Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Subyek Penelitian

34

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian deskriptif kualitatif merupakan penelitian yang mendeskripsikan fenomena dalam keadaan yang sesungguhnya. Fenomena yang dimaksud dalam penelitian ini adalah proses bagaimana pengetahuan dan pemahaman siswa dalam menyelesaikan soal cerita pada pokok bahasan menghitung keliling dan luas persegi dan persegi panjang.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

1. Tempat : SD 1 Palbapang Bantul 2. Waktu : Mei- Juni 2011 pada tahun ajaran 20102011 semester II. Tabel. 1 Jadwal rencana kegiatan Penelitian dapat dilihat sebagai berikut: Kegiatan MEI JUNI I II III IV I II Minta ijin penelitian kepada Ibu Kepala Sekolah SD 1 Palbapang Bantul Menemui Guru wali kelas III Observasi aktivitas Guru dan siswa di kelas Menyerahkan surat ijin dan proposal penelitian Wawancara dengan guru wali kelas III PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Observasi aktivitas siswa di kelas Pengambilan data tertulis dan wawancara siswa kelas Keterangan:

C. Subyek Penelitian

Subyek yang digunakan dalam penelitian adalah siswa kelas 3 SD. Banyak siswa kelas 3 adalah 26 orang yang terdiri dari 16 siswa laki- laki dan 10 siswa perempuan. Pengambilan data tes tertulis dilakukan saat proses pembelajaran sehingga melibatkan semua siswa. Setelah itu diambil sampel yaitu 6 siswa untuk diwawancarai. Keenam siswa tersebut terdiri dari 2 siswa berkemampuan tinggi, 2 siswa berkemampuan sedang, dan 2 siswa berkemampuan rendah. Keenam siswa itu inisial namanya adalah A, D, G, F, W, dan R. Pengambilan sampel berdasarkan pada pilihan guru kelas karena guru lebih mengetahui kemampuan siswanya. Penelitian ini tidak mengajar tentang menghitung luas persegi dan persegi panjang melainkan mengulang materi dengan latihan menyelesaikan soal cerita pada pokok bahasan menghitung keliling dan luas persegi dan persegi panjang.

D. Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA BERBENTUK CERITA PADA POKOK BAHASAN KELILING DAN LUAS LINGKARAN Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berbentuk Cerita pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Lingkaran Kela

0 8 13

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA BERBENTUK CERITA PADA POKOK BAHASAN Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berbentuk Cerita pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Lingkaran Kelas VIII MTs Negeri Ngemplak T

1 3 16

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA LUAS DAN KELILING PERSEGI DAN PERSEGI PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA LUAS DAN KELILING PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI PENDEKATAN STUDENT FA

0 1 17

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI Peningkatan Pemahaman Konsep Matematika Pada Pokok Bahasan Persegi Dan Persegi Panjang Melalui Metode Conceptual Understanding Procedures (Cups) (Ptk Pada Sisw

0 0 16

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MELALUI Peningkatan Pemahaman Konsep Matematika Pada Pokok Bahasan Persegi Dan Persegi Panjang Melalui Metode Conceptual Understanding Procedures (Cups) (Ptk Pada Sisw

0 1 14

Bab 8 Keliling dan Luas Persegi serta Persegi panjang

1 178 27

PENGGUNAAN PERMAINAN KARTU SOAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI LUAS DAN KELILING PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG DI KELAS III C SD NEGERI JARAKAN, SEWON, BANTUL, YOGYAKARTA.

0 5 120

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA MATERI MENGHITUNG KELILING PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG MENGGUNAKAN MEDIA KARTU KERJA PADA SISWA KELAS III MI MIFTAHUL HIDAYAH PAKONG PAMEKASAN.

0 0 81

PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH PADA SUB POKOK BAHASAN KELILING DAN LUAS PERSEGI PANJANG DAN PERSEGI SISWA KELAS I SEMESTER GENAP SMP NEGERI 12 JEMBER TAHUN AJARAN 2004 2005

0 0 16

PENGETAHUAN DAN PEMAHAMAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA POKOK BAHASAN KELILING DAN LUAS PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG PADA SISWA KELAS III SD 1 PALBAPANG BANTUL

0 3 212