Menjadi Pendidik Sebaya peer educator bagi sesama Odha Tabel 5.57

tanggap dalam menjaga kondisi fisik si Odha. Karena seperti yang kita ketahui kondisi fisik gampang menurun jika tidak diperhatikan atau Odha mempunyai masalah atau beban pikiran.

5.4.10 Menjadi Pendidik Sebaya peer educator bagi sesama Odha Tabel 5.57

Distribusi Responden Berdasarkan Mengadakan Pelatihan HIVAIDS No Mengadakan Pelatihan Frekuensi Persentase 1. 2. Tidak Pernah Pernah 47 3 94 6 Jumlah 50 100 Sumber Data Primer 2013 Data Tabel 5.57 menunjukkan jika 94 Odha tidak pernah melakukan pelatihan HIVAIDS, beberapa dari mereka hanya menjadi peserta dan yang lainnya memang tidak ikut bergerak di pekerjaan seputar HIVAIDS. Yang pernah melakukan pelatihan hanya 3 mereka adalah Odha yang peduli terhadap rekan-rekannya, terutama menghapus stigma dan diskriminasi di lingkungan masyarakat. Odha yang pernah mengadakan pelatihan HIVAIDS biasanya Odha yang telah bergabung atau kerja di lembaga berisukan HIVAIDS. Biasanya Odha ini mendapat bantuan dana dari luar atau dari lembaga lain dengan cara menjatuhkan proposal ke lembaga itu. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.58 Distribusi Responden Berdasarkan Memotivasi Teman No Cara Memotivasi Teman Frekuensi Persentase 1. 2. 3. Memberi Informasi Memberi Semangat Mendampingi 22 20 8 44 40 16 Jumlah 50 100 Sumber Data Primer 2013 Data Tabel 5.58 menunjukkan jika 44 Odha memotivasi rekan sesamanya dengan berbagi informasi biasanya dilakukan saat sedang bersama-sama menunggu obat di Pusyansus Pusat Pelayanan Khusus sehingga mereka akan bercerita dan berbagi informasi tentan obat-obat tambahan dan makanan yang harus mereka makan. Sedangkan 40 Odha memberi motivasi dengan menyemangati rekan Odhanya yang nge-drop mulai dari kata-kata penyemangat sampai doa. Tabel 5.59 Distribusi Responden Berdasarkan Mengingatkan Teman Teratur Minum Obat No Mengingatkan Teman Frekuensi Persentase 1. 2. Pernah Mengingatkan Belum Pernah 29 21 58 42 Jumlah 50 100 Sumber Data Primer 2013 Data Tabel 5.59 menunjukkan bahwa 58 Odha pernah mengingatkan rekan sesama mereka untuk minum obat, muncul kepedulian antar sesama disini apalagi jika para Odha tersebut sudah sehat dan sudah cukup lama menyandang status pastinya dia akan lebih sering berbagi setidaknya untuk mengingatkan rekannya supaya teratur minum obat. Bagi Odha Universitas Sumatera Utara yang masih memerlukan perawatan yang serius mungkin keadaan mereka masih lemah sehingga belum memikirkan rekan yang lain, karena masih memikirkan diri sendiri bagaimana bisa sehat kembali sekitar 42 Odha yang belum pernah mengingatkan rekan sesam Odhanya untuk minum obat. Tabel 5.60 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Menjadi Pendidik Sebaya No Lamanya Menjadi Pendidik Sebaya Frekuensi Persentase 1. 2. 3. Diatas 1 Tahun Dibawah 1 Tahun Belum Pernah 4 4 42 8 8 84 Jumlah 50 100 Sumber Data Primer 2013 Data Tabel 5.60 menunjukkan jika hanya 8 Odha yang sudah menjadi pendidik sebaya di atas 1 tahun, kemudian dibawah 1 tahun juga 8. Odha yang baru menjadi pendidik sebaya banyak belajar dari senioran mereka, ibaratnya mereka yang dulu menjadi klien sudah bisa mendampingi orang lain untuk menajdi klien mereka. Odha yang lainnya bekerja bukan menjadi pendidik sebaya ada sekitar 84. Di seluruh dunia, pendidik sebaya peer educator adalah salah satu yang secara luas digunakan untuk mengatasi pandemi HIVAIDS. Telah ada dokumentasi dan analisis masalah operasional yang dihadapi program pendidik sebaya. Laporan ini dirancang untuk lebih memahami isu-isu HIVAIDS dalam rangka menginformasikan kebijakan dan program yang berkaitan dengan pencegahan dan perawatan HIVAIDS. Universitas Sumatera Utara

5.4.11 Meningkatkan Pemerolehan Obat-obatan HIVAIDS Tabel 5.61

Dokumen yang terkait

Peranan Konselor Dalam Pemulihan Korban Penyalahgunaan Narkoba Di Recovery Center Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

4 140 168

Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Keberfungsian Sosial Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) di Rumah Singgah Caritas PSE Medan

13 122 157

Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 42 156

Pengaruh Faktor Predisposisi, Dukungan Keluarga Dan Level Penyakit Orang Dengan HIV/AIDS Terhadap Pemanfaatan VCT Di Kota Medan

0 56 101

Konsep Diri Orang Dengan HIV-AIDS (ODHA) di Kota Medan

9 94 199

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Pengaruh - Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Keberfungsian Sosial Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) di Rumah Singgah Caritas PSE Medan

1 13 49

Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Keberfungsian Sosial Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) di Rumah Singgah Caritas PSE Medan

1 2 18

Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 0 15

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Respon 2.1.1. Pengertian Respon - Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 0 46

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 0 11