AIDS Penjelasan HIVAIDS .1 HIV

5. Kehidupan sehari-hari terganggu Upaya yang tetap dilakukan dalam Stage 3 sama dengan Stage 1 pola hidup yang sehat, kontrol di doktor, immunisasi, seks yang sehat dan aman , Antiretrovirals Infeksi yang muncul secepatnya diobati. Tahap-tahap HIV: Stage 4 1. CD4 sangat berkurang, kadang sampai 0mm 3 2. Selalu sakit, susah bangun 3. OI yang cukup parah muncul, seperti PCP, TB, Kaposis Sarcoma, CMV dll 4. Berat badan jauh dibawah normal Upaya yang tetap dilakukan dalam Stage 4 Pengobatan OI, Antiretrovirals, perawatan di rumah atau di rumah sakit HIV tidak menular melalui bersentuhan, bersalaman, berpelukan, tinggal serumah dengan orang dengan HIVAIDS Odha, duduk bersama dalam satu ruangan tertutup, peralatan makan dan minuman, berbagi : kamar mandi, kolam renang, dan gigitan nyamuk. HIV tidak dapat menular melalui udara, virus ini juga cepat mati jika berada diluar tubuh. HIV dapat dibunuh jika cairan tubuh yang mengandungnya dibersihkan dengan cairan pemutih seperti Bayclin atau Chlorox, atau dengan sabun dan air. HIV tidak dapat diserap oleh kulit yang tidak terluka.

2.4.2.2 AIDS

Pada saat kekebalan tubuh mulai melemah, maka timbullah masalah kesehatan. Gejala yang umumnya timbul antara lain demam, batuk, atau diare yang terus-menerus. Kumpulan gejala penyakit akibat melemahnya sistem kekebalan tubuh inilah yang disebut AIDS yang Universitas Sumatera Utara memiliki kepanjangan Acquired Immuno Deficiency Syndrome. Dengan kata lain, AIDS adalah penyakit yang disebabkan oleh virus HIV. AIDS adalah penyakit yang fatal, sudah banyak penderita AIDS yang meninggal. Sampai sekarang belum ditemukan obat yang dapat menyembuhkan AIDS, obat yang sekarang hanya bermanfaat mengurangi penderitaan, memperbaiki kualitas hidup, dan memperpanjang lama hidup penderita AIDS. Kasus AIDS di Indonesia sering terlmbat diketahui, artinya ketika ditemuka pasien yang sudah berada pada tingkat penyakit lanjut. Setelah pasien keluar masuk beberapa rumah sakit, barulah diagnosis AIDS ditegakkan. Tampaknya hal ini disebabkan karena keterampilan dokter dlam mendiagnosa AIDS masih kurang. Padahal infeksi HIVAIDS ditemukan dalam tahap dini, niscya banyak manfaatnya untuk pasie, keluarganya, masyarakat, ataupun dokter yang mengobatinya. Sama seperti di negara-negara Barat, infeksi Candida Albicans merupakan penyakit jamur yang palin sering ditemukan pada pasien AIDS di Indonesia. Tempat infeksi yang sering adalah di murkosa mulut, tenggorokan dan esofagus. zGejala yang ditemukan biasanya mulut kering, gangguan indra perasa lidah, bercak-bercak putih dilidah, tenggorokan, dan gusi serta ulkus di mulut dan kesukaran serta nyeri untuk menelan. Semua pasien AIDS yang diteliti pada umumnya menunjukkan gejala panas lama, dan lebih dari 90 kasu disertai dengan batuk.

2.4.3 Orang Dengan HIVAIDS Odha

Dokumen yang terkait

Peranan Konselor Dalam Pemulihan Korban Penyalahgunaan Narkoba Di Recovery Center Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

4 140 168

Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Keberfungsian Sosial Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) di Rumah Singgah Caritas PSE Medan

13 122 157

Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 42 156

Pengaruh Faktor Predisposisi, Dukungan Keluarga Dan Level Penyakit Orang Dengan HIV/AIDS Terhadap Pemanfaatan VCT Di Kota Medan

0 56 101

Konsep Diri Orang Dengan HIV-AIDS (ODHA) di Kota Medan

9 94 199

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Pengaruh - Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Keberfungsian Sosial Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) di Rumah Singgah Caritas PSE Medan

1 13 49

Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Keberfungsian Sosial Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) di Rumah Singgah Caritas PSE Medan

1 2 18

Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 0 15

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Respon 2.1.1. Pengertian Respon - Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 0 46

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Respon Keluarga Terhadap Keluarga Orang Dengan HIV dan AIDS (ODHA) Perempuan Dampingan Rumah Singgah Caritas Pengembangan Sosial Ekonomi Medan

0 0 11