Identitas Responden Petunjuk Pengisian Alternatif Jawaban Pernyataan Profesionalisme Guru PAI

79 ANGKET SISWA

A. Identitas Responden

Nama : Kelas :

B. Petunjuk Pengisian

1. Bacalah basmallah sebelum mengerjakan angket ini 2. Berilah tanda silang X pada jawaban A,B,C atau D pada jawaban yang dikehendaki 3. Jawaban yang anda berikan tidak akan mempengaruhi nilai di sekolah ini dan kami jamin kerahasiaannya. 4. Jawaban yang anda berikan merupakan sumbangan yang sangat berharga bagi penelitian ini. Oleh karena itu, atas kesediaannya untuk mengisi angket ini saya ucapakan terima kasih.

C. Alternatif Jawaban

Keterangan: SL : Selalu SR : Sering KD : Kadang-kadang TP : Tidak pernah 80

D. Pernyataan Profesionalisme Guru PAI

a. Keterampilan Membuka dan Menutup Pelajaran

1. Sebelum memulai proses pembelajaran, guru agama saya mengajukan pertanyaan kepada siswanya terkait materi yang akan dipelajari apersepsi a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 2. Sebelum memulai proses pembelajaran guru agama saya menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 3. Sebelum memulai proses pembelajaran, guru agama saya mengingatkan kembali materi minggu lalu a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 4. Guru agama saya hanya menggunakan metode ceramah dalam mengajar a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 5. Guru agama saya, memberikan kesimpulan pada setiap akhir materi pelajaran a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 6. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru agama saya memberikan pertanyaan terkait materi yang baru diajarkan post tes a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

b. Keterampilan Memberi Penguatan

7. Guru agama saya tidak pernah memberikan pujian kepada siswa yang berprestasi 81 a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 8. Guru agama saya memberikan acungan jempol kepada siswa yang dapat menjawab pertanyaan dengan baik a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 9. Ketika mengajar, guru agama saya menghampiriberdiri di samping siswa untuk melihat hasil pekerjaannya a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

c. Keterampilan Bertanya

10. Guru agama saya memberikan pertanyaan secara singkat dan jelas sesuai dengan materi yang diajarkan a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 11. Ketika memberikan pertanyaan, guru agama saya memberikan kesempatan siswanya untuk berpikir sejenak sebelum menjawab a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 12. Ketika mengajukan pertanyaan, guru agama saya langsung menunjuk salah seorang siswa untuk segera menjawab a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

d. Keterampilan Mengadakan Variasi

13. Ketika menyampaikan materi pelajaran, guru agama saya menggunakan gerakan tangan dan ekspresi wajah yang berbeda-beda a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 82 14. Ketika mengajar, guru agama saya tidak hanya duduk di kursi melainkan mengubah posisinya seperti berjalan dari depan kelas, berkeliling di tengah dan ke belakang kelas. a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d Tidak pernah 15. Agar materi yang disampaikan mudah dimengerti oleh siswa, guru agama saya menggunakan mediaalat bantu pembelajaran seperti slide, VCD, televisi dan sebagainya. a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 16. Guru agama saya menggunakan metode pembelajaran yang berbeda- beda variatif sesuai dengan materi yang diajarkan a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 17. Guru agama saya hanya menggunakan satu buku sumber yang diwajibkan ketika mengajar a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

e. Keterampilan Menjelaskan

18. Ketika mengajar di kelas, guru agama saya menjelaskan materi dengan bahasa yang baik dan mudah dimengerti a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 19. Dalam menjelaskan materi pelajaran, guru agama saya memberikan contoh agar mudah dimengerti oleh siswanya a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 20. Dalam menjelaskan materi, guru agama saya dapat memberikan contohfakta yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari 83 a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 21. Guru agama saya dapat menjawab semua pertanyaan siswa dengan jelas dan mudah dimengerti a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 22. Guru agama saya kurang menguasai materi pelajaran yang disampaikan kepada siswanya a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

f. Keterampilan Mengelola Kelas

23. Guru agama saya memperhatikan aktivitas siswa-siswinya selama proses belajar mengajar berlangsung a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 24. Guru agama saya tidak menegur siswa yang mengganggu pada saat proses pembelajaran berlangsung a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 25. Guru agama saya memberikan hukuman bagi siswa yang menggangu proses belajar mengajar a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 26. Guru agama saya menyisipkan humor pada saat mengajar a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

g. Keterampilan membimbing diskusi kelompok kecil

27. Saat mengajar, guru agama saya membentuk kelompok diskusi untuk mengetahui cara siswa dalam berargumen 84 a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 28. Pada materi pembahasan tertentu, guru agama saya menyajikan masalah untuk didiskusikan secara kelompok a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah

h. Keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan

29. Pada saat diskusi kelompok, guru agama saya meminta siswa untuk mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas a. Selalu c. Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 30. Dalam keadaan tertentu, guru agama saya membantu siswa yang kesulitan dalam belajar a. Selalu c.Kadang-kadang b. Sering d. Tidak pernah 85 PEDOMAN WAWANCARA

A. Identitas Responden