Tujuan Penelitian Tujuan dan Manfaat Penelitian

“Analisis Perencanaan Kebijakan Sosial Terhadap Implementasi Program Pemberdayaan Masyarakat Kota Tangerang Selatan”. Pembahasan dalam skripsi tersebut mengenai perencanaan kebijakan dan program pemerintah daerah dalam pemberdayaan masyarakat di Kota Tangerang Selatan. Di dalamnya meliputi SKPD Badan Perencanaan Pembangunan Daerah BAPPEDA, Dinas Sosial, Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Dinsosnakertrans, Badan Pemberdayaan Masyarakat, Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana BPMPPKB, dan Pemerintahan Kota Tangerang Selatan Bagian Kesejahteraan Rakyat Kabag Kesra. Kelebihan dari skripsi tersebut yaitu mengungkapkan kebijakan- kebijakan dari Satuan Kerja Perangkat Daerah SKPD di Kota Tangerang Selatan. Kekurangan dalam pembahasan skripsi tersebut, penulisnya hanya menguraikan program-program pemerintah daerah SKPD Kota Tangerang Selatan serta siapa yang mempengaruhi kebijakan dari program tersebut, tanpa menjelaskan secara rinci pelaksanaan program satuan kerja perangkat daerah SKPD bagi masyarakat Kota Tangerang Selatan sendiri. 2. Skripsi yang berjudul “Pemberdayaan Ekonomi Perempuan Melalui Wirausaha Daur Ulang Sampah Kering Di Kelurahan Pasar Minggu” oleh Siti Habibah, Jurusan Pengembangan Masyarakat Islam Fakultas Ilmu Dakwah dan Komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Skripsi tersebut membahas tentang pemberdayaan ekonomi perempuan yang dilakukan oleh Ibu-ibu Kelompok Lingkungan I2KL yang berdomisili di Kelurahan Pasar Minggu, Kecamatan Pasar Minggu. Kegiatan dari pemberdayaan tersebut adalah pengolahan daur ulang sampah dengan cara mengumpulkan sampah yang dibuang oleh warga pada bank sampah, setelah itu dipilah oleh warga dan pemulung berdasarkan jenisnya, lalu dijual kembali kepada warga untuk di daur ulang untuk dijadikan barang kerajinan seperti payung, tas dan lain-lain. Selanjutnya akan dijual kembali pada konsumen seperti perusahaan atau warga setempat. Kelebihan dari skripsi tersebut mengungkapkan adanya: a Penciptaan lapangan pekerjaan bagi ibu-ibu rumah tangga dengan membuat keterampilan dari bahan-bahan daur ulang sampah. b Peningkatan penghasilan pada masyarakat sekitar untuk memenuhi kebutuhan hidup dan kesejahteraan sosial di dalam keluarga maupun di lingkungan sosial. c Peningkatan pengetahuan dan pemahaman dalam menjaga lingkungan agar terlihat indah, bersih dan rapi. Kekurangan dari skripsi tersebut adalah: a Kurangnya melibatkan peran serta laki-laki untuk mencapai kemitrasejajaran karna penyelenggara kegiatan tersebut adalah Ibu- ibu Kelompok Lingkungan I2KL yang tergabung dalam ibu-ibu PKK. b Kurang bervariasinya program pemberdayaan.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Program Penguatan Keluarga terhadap Kesejahteraan Sosial Warga Binaan Yayasan SOS Desa Taruna Medan di Desa Tanjung Anom Kecamatan Pancur Baru Kabupaten Deli Serdang

1 96 170

Perbandingan Partisipasi Politik Perempuan di Partai Nasdem (Nasional Demokrat) dan PKS (Partai Keadilan Sejahtera) Kabupaten Batubara

2 76 172

Partisipasi Politik Perempuan Di DPD Partai Keadilan Sejahtera Kota Medan (Persoalan, Hambatan, dan Strategi)

2 49 137

Peran Aktivitas Perempuan Pesisir Dalam Rangka Peningkatan Ekonomi Keluarga Kasus di Kabupaten Tangerang

0 2 123

Evaluasi Pelaksanaan Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Dan Sejahtera (PT-P2WKSS) Di Kelurahan Sempakata, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan

12 90 101

ASPIRASI WARGA BINAAN TERHADAP PROGRAM TERPADU PENINGKATAN PERANAN WANITA MENUJU KELUARGA SEHAT SEJAHTERA DI KELURAHAN TANAH MERAH KECAMATAN BINJAI SELATAN BINJAI.

0 2 24

Evaluasi Pelaksanaan Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Dan Sejahtera (PT-P2WKSS) Di Kelurahan Sempakata, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan

0 2 11

Evaluasi Pelaksanaan Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Dan Sejahtera (PT-P2WKSS) Di Kelurahan Sempakata, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan

0 0 1

Evaluasi Pelaksanaan Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Dan Sejahtera (PT-P2WKSS) Di Kelurahan Sempakata, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan

0 0 28

IMPLEMENTASI PROGRAM TERPADU PENINGKATAN PERANAN WANITA MENUJU KELUARGA SEHAT DAN SEJAHTERA (P2WKSS) DI KELURAHAN CIKERAI KECAMATAN CIBEBER KOTA CILEGON - FISIP Untirta Repository

0 1 235