Aspek anfaat dan Iuran

85 Pelayanan Kesehatan yang diberikan pada penyelenggaraan di Puskesmas Kentara adalah untuk kateogori pelayanan pada tingkat dasar sebelum pada akhirnya ditindak lanjuti di tingkat berikutnya yakni Rumah sakit Untuk pelayanan yang tidak tertangani di Puskesmas Kentara, akan dilakukan sistem rujukan kepada fasilitas kesehatan lanjutan lainnya yang mampu menangani kasus tersebut missalnya adalah RSUD Sidikalang, Sehingga tidak ada pasien yang menjadi peserta BPJS-Kesehatan yang tidak mendapatkan pelayanan BPJS-Kesehatan, asalkan telah sesuai dengan peraturan serta prosedur pelaksanaan yang ditetapkan pemerintah dan rumah sakit sebagai provider kesehatan.

5. Aspek anfaat dan Iuran

Berdasarkan UU No. 40 tahun 2014, manfaat jaminan kesehatan bersifat pelayanan perseorangan berupa pelayanan kesehatan yang mencakup pelayanan promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitatif, termasuk obat dan bahan medis habis pakai yang diperlukan. Untuk manfaat JKN di rumah sakit adalah berupa pelayanan rawat inap dan rawat jalan, untuk rawat inap terdapat klasifikasi ruang perawatan yang ditentukan berdasarkan besaran premi yang dibayarkan. Berdasarkan paparan informan, pelayanan pengobatan yang diberikan adalah seluruh pelayanan medis di puskesmas Kentara tanpa dibeda-bedakan pelayanannya asalkan memenuhi persyaratan serta sesuai kebutuhan akan pengobatan pasien, bukan untuk alasan permintaan pasien ataupun hal lainya. Untuk pelayanan lebih lanjut akan disesuaikan dengan jenis premi yang dipilih Universitas Sumatera Utara 86 dan dibayarkan oleh peserta BPJS dan dirujuk ke RSUD Sidikalang. Selanjutnya untuk aspek iuran program JKN, premi yang diterapkan untuk peserta di wilayah kabupaten Dairi adalah sesuai dengan peraturan yang dibuat pemerintah mengikuti sesuai kelas rawat yaitu sebagai berikut: a. Sebesar Rp 25.500,- dua puluh lima ribu lima ratus rupiah per orang per bulan dengan manfaat pelayanan di ruang perawatan Kelas III. b. Sebesar Rp 42.500 empat puluh dua ribu lima ratus rupiah per orang per bulan dengan manfaat pelayanan di ruang perawatan Kelas II. c. Sebesar Rp 59.500 empat puluh dua ribu lima ratus rupiah per orang per bulan dengan manfaat pelayanan di ruang perawatan Kelas I. Dari hasil wawancara mengenai pendapat para informan di puskesmas kentara mengenai besaran iuran dengan pelayanan yang diberikan, seluruh informan selaku pelaksana di Puskesmas sudah melaksanakan sesuai aturannya yaitu mengikuti peraturan pemerintah mengenai pelayanan pada setiap besaran iuran yang dibayarkan oleh peserta atau yang dibayarkan oleh pemerintah. Kesimpulan yang dapat diperoleh adalah sudah sesuainya penetapan pelayanan rawat inap di rumah sakit atau pada tingkat lanjutan untuk setiap kelas sesuai dengan besaran premi yang dibayarkan oleh peserta. Untuk pelayanan medis rawat jalan, semua pengguna program akan mendapatkan hak yang serupa tanpa perbedaan jenis layanan yang diperoleh, semua akan dilayani jika memang merupakan indikasi penyakit yang ditegakkan oleh dokter. Universitas Sumatera Utara 87

6. Aspek Kelembagaan dan Organisasi

Dokumen yang terkait

Implementasi Program Bpjs-Kesehatan dalam pelayanan kesehatan di pusat kesehatan masyarakat(Puskesmas) Studi pada Puskesmas Kentara kec.Laeparira Kab.Dairi,Sumatera Utara

0 0 8

Implementasi Program Bpjs-Kesehatan dalam pelayanan kesehatan di pusat kesehatan masyarakat(Puskesmas) Studi pada Puskesmas Kentara kec.Laeparira Kab.Dairi,Sumatera Utara

0 0 2

Implementasi Program Bpjs-Kesehatan dalam pelayanan kesehatan di pusat kesehatan masyarakat(Puskesmas) Studi pada Puskesmas Kentara kec.Laeparira Kab.Dairi,Sumatera Utara

0 2 41

Implementasi Program Bpjs-Kesehatan dalam pelayanan kesehatan di pusat kesehatan masyarakat(Puskesmas) Studi pada Puskesmas Kentara kec.Laeparira Kab.Dairi,Sumatera Utara

0 0 5

Implementasi Program Bpjs-Kesehatan dalam pelayanan kesehatan di pusat kesehatan masyarakat(Puskesmas) Studi pada Puskesmas Kentara kec.Laeparira Kab.Dairi,Sumatera Utara

0 0 3

Implementasi Program BPJS Kesehatan Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat Puskesmas Kecamatan Pandan, Kabupaten Tapanuli Tengah

0 0 10

Implementasi Program BPJS Kesehatan Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat Puskesmas Kecamatan Pandan, Kabupaten Tapanuli Tengah

0 0 1

Implementasi Program BPJS Kesehatan Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat Puskesmas Kecamatan Pandan, Kabupaten Tapanuli Tengah

0 0 25

Implementasi Program BPJS Kesehatan Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat Puskesmas Kecamatan Pandan, Kabupaten Tapanuli Tengah

0 1 5

Implementasi Program BPJS Kesehatan Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat Puskesmas Kecamatan Pandan, Kabupaten Tapanuli Tengah

0 0 2