Hasil Pengujian Asumsi Multikolinieritas Model Kedua Hasil Pengujian Asumsi Heteroskedastisitas Model Kedua

Dari Tabel 5.8 setelah dilakukan transformasi data menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0.229, nilai signifikansi ini lebih besar dari nilai 0.05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa nilai residual berdistribusi normal.

5.4.2. Hasil Pengujian Asumsi Multikolinieritas Model Kedua

Uji multikolinieritas digunakan untuk menguji apakah dalam model regresi ditemukan korelasi antar variabel bebas independen, model regresi yang baik seharusnya tidak terjadi korelasi antar variabel bebas. Untuk mendeteksi ada tidaknya multikolinieritas yaitu dengan melihat Tolerance Value dan Variance Inflation Factor VIF. Multikolinieritas terjadi jika nilai tolerance 0,10 dan VIF 10 atau jika antar variabel independen ada korelasi yang cukup tinggi umumnya di atas 0,9. Tabel 5.9. Uji Multikolinieritas Model Kedua Variabel Collinearity Statistics Tolerance VIF Constant X1 Market to book value of asset .102 9.837 X2 Market to book value of equity .237 4.216 X3 Price Earning Ratio .511 1.957 X4 Firm value to book value of property, plant and equipment .192 5.196 X5 Return On Equity .438 2.283 Sumber: Lampiran 7 Hasil analisis dari Tabel 5.9 menunjukkan nilai VIF 10 dan tolerance 0.10, ini berarti dalam model tidak terjadi multikolinieritas. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara

5.4.3. Hasil Pengujian Asumsi Heteroskedastisitas Model Kedua

Hasil Pengujian asumsi heteroskedastisitas untuk model kedua dapat dilihat pada Gambar 5.6 dan Tabel 5.10. Regression Studentized Residual 2 -2 -4 R eg re ss io n S ta n d ard iz ed P re d ic te d V al u e 4 2 -2 Scatterplot Dependent Variable: Ln_DPR Gambar 5.6. Scatterplot Uji Heteroskedastisitas Model Kedua Dari Gambar 5.6 dapat dilihat titik-titik menyebar secara merata. Dengan demikian dapat disimpulkan tidak terjadi heteroskedastisitas dalam model. Uji asumsi heteroskedastisitas juga dapat dilihat dengan menggunakan uji Glejser. Jika probabilitas signifikansi nya diatas tingkat kepercayaan 5 dapat disimpulkan model regresi tidak mengarah adanya heteroskedastisitas. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel 5.10. Hasil Uji Glejser Model Kedua Variabel Koefisien T Sig. Constant .754 3.650 .000 X1 Market to book value of asset -.043 -.355 .723 X2 Market to book value of equity .060 .630 .530 X3 Price Earning Ratio -.019 -.235 .815 X4 Firm Value to Book Value Of Property, Plant and Equipment -.068 -.860 .391 X5 Return On Equity .079 .997 .321 Sumber: Lampiran 7 Dari Tabel 5.10 dapat dilihat nilai signifikan untuk setiap variabel bebas lebih besar dari 0.05, dengan demikian dapat disimpulkan tidak terjadi heteroskedastisitas dalam model.

5.4.4. Hasil Pengujian Asumsi Autokorelasi Model Kedua

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Investment Opportunity Set, Kebijakan Dividen, Firm Size Dan Return On Equity Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Periode 2010 - 2014)

1 16 143

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, LIKUIDITAS DAN INVESTMENT OPPORTUNITY SET TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2015)

0 3 116

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET, FREE CASH Pengaruh Investment Opportunity Set, Free Cash Flow, Struktur Modal, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 5 18

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

6 25 31

PENGARUH PROFITABILITAS, INVESTMENT OPPORTUNITY Pengaruh Profitabilitas, Investment Opportunity Set, Leverage, Dan Growht Terhadap Kebijakan Dividen ( Study Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ).

0 3 16

PNDAHULUAN Pengaruh Profitabilitas, Investment Opportunity Set, Leverage, Dan Growht Terhadap Kebijakan Dividen ( Study Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ).

0 0 8

PENGARUH PROFITABILITAS, INVESTMENT OPPORTUNITY Pengaruh Profitabilitas, Investment Opportunity Set, Leverage, Dan Growht Terhadap Kebijakan Dividen ( Study Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ).

0 1 14

Analisis Pengaruh Investment Opportunity Set (IOS) Terhadap Return Saham pada Perusahaan Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 1 8

INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) DAN KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 90

PENGARUH KEBIJAKAN PENDANAAN, KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

5 8 125