Hasil Pengujian Asumsi Normalitas Model Kedua

return yang akan diterimanya juga semakin besar. Tingginya minat investor untuk berinvestasi di perusahaan dengan ROE yang tinggi pada gilirannya akan menyebabkan harga saham perusahaan tersebut cenderung bergerak naik. Hasil Penelitian ini konsisten dengan hasil penelitian Hidayat 2009 menunjukkan bahwa return on equity berpengaruh terhadap return saham.

5.4. Hasil Pengujian Asumsi Klasik Model Kedua

Model regresi yang baik dan layak diuji adalah model regresi yang bebas dari masalah asumsi klasik. Untuk menghasilkan suatu model regresi yang baik, analisis regresi harus melakukan pengujian asumsi klasik dan apabila terjadi penyimpangan dalam pengujian asumsi klasik perlu dilakukan perbaikan terlebih dahulu.

5.4.1. Hasil Pengujian Asumsi Normalitas Model Kedua

Hasil pengujian terhadap nilai residual kebijakan dividen dividen payout ratio menunjukkan bahwa nilai residual tidak berdistribusi normal. Hal ini dapat dilihat dari grafik normal PP-Plot dan uji one sample kolmogrov smirnov. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Observed Cum Prob 1.0 0.8 0.6 0.4 0.2 0.0 E x p e ct ed C u m P ro b 1.0 0.8 0.6 0.4 0.2 0.0 Normal P-P Plot of Regression Standardized Residual Dependent Variable: DPR Gambar 5.4. Grafik Normal PP-Plot Residual Model Kedua Dari Gambar 5.4 dapat dilihat titik-titik tidak menyebar di sekitar garis diagonal. Uji normalitas juga dapat dilihat dengan menggunakan uji one sample kolmorgrov smirnov seperti pada Tabel 5.7. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel 5.7. Hasil Pengujian Normalitas Model Kedua dengan One Sample Kolmogrov Smirnov Unstandardized Residual N 148 Normal Parametersa,b Mean .0000000 Std. Deviation .37608284 Most Extreme Differences Absolute .200 Positive .200 Negative -.120 Kolmogorov-Smirnov Z 2.430 Asymp. Sig. 2-tailed .000 Sumber: Lampiran 7 Dari Tabel 5.7 dapat dilihat nilai signifikansi sebesar 0.000 0.05. Dengan demikian dapat disimpulkan model tidak berdistribusi normal. Menurut Ghozali 2005 salah satu cara untuk mengatasi distribusi data yang tidak normal adalah dengan melalukan transformasi data. Transformasi data yang dipilih yaitu dengan menggunakan logaritma natural. Hasil uji normalitas setelah dilakukan transformasi dapat dilihat pada Gambar 5.5 dan Tabel 5.8. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Observed Cum Prob 1.0 0.8 0.6 0.4 0.2 0.0 Ex pe ct ed C um P ro b 1.0 0.8 0.6 0.4 0.2 0.0 Normal P-P Plot of Regression Standardized Residual Dependent Variable: Ln_DPR Gambar 5.5. Grafik Normal PP Plot Residual Model Kedua Setelah Transformasi Data Dari Gambar 5.5 menunjukkan bahwa model berdistribusi normal, hal ini terlihat bahwa titik-titik menyebar di sekitar garis diagonal. Tabel 5.8. Hasil Pengujian Normalitas Model Kedua dengan One Sample Kolmogrov Smirnov Setelah Transformasi Data Unstandardized Residual N 148 Normal Parametersa,b Mean .0000000 Std. Deviation .74328281 Most Extreme Differences Absolute .086 Positive .084 Negative -.086 Kolmogorov-Smirnov Z 1.041 Asymp. Sig. 2-tailed .229 Sumber: Lampiran 7 p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Dari Tabel 5.8 setelah dilakukan transformasi data menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0.229, nilai signifikansi ini lebih besar dari nilai 0.05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa nilai residual berdistribusi normal.

5.4.2. Hasil Pengujian Asumsi Multikolinieritas Model Kedua

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Investment Opportunity Set, Kebijakan Dividen, Firm Size Dan Return On Equity Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Periode 2010 - 2014)

1 16 143

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, LIKUIDITAS DAN INVESTMENT OPPORTUNITY SET TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2015)

0 3 116

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET, FREE CASH Pengaruh Investment Opportunity Set, Free Cash Flow, Struktur Modal, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 5 18

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

6 25 31

PENGARUH PROFITABILITAS, INVESTMENT OPPORTUNITY Pengaruh Profitabilitas, Investment Opportunity Set, Leverage, Dan Growht Terhadap Kebijakan Dividen ( Study Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ).

0 3 16

PNDAHULUAN Pengaruh Profitabilitas, Investment Opportunity Set, Leverage, Dan Growht Terhadap Kebijakan Dividen ( Study Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ).

0 0 8

PENGARUH PROFITABILITAS, INVESTMENT OPPORTUNITY Pengaruh Profitabilitas, Investment Opportunity Set, Leverage, Dan Growht Terhadap Kebijakan Dividen ( Study Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ).

0 1 14

Analisis Pengaruh Investment Opportunity Set (IOS) Terhadap Return Saham pada Perusahaan Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 1 8

INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) DAN KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 90

PENGARUH KEBIJAKAN PENDANAAN, KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

5 8 125