Definisi operasional Populasi dan Sampel

Lanjutan Tabel 3.2 12 P12ma 1,86 2,78 0,707 0,798 valid dan reliabel 13 P13ma 1,86 3,13 0,707 0,965 valid dan reliabel 14 P14ma 1,86 4,21 0,707 0,781 valid dan reliabel 15 P15ma 1,86 2,36 0,707 0,709 valid dan reliabel 16 P16ma 1,86 1,90 0,707 0,804 valid dan reliabel 17 P17ma 1,86 2,12 0,707 0,792 valid dan reliabel 18 P18ma 1,86 1,87 0,707 0,965 valid dan reliabel 19 P19ma 1,86 2,79 0,707 0,903 valid dan reliabel 20 P20ma 1,86 2,82 0,707 0,709 valid dan reliabel 21 P21ma 1,86 7,80 0,707 0,902 valid dan reliabel 22 P22ma 1,86 2,92 0,707 0,965 valid dan reliabel 23 P23ma 1,86 4,15 0,707 0,709 valid dan reliabel 24 P24ma 1,86 3,22 0,707 0,987 valid dan reliabel 25 P25ma 1,86 2,12 0,707 0,781 valid dan reliabel 26 P26ma 1,86 4,07 0,707 0,965 valid dan reliabel 27 P27ma 1,86 1,91 0,707 0,965 valid dan reliabel 28 P28ma 1,86 2,82 0,707 0,792 valid dan reliabel 29 P29ma 1,86 1,89 0,707 0,965 valid dan reliabel 30 P30ma 1,86 3,77 0,707 0,709 valid dan reliabel 3.5.Variabel dan Definisi Operasional 3.5.1. Variabel yang akan diamati a. Variabel Independen adalah sumberdaya manusia, sarana, prasarana, kurikulum, pembiayaan, dan manajemen. b. Variabel dependen adalah mutu lulusan yang diukur dari: pengetahuan, keterampilan, dan sikap.

3.5.2. Definisi operasional

1. SDM tetap sumber daya manusia tetap pendidikan adalah : dosen tetap dan tenaga pendukung tetap yang bertugas sebagai pembimbing, pengajar, peneliti, Erika : Peranan Sumberdaya Institusi Pendidikan Terhadap Mutu Lulusan Akademi Keperawatan Swasta Di Kota Medan Tahun 2008, 2008 USU Repository © 2008 pengelola, atau administrator pendidikan pada institusi pendidikan akademi keperawatan swasta di Kota Medan. 2. Sarana. Sarana adalah segala sesuatu yang dapat dipakai sebagai alat dalam mencapai maksud dan tujuan pendidikan akademi keprawatan yaitu Alat laboratorium, media pembelajaran dan perpustakaan, ruang direktur, ruang tata usaha, ruang rapat, ruang dosen, asrama, ruang gudang, ruang satpam, auditorium,dan sesuai standar pada pendidikan akademi keperawatan swasta di Kota Medan.. 3. Prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang utama terselenggaranya suatu proses program studi akademi keperawatan: jalan masuk, air bersih, telepon, faximile, tempat parkir, kamar kecil, halaman, taman. 4. Kurikulum adalah Keseluruhan program belajar mengajar yang dilaksanakan diruang kuliah, laboratorium, praktik klinik, pengalaman belajar lapangan dimasyarakat, yang disediakan oleh pendidikan akademi keperawatan untuk mencapai sasaran dan tujuan program pendidikan. 5. Pembiayaan adalah dana pendukung penyelenggaraan program studi yang disediakan oleh akademi keperawatan dan sumber dana lain, seperti industri dan lembaga lain yang berkepentingan dengan kualitas lulusan yang akan dipekerjakannya. 6. Manajemen adalah proses mengintegrasikan semua sumber-sumber institusi pendidikan yang tidak berhubungan menjadi sistem total untuk menyelesaikan suatu tujuan. Sumber-sumber ialah mencakup orang-orang, alat-alat, media, Erika : Peranan Sumberdaya Institusi Pendidikan Terhadap Mutu Lulusan Akademi Keperawatan Swasta Di Kota Medan Tahun 2008, 2008 USU Repository © 2008 bahan-bahan, uang, dan sarana. Semuanya diarahkan dan dikordinasi agar terpusat dalam rangka mencapai tujuan. 7. Mutu lulusan adalah ukuran keberhasilan yang telah dicapai peserta ujian akhir program akademi keperawatan yang memenuhi kriteria, waktu yang ditentukan dan dapat diukur dengan indikator pengetahuan, keterampilan, dan sikap.

3.6. Metode Pengukuran Data