Pengaruh Variabel Sanksi terhadap Disiplin Kerja

115 pimpinan yang lebih tinggi. Pengenaan sanksi berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap disiplin kerja, dengan kata lain semakin baik sanksi memberikan efek jera dan perubahan kepada karyawan maka semakin meningkat pula disiplin kerja karyawan. Sanksi menjadi peringatan untuk mendidik seseorang. Sanksi berperan penting dalam memelihara kedisiplinan karyawan. Dengan sanksi hukuman, diharapkan tidak terjadi lagi pelanggaran oleh karyawan yang bersangkutan. Henle Blanchard2008 menyatakanbahwa organisasi merupakan sebuah sistem peran yang menyediakan berbagaimacam tugas kerja untuk tiap peran dari karyawan untuk karyawandalam melaksanakan perannya dalam organisasi. Setiap karyawan dapatmemberikan feedback untuk kesuksesan organisasi, memberikan masukan atautindakan korektif dalam keputusan yang diambil dalam hal yang berhubungandengan kinerjanya, dan pemberian sanksi jika terjadi kesalahan. Sanksi merupakan tindakan yang diberikan pada karyawan jika karyawanmenyalahi aturan yang telah diterapkan di perusahaan Henle Blanchard,2008. Sanksi dikenakan jika karyawan melanggar apa yang telah menjadiperaturan di perusahaan tersebut. 116 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

1. Dari hasil Uji-F secara simultan dan diperoleh nilai F hitung = 12,974 dengan tingkat signifikansi 0,000. Sedangkan F tabel = 3,25. Nilai F hitung F tabel 12,9743,25 dan tingkat signifikan 0,0000,05 dengan hipotesis H ditolak dan H a diterima. Sehingga dapat di simpulkan bahwa variabel bebas yaitu kepemimpinan X 1 dan sanksi X 2 secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel disiplin kerja Y pada PT. Bank Rakyat Indonesia, Cabang Sisingamangaraja, Medan. 2. Pengujian secara parsial Uji t menunjukkan bahwa variabel kepemimpinan X 1 lebih dominan berpengaruh terhadap disiplin kerja karyawan Y pada PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan. Hal ini dapat diketahui melalui pengujian hipotesis dengan nilai t hitung X 1 = 3,159 dengan nilai signifikasi 0,003 0,05. 3. Identifikasi determinasi R 2 yaitu Adjusted R Square sebesar 0,380, berarti 38,0 variabel disiplin kerja dapat dijelaskan oleh variabel kepemimpinan dan sanksi sedangkan sisanya sebesar 62,0 dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti sikap kerja, pengalaman kerja, motivasi kerja, kompensasi dan lain sebagainya. 117

5.2 Saran

1. Dari penelitian telah diketahui bahwa variabel kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap disiplin kerja karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja. Sebaiknya pimpinan tetap mempertahankan gaya kepemimpinan yang sudah baik dan memperbaiki atau merombak sistem kepemimpinan yg tidak efektif pengaruhnya bagi disiplin kerja karyawan dalam meningkatkan kinerjanya. 2. Dari penelitian telah diketahui bahwa variabel sanksi berpengaruh positif dan signifikan terhadap disiplin kerja karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja. Sebaiknya pimpinan lebih tegas dalam memberikan sanksi dan pengawasan dalam pelaksanaannya, serta menetapkan sanksi yang sesuai dengan pelanggaran aturan. Dengan demikian karyawan akan berusaha semakin meminimalisir kesalahannya dan meningkatkan kinerjanya. 3. Bagi peneliti agar semakin mengembangkan penelitian dengan meneliti variabel lain diluar dari variabel kepemimpinn dan sanksi yang dapat mempengaruhi disiplin kerja karyawan.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Komunikasi dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk Cabang Binjai

16 153 99

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Situasional Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt.Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Medan Iskandar Muda

1 54 101

Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Cabang Medan Putri Hijau

21 209 96

Pengaruh Rasio Keuangan Debitur terhadap Pertimbangan Permohonan Kredit pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Umum Medan Sisingamangaraja

0 36 86

Pelaksanaan Sistem Kearsipan Bukti Pembukuan pada PT.Bank Rakyat Indonesia (persero)tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 29 74

Pengaruh Penghargaan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Sidikalang

1 68 85

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kepemimpinan 2.1.1 Pengertian Kepemimpinan - Pengaruh Kepemimpinan dan Sanksi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI), Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 38

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Kepemimpinan dan Sanksi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI), Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 8

Pengaruh Kepemimpinan dan Sanksi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI), Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 1 11