Ruang Lingkup Perusahaan Gambaran Umum Perusahaan .1 Sejarah Singkat PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk

4.1.3 Ruang Lingkup Perusahaan

PT. BankRakyatIndonesiaadalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang perbankan.Produk-produkperbankan yangditawarkanoleh PT.Bank Rakyat Indonesia berupaproduk simpanan, pinjaman dan jasaperbankanlainnya. Dalammelaksanakankegiatannya,BRIkonsistendalam halmelayani nasabahyangmelakukansimpanan.SimpananpadaBRImelayani tabungan masyarakat atau dana pihak ketiga berupa: 1. Deposito 2. Tabungan 3. Giro Dalammelayani jasa peminjaman, terdapat 2 sektor antara lain: a. Pinjaman Bidang KreditKomersial Pinjamaninidiperuntukkanbagipemgusaha-pengusahabesar yang mengembangkan usahanya. Pinjaman kredit komersial terbagi atas beberapa sektor: 1 Kredit Bisnis Menengah Kredit bisnismenengahadalah fasilitaskredityangdiberikan kepada debitor dengantotaleksposurekreditdirectmaupuncontogentbaik secaraindividu maupun grup diatas Rp. 5 Milyar sampai batas Maximum Pemberian Kredit BPMK. Sasaran kredit bisnis menengah yaitu: - Menghasilkan keuntungan yang optimal melalui pemberian kredit, pelayananprodukdanjasaperbankandengan memperhatikanprinsip kehati-hatian. - Dalammencapaisasarantersebut,bisnismenengahmelibatkanjarin gan kerjaBRI yangtersebardiseluruhIndonesiasertamengkaitkannya dengan pengembangan bisnis Makrodan Bisnis Ritel. 2 Kredit Ritel KreditRitel adalahkreditdengantotal eksposureindividualmauoungrup sampai dengan Rp. 5 Milyar baik direct maupun contingent untuk kegiatan usahayang produktifdanataukonsumtifkecualikreditprogram,kupedes dankredityangdisalurkanolehunit kerjaBRI diluarnegeri.Berdasarkan tujuan penggunaannya, jenis kreditritel meliputi: - Modal Kerja - Investasi - Konsumtif Sasarankreditriteladalahmengembangkanpotofoliokreditritelyang sehat danmenguntungkanmelaluipemberiankredityangmemperhatikan asas kehati-hatiandenganmemfokuskanpadasegmenpasarritel, serta memberikan pelayanan produk yang sesuaidengan kebutuhan peminjamcalon peminjam. 3 ProgramSOP Program SOPadalahprogram yangdiperuntukkanbagiusahasektor pertanianpangan. Kredit komersial dari segi penggunaanya dibagi atas 2, yaitu: - Kredit Modal Kerja KMK - Kredit Investasi b. Pinjaman Konsumer Pinjaman Konsumer diperuntukkan bagi golongan yang berpenghasilan tetappegawai. c. Jasa Perbankan Lainnya DalamhaliniBankRakyatIndonesiamenerimapembayaranrekeningtelepon, kliring dan transport. 4.1.4 Lokasi dan Struktur Organisasi PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan berlokasi di Jalan Sisingamangaraja No. 241 Medan. Hubungan dan kerjasama dalam organisasi dituangkan dalam suatu struktur organisasi. Sturktur organisasi adalah merupakan bagan yang memberikangambaransecara skematistentangpenetapandanpembagian pekerjaanyangharusdilakukan sesuaidengan tugasdan tanggungjawabyang dibebankan sertamenetapkanhubunganantaraunsurorganisasisecarajelasdan terperinci. Struktur organisasi yang digunakan pada PT. Bank Rakyat Indonesia adalahstrukturorganisasifungsional.Hubunganfungsionalterlihatpada adanya wewenangdaripimpinantertinggidilimpahkankepada kepalabagianyang mempunyai jabatan fungsional untuk dikerjakan kepada para pelaksana yang mempunyai keahlian khusus. Bagan struktur organisasi PT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan dapat dilihat pada Gambar4.1 sebagai berikut : Gambar 4.1. StrukturOrganisasiPT. Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan Pemimpin Cabang Manajer Pemasaran MP Fungsi AO Komersial AO BRIGUNA AO Konsumer Funding Officer Sales Person Manajer OperasionalMO Asisten Manajer OPS SPV. Layanan Operasional Supervisor Kas Supervisor ADK SPV. Penunjang OPS Fungsi ADK Komersil Fungsi ADK BRIGUNA Asisten Manager Bisnis Mikro RA KC dan Unit Fungsi Logistik SDM Sekretariat Fungsi ITLAP Pet. ADM Unit Pet. Quality Ass Satpam Pengemudi Pet. Layanan Operasional Petugas DJS Petugas ATM Petugas Devisa Layanan Prioritas CS Petugas Kliring Fungsi Teller Petugas TKK 84 Uraiantugas,wewenang,dantanggungjawabpihakmanajemenPT.Bank Rakyat Indonesia BRI, Persero, Tbk cabang Sisingamangaraja Medan antara lain: 1. PimpinanCabang PimpinanCabang merupakanpejabattertinggidikantorcabang.Tugasdari pemimpin cabang antaralain: a. Membina dan mengkoordinasikan unit-unit kerja di bawahnya untuk mencapai target yangtelah ditetapkan, b. Memfungsikandanmengawasisemuaunitkerjadibawahnyadanpekerja binaannya dalam melaksanakan tugas pekerjaan sesuai dengan strategi yangtelah ditetapkangunamewujudkanpelayananyangsebaik- baiknya bagi nasabahnya, c. Melakukan kegiatan pemasaran dana, jasa, serta kredit dalam rangka memperluaspangsa pasar, d. Mempersiapkan, mengusulkan, melakukan negosiasi, merevisi rencana kerjadananggaranRKAdalam rangkamencapaitargetbisnisyangtelah ditetapkan. 2. Manajer Pemasaran Manajerpemasaraninibertanggungjawabkepadapemimpincabang.Manajer pemasaran mempunyai tugas sebagai berikut : a. Membantupemimpin cabangdalam mempersiapkanrencanakerjadan 85 anggaranRKAdalamrangkamencapaitargetbisnisyangtelahditetapka n serta mendukung pemimpin cabang dalam membina dan mengkoordinasikan unit-unit kerja di bawahnya untuk mencapai target yang telah ditetapkan, terutama yang terkait dengan bidang pemasaran, b. Memfungsikanbawahannyadalammelaksanakantugaspekerjaansesuai dengan strategi yang telah ditetapkan kantor cabang gunamewujudkan pelayanan yang sebaik-baiknyabaginasabah. 3.Manajer Operasional Manajeroperasionalbertanggungjawablangsungkepadapemimpinca bang. Manajer operasional mempunyai tugas: a. Memastikanbahwapengelolaankas kantorcabangdansurat- suratberharga telahbenar dansesuaidenganketentuanyang berlaku untuk menjagaaset bank, b. Memastikan bahwa setiap transaksi pembukuan tunai, kliring, dan pemindah bukuansesuaiwewenangtelahdisahkandengan tepatdanbenar untuk menghindari penyalahgunaanwewenang, c. Memastikanbahwaseluruhkegiatanbidangrumahtanggatelahberjalan efektif dan efisienuntukmemperlancaroperasionalkantor cabangdan mengurangi kerugian yangmungkin timbul.

4.1.5 ProdukPerusahaan

1. Britama 86 Britamamerupakansalahsatujenistabunganmasyarakatdi Bank RakyatIndonesiayangpenyetorannya dapatdilakukansetiapsaatserta frekuensi pengambilannya tidak dibatasi sepanjang saldonya mencukupidanmemenuhisyarat–syarat yangditentukan.Setoran awalpadasaatpembukaan Britamaminimal sebesarRp100.000,-. 2. Simpedes Simpedes merupakan simpanan yang masuk dalam kelompok tabungan.Simpedesmerupakansimpananmasyarakatpedesaandi BRI unit, yangpenyetorannyadapat dilakukansetiap saat danfrekuensi penarikannyatidakdibatasi sepanjangsaldomencukupi.Simpedes dikenalkan kepadamasyarakatsejakNovember1984,yangbertujuan untuk menghimpun dana dari masyarakat guna menunjang sumber danakupedes.Setoran awalpadasaan pembukaan tabungan Simpedes minimalsebesar Rp100.000,-.ProdukSimpedeshanyadilayanidi kantorBRIunit. 3. DepositoBRIDepoBRI DepositoBRIDepoBRImerupakan simpananberjangkayang dikeluarkan oleh BankRakyatIndonesiaPersero,Tbk.yang penarikannyahanya dapatdilakukandalamjangka waktuyangtelah diperjanjikan antaranasabah penyimpan dengan pihakbankyang bersangkutan.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Komunikasi dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk Cabang Binjai

16 153 99

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Situasional Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt.Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Medan Iskandar Muda

1 54 101

Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Cabang Medan Putri Hijau

21 209 96

Pengaruh Rasio Keuangan Debitur terhadap Pertimbangan Permohonan Kredit pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Umum Medan Sisingamangaraja

0 36 86

Pelaksanaan Sistem Kearsipan Bukti Pembukuan pada PT.Bank Rakyat Indonesia (persero)tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 29 74

Pengaruh Penghargaan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Sidikalang

1 68 85

Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pt Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk Kantor Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kepemimpinan 2.1.1 Pengertian Kepemimpinan - Pengaruh Kepemimpinan dan Sanksi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI), Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 38

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Kepemimpinan dan Sanksi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI), Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 0 8

Pengaruh Kepemimpinan dan Sanksi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI), Persero, Tbk Cabang Sisingamangaraja Medan

0 1 11