Refleksi Deskripsi Data Pelaksanaan Tindakan Siklus II a. Perencanaan Siklus II

0,00 20,00 40,00 60,00 80,00 100,00 Belum Tuntas Tuntas 7,90 92,10 P ros en tas e DIAGRAM 10 HASIL EVALUASI SISWA SIKLUS III Dari tabel analisis nilai rata-rata siklus III adalah 82,10 dengan nilai tertinggi 100 dan nilai terendah 50. Pada siklus III ini terjadi peningkatan nilai ketuntasan siswa, sebanyak 92,10 siswa nilainya tuntas dan hanya 7,90 siswa yang tidak mencapai nilai ketuntasan.

d. Refleksi

Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa pembelajaran pada siklus III dinilai sudah baik dan berhasil. Berikut ini dapat dilihat adanya peningkatan keterampilan guru, aktivitas siswa, dan juga hasil belajar siswa dari siklus I, II ke siklus III. DIAGRAM 11 PERBANDINGAN KETERAMPILAN GURU SIKLUS I, II dan III DIAGRAM 12 PERBANDINGAN AKTIVITAS SISWA I, II, III 2000 4000 6000 8000 10000 1 2 3 4 5 6 7 8 7500 7500 7500 5000 5000 7500 50 10000 75 50 757575 7500 7500 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000 7500 10000 P ros en tas e Aspek yang diamati Siklus I Siklus II Siklus III 20 40 60 80 100 1 2 3 4 5 6 7 8 58 61 67 59 59 50 57 50 65 77 67 86 48 54 86 96 82 81 82 86 80 80 86 96 p r o se n tas e aspek yang di amati Siklus I siklus II Siklus III DIAGRAM 13 PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA SIKLUS, I, II, III Dari hasil observasi menunjukkan bahwa keterampilan guru, aktivitas siswa dan hasil belajar siswa tiap siklus mengalami peningkatan, jadi dapat disimpulkan bahwa: 1 Rata-rata persentase keterampilan guru pada siklus III ini adalah 96,87 sangat baik SB, sehingga sudah dapat memenuhi indikator keberhasilan yang telah ditetapkan yaitu ketrampilan guru sekurang-kurangnya baik, yaitu pada rentang ≥ 80 pada lembar observasi keterampilan guru. 2 Rata-rata persentase aktivitas siswa pada siklus III juga mengalami peningkatan menjadi 82,25 sangat baik SB, sehingga sudah dapat memenuhi indikator keberhasilan yang telah ditetapkan yaitu aktivitas siswa sekurang- kurangnya baik, yaitu rentang ≥ 80. 3 Dari data yang diperoleh menunjukan bahwa nilai akhir pada siklus III ini mengalami peningkatan banyak, dari jumlah 38 siswa hanya 3 siswa yang 0,00 20,00 40,00 60,00 80,00 100,00 Belum Tuntas Tuntas 34,21 65,79 21,05 78,95 7,90 92,10 P ros en tas e Siklus I Siklus II Siklus III belum tuntas, dengan persentase sebanyak 7,90. Sedangkan 35 siswa lainnya nilainya sudah mencapai KKM yang ditetapkan yaitu 60, dengan persentase 92,10, sehingga indikator keberhasilan sedah tercapai pada siklus III.

B. Pembahasan 1.

Pemaknaan Temuan Penelitian Pembahasan lebih banyak didasarkan pada hasil observasi keterampilan guru, aktivitas siswa dan hasil belajar pada setiap siklusnya. Kegiatan pembelajaran menggunakan model Example Non Example.

a. Hasil Observasi Keterampilan Guru

1 Siklus I a Pada saat pra kegiatan pembelajaran, Pada siklus I pengamat menilai pada saat pra kegiatan pembelajaran, guru membuka pembelajaran dengan memberikan salam dan mengajak siswa berdoa dengan baik. Setelah itu guru mengkondisikan kelas dan melakukan presensi dan dengan baik. b Pada saat kegiatan awal Pada siklus I pengamat menilai bahwa pada saat kegiatan awal, melakukan apersepsi dengan mengajak siswa menyanyikan lagu arah mata angin. Indikator tersebut dilaksanakan guru dengan baik. Hal ini sesuai dengan keterampilan guru yaitu keterampilan membuka pelajaran untuk menciptakan kondisi bagi siswa agar mental maupun perhatian terpusat pada apa yang akan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V A SDN KARANGAYU 02 KOTA SEMARANG

0 20 267

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS LAPORAN PENGAMATAN MELALUI MODEL EXAMPLE NON EXAMPLE DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS V SDN SUKOREJO 02 SEMARANG

0 19 225

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING BERBASIS MEDIA FLASHCARD PADA SISWA KELAS IVA SDN SAMPANGAN 02 KOTA SEMARANG

0 3 336

PENINGKATAN KEAKTIFAN DALAM PEMBELAJARAN TEMA LINGKUNGAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE Peningkatan Keaktifan Dalam Pembelajaran Tema Lingkungan Melalui Model Pembelajaran Example Non Example Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kel

0 2 16

PENINGKATAN KEAKTIFAN DALAM PEMBELAJARAN TEMA LINGKUNGAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE Peningkatan Keaktifan Dalam Pembelajaran Tema Lingkungan Melalui Model Pembelajaran Example Non Example Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kel

0 2 10

MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE

1 2 3

MODEL PEMBELAJARAN TIDAK TERARAH NON DIR

0 0 1

PENINGKATAN HASIL BELAJAR TEMATIK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE SISWA KELAS V SD

0 0 9

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE SISWA KELAS IV SD 1 RENDENG KUDUS TAHUN PELAJARAN 20132014

0 0 19

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS MELALUI MODEL EXAMPLE NON EXAMPLE KELAS IV SDN 02 HONGGOSOCO JEKULO KUDUS SKRIPSI

0 0 25