Hasil Penelitian Terdahulu Eko Wahyu Saputro 2006 Diah H S dan Nurjanti 2007

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Hasil Penelitian Terdahulu

Beberapa penelitian terdahulu yang dipergunakan dalam penelitian berikut ini adalah :

a. Eko Wahyu Saputro 2006

Judul “Pengaruh Keinginan Memperoleh Gelar Akutan, Pemahaman Tentang Manfaat Gelar Akuntan, dan Tipe Kepribadian terhadap Motivasi Menyelesaikan Studi Tepat Waktu di Jurusan Akuntansi” - Permasalahan : Apakah keinginan memperoleh gelar akuntan, pemahaman tentang manfaat gelar akuntan, dan tipe kepribadian berpengaruh signifikan terhadap motivasi mnyelesaikan studi di Jurusan Akuntansi? - Hipotesis : Diduga Keinginan memperoleh gelar akuntan, pemahaman tentang manfaat gelar akuntan dan tipe kepribadian berpengaruh secara signifikan terhadap motivasi menyelesaikan studi di jurusan akuntansi. Keinginan memperoleh gelar akuntansi berpengaruh paling dominan terhadap motivasi menyelesaikan studi di Jurusan Akuntansi - Kesimpulan : Keinginan memperoleh gelar akuntan, pemahaman tentang manfaat gelar akuntan, dan tipe kepribadin 11 1 , mempunyai pengaruh yang paling dominan terhadap Motvasi Menyelesaikan Studi Y, tidak terbukti kebenarannya. Variabel yang terbukti berpengaruh dominan adalah pemahaman tentang manfaat gelar akuntan X 2 .

b. Diah H S dan Nurjanti 2007

Judul “Kemampuan Mahasiswa Berkomunikasi Lisan Melalui Proses Belajar Mengajar” - Permasalahan : apakah terdapat perbedaan tingkat ketakutan berkomunikasi communication apprehension antara mahasiswa tingkat baru dengan mahasiswa tingkat akhir. - Hipotesis : terdapat perbedaan tingkat ketakutan berkomunikasi lisan antara mahasiswa baru dengan mahasiswa tingkat akhir. - Kesimpulan : pengujian hipotesis yang menyebutkan bahwa terdapat perbedaan tingkat ketakutan dalam berkomunikasi lisan antara mahasiswa baru dengan mahasiswa tingkat akhir dapat diterima. Hasil mean tingkat ketakutan berkomunikasi lisan mahasiswa baru lebih besar dari pada mahasiswa lama. Hal ini menunjukkan bahwa mahasiswa baru lebih takut untuk berkomunikasi lisan sehingga kemampuan berkomunikasi mahasiswa baru lebih rendah dibanding mahasiswa lama. -

c. Lilik Ernawati 2007

Dokumen yang terkait

PENGARUH MEDIA PENDIDIKAN, MINAT BELAJAR DAN MOTIVASI TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi UPN “Veteran” Jawa Timur).

1 3 107

PENGARUH MINAT BELAJAR, LINGKUNGAN BELAJAR DAN BERPIKIR KRITIS TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI PADA MAHASISWA AKUNTANSI DI UPN ”VETERAN” JAWA TIMUR.

0 0 97

PEMAHAMAN MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN NO 45 (Studi Kasus pada Progdi Akuntansi UPN “Veteran” Jawa Timur).

0 1 88

Pengaruh Beberapa Faktor terhadap Tingkat Pemahaman Akuntansi Pada Mahasiswa Akuntansi di UPN “Veteran” Jawa Timur.

0 4 98

KEMAMPUAN BERKOMUNIKASI, KEMAMPUAN INTELEKTUAL, DAN KEPRIBADIAN TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI MAHASISWA (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi UPN ”Veteran” Jawa Timur).

0 0 101

PENGARUH PENGENDALIAN DIRI, MOTIVASI DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi UPN “Veteran” Jawa Timur).

6 11 111

PEMAHAMAN MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH (Studi kasus pada Progdi Akuntansi UPN “Veteran” Jawa Timur).

1 1 86

PENGARUH BEBERAPA FAKTOR BELAJAR TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI PADA MAHASISWA AKUNTANSI DI UPN “VETERAN” JAWA TIMUR.

0 3 135

PENGARUH KEMAMPUAN KOMUNIKASI, BERPIKIR KRITIS, DAN KEPRIBADIAN TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI MAHASISWA (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi UPN ”Veteran” Jawa Timur) SKRIPSI

0 0 25

Pengaruh Beberapa Faktor terhadap Tingkat Pemahaman Akuntansi Pada Mahasiswa Akuntansi di UPN “Veteran” Jawa Timur

0 0 25