PENDAPATAN INVESTMENT BANKING INVESTMENT BANKING INCOME

PT. BHAKTI INVESTAMA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN PT. BHAKTI INVESTAMA Tbk AND ITS SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DESEMBER 2007 DAN 2006 SERTA UNTUK TAHUN- DECEMBER 31, 2007 AND 2006 AND TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT FOR THE YEARS THEN ENDED Angka dalam tabel dinyatakan dalam jutaan Rupiah - Lanjutan Figures in tables are stated in millions of Rupiah - Continued - 85 - Pajak Kini Current Tax Rekonsiliasi antara laba menurut laporan laba rugi konsolidasi dan rugi fiskal Perusahaan adalah sebagai berikut : A reconciliation between income before tax per consolidated statements of income and fiscal loss of the Company is as follows: 2007 2006 Laba sebelum pajak menurut laporan Income before tax per laba rugi konsolidasi 1.556.351 269.583 consolidated statements of income Amortisasi goodwill 14.004 3.956 Goodwill amortization Laba sebelum pajak anak perusahaan 994.745 146.682 Income before tax of subsidiaries Laba sebelum pajak Perusahaan 575.610 126.857 Income before tax of the Company Beda temporer Temporary differences Penyusutan 707 501 Depreciation Imbalan pasca kerja 168 254 Post-employment benefits Amortisasi biaya emisi Amortization of bondsdebt obligasihutang - 23.134 issuance costs Jumlah 875 22.379 Total Perbedaan yang tidak dapat diperhitungkan menurut fiskal 826.316 199.587 Tax effect of non deductible expense Rugi fiskal Perusahaan 249.831 95.109 Fiscal loss of the Company Akumulasi rugi fiskal tahun sebelumnya 189.956 104.266 Prior years fiscal loss carryforward Penyesuaian sehubungan dengan SKP - 9.419 Adjustment for tax assessment letter Akumulasi rugi fiskal Perusahaan 439.787 189.956 Accumulated fiscal loss of the Company Pada tahun 2007 dan 2006, Perusahaan mengalami rugi fiskal sehingga tidak ada taksiran pajak penghasilan untuk tahun-tahun tersebut. In 2007 and 2006, the Company was in fiscal loss position, therefore, no provision for corporate income tax was made. Pada tanggal 18 Mei 2006, Perusahaan menerima Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar SKPLB pajak penghasilan badan tahun 2004 sebesar Rp 57 juta setelah dikompensasi dengan hutang pajak lainnya. SKPLB tersebut juga menetapkan rugi fiskal Perusahaan tahun 2004 sebesar Rp 20.599 juta yang berbeda sebesar Rp 9.419 juta dengan jumlah yang disajikan dalam laporan keuangan tahun 2005. Dampak pajak tangguhan atas perbedaan rugi fiskal tersebut sebesar Rp 2.826 juta telah dibebankan dalam laporan keuangan tahun 2006. On May 18, 2006, the Company received Overpayment Tax Assessment Letter SKPLB for 2004 corporate income tax amounting to Rp 57 million after compensating with other taxes payable. SKPLB also stated that the Company’s 2004 fiscal loss amounted to Rp 20,599 million which differ by Rp 9,419 million from the fiscal loss in the 2005 financial statements. Deferred tax effect of Rp 2,826 million on the difference in fiscal loss was charged to expenses in the 2006 financial statements. Rekonsiliasi antara beban manfaat pajak dan hasil perkalian laba akuntansi sebelum pajak Perusahaan dengan tarif pajak yang berlaku adalah sebagai berikut: A reconciliation between the net tax expense benefit and the amounts computed by applying the effective tax rate to income before tax of the Company is as follows: 2007 2006 Laba sebelum pajak menurut Income before tax per consolidated laporan laba rugi konsolidasi 1.556.351 269.583 statements of income Laba sebelum pajak anak perusahaan 994.745 146.682 Income before tax of subsidiaries Amortisasi goodwill 14.004 3.956 Goodwill amortization Laba sebelum pajak Perusahaan 575.610 126.857 Income before tax of the Company Beban pajak sesuai tarif pajak 30 172.683 38.057 Tax expense at tax rate of 30 Dampak pajak atas perbedaan Tax effect of nontaxable income yang tidak dapat diperhitungkan nondeductible expenses menurut fiskal 247.895 57.050 Jumlah manfaat pajak Perusahaan 75.212 18.993 Total tax benefit of the Company Pajak tangguhan yang tidak Derecognition of deferred diakui 6.341 - tax assets Beban pajak anak perusahaan 139.527 4.965 Tax expenses of subsidiaries Jumlah manfaat beban pajak 57.974 14.028 Total tax expense benefits PT. BHAKTI INVESTAMA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN PT. BHAKTI INVESTAMA Tbk AND ITS SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DESEMBER 2007 DAN 2006 SERTA UNTUK TAHUN- DECEMBER 31, 2007 AND 2006 AND TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT FOR THE YEARS THEN ENDED Angka dalam tabel dinyatakan dalam jutaan Rupiah - Lanjutan Figures in tables are stated in millions of Rupiah - Continued - 86 - Aktiva Pajak Tangguhan Aktiva pajak tangguhan merupakan jumlah bersih setelah diperhitungkan dengan kewajiban pajak tangguhan dari masing-masing entitas usaha, dengan rincian sebagai berikut: Deferred Tax Assets This account represents deferred tax assets after deducting the deferred tax liabilities of the same business entity as follows: 2007 2006 Perusahaan The Company Akumulasi rugi fiskal 131.936 56.987 Accumulated fiscal loss Kewajiban imbalan pasca kerja 510 460 Post-employment benefits obligations Portofolio efek - 331 Securities owned Amortisasi emisi Amortization of bondsdebt obligasihutang - 6.672 issuance costs Aktiva tetap 606 819 Property and equipment Jumlah 131.840 50.287 Total Anak perusahaan Subsidiaries Akumulasi rugi fiskal 272.583 242.367 Accumulated fiscal loss Kewajiban imbalan pasca kerja 21.216 16.966 Post-employment benefits obligations Biaya masih harus dibayar - 11.316 Accrued expenses Piutang 6.553 4.507 Accounts receivable Investasi saham 2.691 570 Investment in share of stock Beban tangguhan 23.072 33.918 Deferred charges Aktiva tetap 28.332 34.364 Property and equipment Lainnya 10.824 5.597 Others Jumlah 257.081 211.901 Total Aktiva pajak tangguhan - bersih 388.921 262.188 Deferred tax assets - net Pada tanggal 31 Desember 2007 dan 2006, Perusahaan dan anak perusahaan mengakui aktiva pajak tangguhan atas akumulasi rugi Rp 404.519 dan Rp 299.354 juta karena manajemen yakin bahwa pajak tangguhan tersebut dapat digunakan melalui kompensasi laba kena pajak di masa yang akan datang. As of December 31, 2007 and 2006, the Company and its subsidiaries recognized deferred tax assets in accumulated fiscal loss carryforward of Rp 404,519 and Rp 299,354 million, respectively, since management believes that the deferred tax assets can be compensated against current tax on the future period. Pada tahun 2007, penurunan kewajiban pajak tangguhan bersih yang berasal dari akuisisi dan divestasi anak perusahaan sebesar Rp 28.510 juta. In 2007, the change in net deferred tax liabilities resulting from acquisition and disposal of subsidiaries amounted to Rp 28,510 million. Kewajiban Pajak Tangguhan Akun ini merupakan kewajiban pajak tangguhan anak perusahaan setelah diperhitungkan dengan aktiva pajak tangguhan dari masing-masing entitas usaha, dengan rincian sebagai berikut: Deferred Tax Liabilities This account represents deferred tax liabilities of subsidiaries after deducting the deferred tax asset of the same business entity as follows: 2007 2006 Anak perusahaan Subsidiaries Akumulasi rugi fiskal 9.412 - Accumulated fiscal loss Kewajiban imbalan pasca kerja 4.170 9.807 Post-employment benefits obligations Investasi saham 20.406 68 Investment in share of stock Aktiva tetap 48.092 27.715 Property and equipment Sewa guna usaha 2.890 14 Leases Beban tangguhan - 1.012 Deferred charges Amortisasi biaya emisi pinjaman 8.784 8.620 Amortization of debt issuance cost Piutang 3.323 - Accounts receivable Persediaan 762 - Inventories Kewajiban pajak tangguhan - bersih 62.505 27.486 Deferred tax liabilities - net