Karakteristik Responden Analisis Tabel Tunggal

2. Editing Editing adalah proses pengeditan jawaban responden untuk memperjelas setiap jawaban yang meragukan dan menghindari terjadinya kesalahan saat pengisian data ke dalam kotak yang disediakan. 3. Coding Coding adalah proses pemindahan jawaban-jawaban responden ke kotak kode yang disediakan di kuesioner dalam bentuk angka score. 4. Inventarisasi Variabel Inventarisasi variabel yaitu data mentah yang diperoleh akan dimasukkan ke dalam lembar Fotron Cobol FC sehingga memuat data dalm satu kemasan. 5. dalam tahap ini, data dari lembar Fotron Cobol FC dimasukkan ke dalam tabel tunggal. Penyebaran data dalam tabel secra rinci melalui kategori frekuensi, persentase dan selanjutnya akan di analisis dengan menggunakan perangkat lunak SPSS 13.0.

4.2 Analisis Tabel Tunggal

Merupakan suatu analisis yang dilakukan dengan membagi-bagi variabel penelitian ke dalam kategori-kategori yang dilakukan atas dasar frekuensi.Tabel tunggal merupakan langkah awal dalam menganalisis data yang terdiri dari kolom, sejumlah frekuensi dan persentase untuk setiap kategori. Data yang disajikan dan dibahas dalam tabel tunggal terdiri dari karakteristik responden, jaringan komunikasi dan produktivitas kerja. Data-data tersebut mengemukakan data variabel penelitian dan menganalisakannya dalam bentuk analisa tabel tunggal yang berasal dari kata temuan yang diperoleh berdasarkan daftar pertanyaan di kuesioner.

4.2.1 Karakteristik Responden

Karakteristik responden perlu disajikan untuk mengetahui latar belakang responden. Karakteristik yang dipakai adalah jens kelamin, usia, pendidikan terakhir, masa kerja dan penghasilan rsponden di Hotel Internasional Sibayak- Berastagi. Universitas Sumatera Utara Tabel 3 Jenis Kelamin Responden No Jenis Kelamin Responden Frekuensi 1 Pria 24 70,6 2 Wanita 10 29,4 Total 34 100 Sumber : P.01FC.2 Tabel 3 menunjukkan data jenis kelamin responden. Jumlah responden pria sebanyak 24 orang 70,6 dan jumlah responden wanita sebanyak 10 orang 29,4. Jenis kelamin responden yang lebih banyak adalah pria dibandingkan dengan wanita, hal ini karena pihak Hotel Internasional-Sibayak-Berastagi memang lebih banyak menerima karyawan pria dibanding wanita. Tabel 4 Usia Responden No Usia Responden Frekuensi 1 20-29 tahun 20 58,8 2 30-39 tahun 6 17,6 3 40-45 tahun 6 17,6 4 51 tahun ke atas 2 2 Total 34 100 Sumber : P.02FC.03 Tabel 4 menunjukkan data responden berdasarkan usia. Responden yang berusia 20-29 tahun sebanyak 20 orang 58,8, usia 30-39 tahun sebanyak 6 orang 17,6, usia 40-45 tahun sebanyak 6 orang 17,6, dan usia 51 tahun ke atas sebanyak 2 orang 2. Dari data tersebut diketahui bahwa responden terbesar adalah yang berusia 20-29 tahun, hal ini karena pihak Hotel Internasional Universitas Sumatera Utara Sibayak-Berastagi banyak menerima karyawan yang termasuk usia produktif. Usia mempengaruhi kemampuan kerja seseorang, karena kemampuan kerja produktif akan terus menurun dengan semakin lanjutnya usia seseorang. Tabel 5 Pendidikan Terakhir Responden No Pendidikan Terakhir Responden Frekuensi 1 SMASederajat 20 58,8 2 AkademiDiploma 8 23,5 3 Sarjana 6 17,6 4 Pasca Sarjana 0,0 Total 34 100 Sumber : P.03FC.04 Tabel 5 menunjukkan pendidikan terakhir responden. Jumlah responden dengan pendidikan SMASederajat sebanyak 20 orang 58,8, kemudian pendidikan AkademiDiploma sebanyak 8 orang 23,5, dan pendidikan Sarjana sebanyak 6 orang. Dari data tersebut diketahui bahwa mayoritas responden berada pada jenjang pendidikan SMASederajat. Karena pekerjaan hotel memang membutuhkan tenaga kerja tamatan SMASederajat, misalnya untuk bagian pelayan restoran dan roomboy. Universitas Sumatera Utara Tabel 6 Masa Kerja Responden No Masa Kerja Responden Frekuensi 1 Kurang dari 5 tahun 20 58,8 2 5-10 tahun 9 26,5 3 11-15 tahun 1 2,9 4 Di atas 15 tahun 4 11,8 Total 34 100 Sumber : P.04FC.05 Tabel 6 menunjukkan masa kerja responden menjadi karyawan Hotel Internasional Sibayak-Berastagi. Responden dengan masa kerja kurang dari 5 tahun sebanyak 20 orang 58,8, kemudian responden dengan masa kerja antara 5-10 tahun sebanyak 9 orang 26,5, dan responden dengan masa kerja antara 11-15 ada 1 orang 2,9 sementara responden dengan masa kerja di atas 15 tahun ada 4 orang 11,8. Dari data tersebut dapat diketahui bahwa lebih banyak karyawan Hotel Internasional Sibayak-Berastagi bekerja kurang dari 5 tahun, hal ini karena pihak hotel banyak menerima karyawan baru untuk dijadikan sebagai tenaga kerja. Tabel 7 Penghasilan Responden No Penghasilan Responden Frekuensi 1 Rp 1.000.000 – Rp 2.000.000 22 64,7 2 Rp 2.000.000 – Rp 3.000.000 9 26,5 3 Di atas Rp 3.000.000 3 8,8 Total 34 100 Sumber: P.05FC.06 Tabel diatas menunjukkan penghasilan responden. Responden yang memiliki penghasilan antara Rp 1.000.000 – Rp 2.000.000 sebanyak 22 orang 64,7, responden yang memiliki penghasilan antara Rp 2.000.000 – Universitas Sumatera Utara Rp 3.000.000 sebanyak 9 orang dan responden yang memiliki penghasilan di atas Rp 3.000.000 sebanyak 3 orang 8,8. Dengan demikian, responden yang bekerja sebagai karyawan Hotel Internasional Sibayak-Berastagi mayoritas berpenghasilan antara Rp 1.000.000 - Rp 2.000.000. Hal ini sesuai dengan pendidikan, keahlian dan masa kerjanya.

4.2.2 Jaringan Komunikasi

Dokumen yang terkait

Komunikasi Antar Pribadi dan Produktivitas Kerja ( Studi Korelasional Tentang Peranan Komunikasi Antar Pribadi antara Pimpinan Dan Karyawan Terhadap Peningkatan Produktivitas Kerja di PT. LOGIKREASI UTAMA MEDAN)

0 51 85

Pengaruh Manajemen Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Hotel Internasional Sibayak Berastagi,

5 52 66

PENGARUH KOMUNIKASI, KEPEMIMPINAN, DAN PENGAWASAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PENGARUH KOMUNIKASI, KEPEMIMPINAN, DAN PENGAWASAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. WANGSA JATRA LESTARI.

1 2 16

Pengaruh Jaringan Komunikasi dan Produktivitas Kerja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Jaringan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di Hotel Internasional Sibayak– Berastagi)

0 0 16

Pengaruh Jaringan Komunikasi dan Produktivitas Kerja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Jaringan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di Hotel Internasional Sibayak– Berastagi)

0 0 2

Pengaruh Jaringan Komunikasi dan Produktivitas Kerja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Jaringan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di Hotel Internasional Sibayak– Berastagi)

0 0 7

Pengaruh Jaringan Komunikasi dan Produktivitas Kerja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Jaringan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di Hotel Internasional Sibayak– Berastagi)

0 0 29

Pengaruh Jaringan Komunikasi dan Produktivitas Kerja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Jaringan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di Hotel Internasional Sibayak– Berastagi)

0 0 2

Pengaruh Jaringan Komunikasi dan Produktivitas Kerja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Jaringan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di Hotel Internasional Sibayak– Berastagi)

0 0 10

PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN GRAND ROCKY HOTEL BUKITTINGGI

0 2 13