Definisi Operasional Instrument Pengambilan Data Teknik Analisa Data Gambaran Umum Lokasi Penelitian

3. Dokumentasi Dokumentasi adalah pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mengambil data-data dari dokumentasi, catatan-catatan dan administrasi yang menyangkut dengan masalah yang diteliti. Dokumentasi yang dimaksud adalah berupa surat-surat yang diterbitkan oleh DPRD dalam menyangkut proses pengesahan KTR. Selain itu, dokumentasi adalah mencari data-data yang berhubungan dengan hal-hal atau variabel yang berupa catatan, transkip, buku, majalah, surat, dan sebagainya. Pada penelitian kualitatif yang utama adalah teknik pengumpulan data, karena terdapat pembuktian hipotesis yang diajukan secara logis dan rasional, yang dilihat dari hukum, teori dan pendapat yang ada, baik apakah hipotesis itu diterima atau ditolak.

3.5 Definisi Operasional

1. Persepsi adalah sebuah proses yang dialami seseorang melalui panca inderanya untuk mendapatkan sebuah informasi yang ada dilingkungan sekitarnya 2. Kawasan tanpa rokok adalah kegiatan dalam hal produksi, penjualan, iklan, promosi danatau penggunaan rokok yang dinyatakan dilarang untuk dilakukan dalam area atau ruangan 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 3. Anggota DPRD adalah dewan yang memiliki hak dalam memutuskan sebuah kebijakan pada suatu daerah. Anggota DPRD kota Medan yang dimaksud 1. Bidang Kesehatan Komisi B : H. Surianda Lubis, S.Ag 2. Bidang Pertanian Komisi D : H. Muslim Maksum Yusuf Lc 3. Bidang Perindustrian Komisi C : H. Jumadi, S.PD I 4. Bidang Bea Cukai Komisi C : A. Hie, SH 5. Bidang Pendidikan Komisi B : H.T. Bahrumsyah, SH 6. Bidang Pendapatan Komisi C : Ir. H. MHD. Faisal Nasuiton 7. Pemko Medan 8. Dinas Kesehatan Kota Medan

3.6 Instrument Pengambilan Data

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah alat tulis dan Digital Voice Record DVR

3.7 Teknik Analisa Data

Setelah data terkumpul, teknik untuk menganalisis data tersebut yaitu dengan menggunakan teknik deskriptif analitik. Data yang sudah terkumpul akan digambarkan melalui proses analitik, kemudian akan dibahas secara mendalam dalam bentuk naratif. 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DPRD adalah mitra kerja dari kepala daerah. Di kantor DPRD semua keputusan kebijakan yang dibuat untuk menyejahterakan masyarakat dan menyelesaikan masalah-masalah yang ada di masyarakat dengan kebijakan-kebijakan yang dibuat termasuk menyangkut masalah kesehatan masyarakat. Kantor DPRD Kota Medan terletak di jalan Kapten Maulana Lubis No. 1 Medan. Di Kantor DPRD Medan terdapat 4 Komisi, yaitu Komisi A, Komisi B, Komisi C, dan Komisi D. Setiap komisi membidangi berbagai bidangnya, seperti yang tertera pada tabel 4.1 berikut : Tabel 4.1 Komposisi Personalia Komisi-Komisi DPRD Kota Medan Periode 2013-2014 No. Komisi Bidang 1 Komisi A Bidang Pemerintahan 1. Pemerintahan Umum 2. KepegawaianAparatur 3. HukumPerundang- undangan dan HAM 4. Peneranganpers 5. Kependudukan Catatan Sipil 6. Pertanahan 7. Perizinan 8. Ketertiban 9. Kehakiman 10. Kejaksaan 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 11. Kepolisian Hankam 12. Maritim kesbang Linmas 13. Organisasi Masyarakat 14. Imigrasi 2 Komisi B Bidang Kesejahteraan 1. Ketenagakerjaan 2. Pendidikan 3. Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 4. Kepemudaan dan Olahraga 5. Agama 6. Sosial 7. Kebudayaan 8. Kesehatan dan Keluarga Berencana 9. Pemberdayaan peranan wanita 10. Transmigrasi 11. Sosial Politik Linmas Kesbang 12. Lingkungan Hidup 3 Komisi C Bidang Perekonomian 1. Keuangan Daerah 2. Aset Daerah 3. Perpajakan 4. Retribusi 5. Perbankan 6. Perusahaan Daerah 7. Perusahaan Patungan 8. PMAPMD 9. Dunia Usaha 10. Pengadaan Pangan dan Logistik 11. Koperasi 12. Pariwisata 4 Komisi D Bidang Pembangunan 1. Pekerjaan Umum 2. Perhubungan 3. Pertambangan dan Energi 4. Pemetaan, Penataan dan 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD Pengawasan Kota 5. Pertamanan 6. Kebersihan 7. Perumahan Rakyat 8. Perdagangan 9. Perindustrian 10. Pertanian 11. Perikanan 12. PerkebunanKehutanan Sumber : Sekretariat DPRD Kota Medan Selain adanya komisi, terdapat juga fraksi-fraksi partai politik. Fraksi-fraksi ini terdiri dari beberapa orang yang mewakili setiap partainya yang dipilih berdasarkan daerah pilihan wilayahnya. Berikut jumlah anggota tiap fraksi yang mewakili partai masing-masing pada tabel 4.2. Tabel 4.2 Komposisi Anggota DPRD Kota Medan Periode 2009-2014 Berdasarkan Partai Politik No. Partai Politik Jumlah 1 Partai Demokrat 15 orang 2 Partai Keadilan Sejahtera 6 orang 3 Partai PDI Perjuangan 4 orang 4 Partai Golkar 4 orang 5 Partai Amanat Nasional 4 orang 6 Partai Damai Sejahtera 4 orang 7 Partai Persatuan Pembangunan 4 orang 8 Partai Medan Bersatu 5 orang Jumlah 46 orang Sumber : Sekretariat DPRD Kota Medan 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD

4.2 Karakteristik Informan

Dokumen yang terkait

Kinerja Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (Suatu Studi terhadap Kinerja Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Simalungun Periode 2009-2014)

0 56 76

Pelaksanaan Fungsi Pengawasan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Terhadap Kinerja Eksekutif di Kota Medan

3 64 152

Kinerja Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (Suatu Studi Terhadap Kinerja Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Simalungun Periode 2009-2014)

0 22 77

Hubungan Wakil dengan yang Diwakili (Studi Perbandingan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Sumatera Utara Periode 1999-2004 dengan Periode 2004-2009)

1 45 101

Hak Recall Partai Politik Terhadap Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Dalam Korelasinya Dengan Pelaksanaan Teori Kedaulatan Rakyat.

8 114 110

Minat Menonton anggota Dewan Perwakilan Daerah Tapanuli Selatan terhadap Berita Politik Di Metro TV ( Studi Korelasi Tentang Tayangan Berita Politik Dan Minat Menonton Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Tapanuli Selatan Terhadap Metro TV )

1 39 143

PROSES PEMBENTUKAN PERATURAN DAERAH TENTANG KAWASAN TANPA ROKOK DI KOTA MEDAN TAHUN 2013

0 0 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Persepsi 2.1.1 Pengertian Persepsi - Persepsi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan Tentang Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok di Kota Medan Tahun 2013

0 0 41

Persepsi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan Tentang Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok di Kota Medan Tahun 2013

0 0 8

Persepsi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan Tentang Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok di Kota Medan Tahun 2013

0 0 14