Relevansi Koleksi dengan Kebutuhan Pengguna Kemutakhiran Koleksi Sesuai Kebutuhan Pengguna

39 ditetapkan oleh perpustakaan, maka peraturan berupa denda atas keterlambatan pengembalian buku dapat diterima oleh pengguna.

4.2.7 Relevansi Koleksi dengan Kebutuhan Pengguna

Koleksi perpustakaan hendaknya relevan dengan kebutuhan informasi pengguna. Karena itu, perpustakaan perlu memperhatikan jenis dan jenjang program yang ada. Informasi yang disediakan oleh perpustakaan harus sesuai dengan kebutuhan informasi pengguna perpustakaan. Tabel 4.8 Kerelevanan Koleksi Sesuai Dengan Kebutuhan Pengguna No Pertanyaan Pilihan Jawaban Jawaban Responden F 1. Menurut Saudara apakah koleksi yang tersedia diperpustakaan sesuai dengan kebutuhan informasi yang dibutuhkan? Sangat Sesuai 1 1 Sesuai 13 12 Kurang Sesuai 85 75 Tidak Sesuai 13 12 Jumlah 112 100 Berdasarkan Tabel 4.8 diatas, dapat diketahui bahwa sebanyak 1 reaponden 1 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan sangat sesuai dengan kebutuhan informasi yang dibutuhkan, 13 responden 12 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan sesuai dengan kebutuhan informasi yang dibutuhkan, 85 responden 75 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan kurang sesuai dengan kebutuhan informasi yang dibutuhkan pengguna, 13 responden 12 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan tidak sesuai dengan kebutuhan informasi yang dibutuhkan. Berdasarkan persentase jawaban yang diperoleh, dapat diinterpretasikan bahwa pada umumnya responden menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan kurang sesuai dengan kebutuhan informasi yang dibutuhkan pengguna, karena koleksi yang tersedia tidak disesuaikan dengan kebutuhan Universitas Sumatera Utara 40 informasi pengguna perpustakaan dan tidak relevannya buku yang ada di perpustakaan. dalam hal ini seharusnya pustakawan perlu menyediakan form usulan untuk pengguna yang ingin mencari bahan koleksi yang tidak tersedia diperpustakaan agar pustakawan mengetahui informasi apa saja yang dibutuhkan pengguna melalui form tersebut.

4.2.8 Kemutakhiran Koleksi Sesuai Kebutuhan Pengguna

Kemutakhiran sumber informasi yang terdapat pada perpustakaan yang berkaitan dengan waktu terbit informasi yang diberikan perpustakaan kepada pengguna, apakah informasi tersebut mutakhir. Koleksi perpustakaan harus sesuai dengan kebutuhan informasi pengguna. Berikut adalah pernyataan responden mengenai kemutakhiran informasi pada Perpustakaan RSU dr. Pirngadi Medan. Tabel 4.9 Kemutakhiran Koleksi Sesuai Kebutuhan Pengguna No Pertanyaan Pilihan Jawaban Jawaban Responden F 1. Menurut Saudara apakah koleksi yang tersedia di perpustakaan up to date? Sangat Up to date Up to date 18 16 Kurang Up to date 90 80 Tidak Up to date 4 4 Jumlah 112 100 Berdasarkan Tabel 4.9 diatas, dapat diketahui bahwa tidak adanya responden yang menyatakan bahwa koleksi yang tersedia diperpustakaan sangat up to date, 18 responden 16 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan up to date, 90 responden 80 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan kurang up to date, 4 responden 4 menyatakan bahwa koleksi yang tersedia di perpustakaan tidak up to date. Universitas Sumatera Utara 41 Berdasarkan hasil presentase jawaban yang diperoleh, dapat diketahui pada umumnya responden menyatakan koleksi yang tersedia diperpustakaan kurang up to date. akan tetapi sebagian kecil responden menyatakan koleksi yang tersedia pada perpustakaan up to date. Hal ini dikarenakan perpustakaan kurang mengembangkan koleksinya dan seharusnya pada perpustakaan khusus ini perpustakaan harus mengupdate selalu koleksi pada bidang ilmu kesehatan atau kedokteran yang terbaru, karena semakin majunya teknologi dimasa sekarang maka ilmu pengetahuan juga ikut berkembang pada setiap tahunnya karena hal tersebutlah pengguna merasa koleksi yang tersedia di perpustakaan kurang up to date .

4.2.9 Kemudahan Dalam Temu Balik Koleksi