Price Bauran Pemasaran FSTVLST

144 1.2.1. Penetapan harga rendah everyday low pricing-EDLP yang menekankan kontinuitas pesaing tidak selalu paling murah. 1.2.2. Penetapan harga tinggi atau rendah highlow pricing-HLP, dimana penjual kadang menawarakan harga tinggi atau rendah dengan memperhatikan kualitas atau faedah yang akan didapatkan.

1.3. Place

Distribusi merupakan suatu kegiatan yang berusaha untuk memperlancar dan mempermudah pelayanan kepada audiens. Distribusi ini merupakan salah satu media untuk mejual suatu barang. Dalam kegiatan distribusi ini FSTVLST memperhatikan cara – cara seperti analisis mendalam terhadap pihak – pihak terkait untuk menunjang proses komunikasi pemasaran. Mempertimbangkan karakteristik dari audiens yang dituju, baik secara geografis yang memungkinkan distribusi produk dapat dijangkau oleh audiens. Dalam pendistribusian produk FSTVLST tidak hanya menyediakan produk – produknya di Yogyakarta saja. Di Luar Kota pun terdapat beberapa spot yang bisa ditemukan pernak – pernik FSTVLST yang bisa dibeli untuk koleksi maupun untuk mengapresiasi karya mereka. Dalam wawancara bersama FSTVLST mereka menyebutkan beberapa tempat diluar kota untuk mengorder produk – produk mereka. Selain itu FSTVLST juga sering membuka lapak disuatu tempat, bagi audiens yang ingin mengetahui dimana FSTVLST 145 membuka lapak tersebut maka audiens bisa juga follow twitter FSTVLST FSTVLSTmerch, akun yang digunakan FSTVLST untuk update info cepat titik distribusi. Menurut peneliti, tindakan distribusi yang dilakukan oleh FSTVLST merupakan hal yang sangat tepat dengan melakukan analisis situasi mendalam terlebih dahulu sebelum melakukan distribusi. Mereka mendistribusikan produk mereka tidak hanya pada satu tempat, tetapi sampai di distribusikan ke luar kota. Selain itu pendistribusian melalui media sosial seperti blog, facebook dan twitter merupakan cara pendistribusian baru yang dimanfaatkan pelaku bisnis dalam menjual produk – produknya. Distribusi sangat penting dalam kegiatan komunikasi pemasaran bagi pemasar untuk menyalurkan brand dan produknya.

1.4. Promotions

Promosi merupakan kegiatan untuk mengkomunikasikan informasi dari penjual kepada pembeli. Dalam menyalurkan penjualan dengan tujuan untuk mempengaruhi sikap dan perilaku konsumen, band FSTVLST melakukan komunikasi pemasaran untuk memasarkan produknya melalui beberapa saluran promosi diantaranya publicity, advertising, personal selling, pemasaran melalui internet, sponsorship dan sales promotions.

Dokumen yang terkait

Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

13 136 138

Strategi Komunikasi Pemasaran dan Keputusan Pelanggan Menginap (Studi Deskriptif tentang Strategi Komunikasi Pemasaran terhadap Keputusan Pelanggan menginap di Hotel Grand Aston City Hall Medan)

6 90 101

Komunitas Musik Indie (Studi Deskriptif Mengenai Perilaku Kolektif Musik Indie Di Kota Medan)

15 128 155

POLA KOMUNIKASI GRUP BAND INDIE DALAM MEMPERTAHANKAN SOLIDARITAS KELOMPOK (Studi Pada Grup Band Snickers And The Chicken Fighter)

3 22 18

STRATEGI KOMUNIKASI MC (MASTER OF CEREMONY) DALAM MEMANDU ACARA FESTIVAL MUSIK INDIE OUTDOOR DI BANDAR LAMPUNG

11 93 94

2. PROMOSI PENJUALAN - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 0 21

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 PerspektifParadigma Kajian - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Mera

0 0 27

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Konteks Masalah - Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 0 6

Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Rangka Meraih Konsumen (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Marketing PT Railink “Kereta Api Bandara Internasional Kualanamu” dalam Upaya Meraih Konsumen)

0 5 15

Strategi Komunikasi Pemasaran dan Keputusan Pelanggan Menginap (Studi Deskriptif tentang Strategi Komunikasi Pemasaran terhadap Keputusan Pelanggan menginap di Hotel Grand Aston City Hall Medan)

0 1 13