Kerangka Berpikir Hipotesis Tindakan

demikian diharapkan siswa dapat meningkatkan kemampuannya dalam penguasaan konsep materi pelajaran matematika terutama dalam memahami materi soal cerita hitung campuran. Dengan metode bermain peran memberi kesempatan kepada anak untuk dapat berpikir secara aktif dan kreatif dalam memecahkan setiap permasalahan. Pemahaman yang semakin baik terhadap materi pelajaran, ditunjang dengan aktifitas anak yang semakin baik dalam mengikuti proses belajar mengajar, maka peserta didik juga akan dapat meningkatkan kemampuannya dalam menguasai konsep materi pelajaran yang diajarkan. Jadi dengan penggunaan metode bermain peran yang dilaksanakan secara tepat, proses belajar mengajar dapat berjalan dengan baik, sehingga prestasi belajar peserta didik dapat semakin meningkat.

B. Kerangka Berpikir

Selama ini, masih banyak guru yang mendesain siswa untuk menghafal seperangkat fakta yang diberikan oleh guru. Seolah-olah guru sebagai sumber utama pengetahuan. Umumnya, pembelajaran didominasi oleh metode ceramah sehingga proses pembelajaran bersifat monoton dan siswa cenderung pasif. Hal itu mengakibatkan kurangnya partisipasi siswa dalam proses pembelajaran. Untuk dapat meningkatkan pemahaman dan prestasi siswa, guru harus menciptakan proses pembelajaran yang menarik. Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah dengan memilih metode pembelajaran yang dapat memberi kesempatan siswa untuk ikut berpartisipasi dalam proses pembelajaran. Metode role playing bermain peran merupakan suatu cara untuk mengembangkan cara belajar siswa aktif dengan memperagakanmempraktikkan pengalaman belajar secara langsung, sehingga hasil yang diperoleh akan tahan lama dalam ingatan, tidak akan mudah dilupakan siswa. Dengan metode ini juga, anak belajar berpikir analisis dan mencoba memecahkan problema yang dihadapi sendiri, kebiasaan ini akan ditransfer dalam kehidupan bermasyarakat. Pada pembelajaran Matematika dengan menggunakan metode bermain peran diharapkan prestasi siswa dalam pembelajaran Matematika akan meningkat. Kondisi di atas dapat digambarkan dengan bagan sebagai berikut.

C. Hipotesis Tindakan

Berdasarkan kajian teori dan kerangka berpikir, maka diajukan hipotesis penelitian sebagai berikut: 1 Cara penggunaan model bermain Keadaan Awal: - Proses pembelajaran dengan metode ceramah saja, siswa pasif. - Prestasi belajar matematika rendah Tindakan: Pembelajaran Matematika dengan metode role playing bermain peran Keadaan Akhir: - Proses pembelajaran dengan metode bermain peran, siswa aktif. - Prestasi belajar Matematika meningkat peran dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas II SD Negeri Kembaran, Kecamatan Candimulyo Kabupaten Magelang dalam mata pelajaran Matematika pada Tahun Pelajaran 20132014 pada kompetensi dasar soal cerita operasi hitung campuran serta pengalaman menggunakannya. 2 Penggunaan model bermain peran dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas II SD Negeri Kembaran, Kecamatan Candimulyo Kabupaten Magelang dalam mata pelajaran Matematika pada Tahun Pelajaran 20132014 pada kompetensi dasar soal cerita operasi hitung campuran serta pengalaman menggunakannya. 20

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Penelitian ini termasuk Penelitian Tindakan Kelas atau PTK. Penilitian tindakan ini diharapkan dapat memperbaiki proses pembelajaran yang telah dilakukan oleh guru. Penelitian Tindakan Kelas merupakan kegiatan yang berhubungan dengan tugas guru di lapangan. Kegiatan penelitian ini merupakan salah satu upaya guru untuk mengatasi masalah nyata yang ditemukan dalam melaksanakan tugas pembelajaran. Masalah tersebut benar-benar harus segera diatasi untuk meningkatkan mutu pembelajaran yang dilakukan guru yang bersangkutan. Masalah yang segera diatasi dalam Penelitian Tindakan Kelas ini adalah kurangnya nilai hasil belajar matermatika. Adapun siklus spiral dari tahap-tahap penelitian tindakan kelas dapat dilihat pada gambar berikut. Gambar : 1 Siklus Model Kurt Lewin Siklus 1 Siklus 2 1. Rencana 2. Tindakan 3. Observasi 4. Refleksi 1. Rencana 2. Tindakan 3. Observasi 4. Refleksi

Dokumen yang terkait

Peningkatan prestasi belajar materi operasi hitung bilangan bulat dalam soal cerita menggunakan model pembelajaran kooperatif : tipe STAD siswa kelas IV SD Negeri Bungkus semester II tahun ajaran 2013/2014.

0 0 2

Peningkatan prestasi belajar IPA menggunakan metode demonstrasi-eksperimen siswa kelas V semester genap SD Negeri Tempak 1 Candimulyo Magelang.

0 0 109

Peningkatan prestasi dan motivasi belajar siswa pada operasi hitung campuran menggunakan model pembelajaran kooperatif teknik TGT siswa kelas IV SD BOPKRI Wonosari semester genap tahun pelajaran 2011/2012.

0 1 259

Peningkatan prestasi belajar Matematika materi soal cerita operasi hitung campuran dengan menggunakan metode bermain peran siswa kelas II SDN Tampirkulon I, Magelang tahun pelajaran 2011/2012.

0 0 129

Peningkatan prestasi belajar matematika menggunakan metode sosiodrama pada siswa kelas II SD Negeri Klegen semester genap.

0 8 106

Peningkatan prestasi belajar matematika tentang bilangan dengan menggunakan model pembelajaran cooperative learning teknik jigsaw pada siswa kelas 1 semester genap SDN Giriwarno Kaliangkrik Magelang.

0 1 110

Peningkatan prestasi belajar IPA menggunakan metode demonstrasi eksperimen siswa kelas V semester genap SD Negeri Tempak 1 Candimulyo Magelang

0 0 107

Peningkatan prestasi belajar matematika tentang materi bangun ruang sederhana dengan menggunakan media gambar pada siswa kelas IV semester genap SDN Banyakan Mertoyudan - USD Repository

0 1 104

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA TENTANG BILANGAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TEKNIK JIGSAW PADA SISWA KELAS I SEMESTER GENAP SDN GIRIWARNO KALIANGKRIK MAGELANG Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gel

0 0 108

PENINGKATAN PRESTASI DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA OPERASI HITUNG CAMPURAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK TGT SISWA KELAS IV SD BOPKRI WONOSARI SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 20112012

0 0 257