Mengolah Data Rencana Penelitian

a. Guru bertindak sebagai guru yang melaksanakan kegiatan sesuai rencana pelaksanaan pembelajaran. b. Peneliti bertindak sebagai observer yang melakukan pengamatan dan mengambil data keaktifan siswa dengan mengisi instrumen pengamatan yang telah disiapkan oleh peneliti untuk melihat efektivitas model pembelajaran berbasis masalah dan tanggapan siswa terhadap metode tersebut. c. Pada akhir pokok pembahasan sistem persamaan linear dua variabel, siswa diberi tes tertulis yang berupa soal uraian yang dikerjakan secara individu untuk mengetahui efektivitas metode pembelajaran yang digunakan terhadap hasil belajar yang diperoleh siswa. d. Peneliti menyebarkan kuisioner kepada semua siswa kelas VIIIA untuk mengetahui tanggapan siswa terhadap pelaksanaan model pembelajaran berbasis masalah pada pembelajaran matematika pokok bahasan sistem persamaan linear dua variabel.

3. Mengolah Data

Pada tahap ini, peneliti memproses semua data yang telah diperoleh pada saat melaksanakan tindakan dan melakukan pengamatan. Data yang diperoleh kemudian dianalisis, dibahas dan ditarik kesimpulannya untuk menjawab rumusan masalah. Efektivitas model pembelajaran dari data hasil belajar siswa diperoleh dengan menganalisis nilai tes tertulis siswa pada pokok bahasan sistem PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI persamaan linear dua variabel. Sedangkan untuk keaktifan siswa diperoleh dengan menganalisis hasil skor keaktifan siswa dalam instrumen pengamatan. Data tanggapan siswa mengenai seberapa jauh model pembelajaran berbasis masalah ini bisa diterima dan membantu siswa dalam mempelajari materi sistem persamaan linear dua variabel dengan menganalisis jawaban siswa pada lembar kuisioner. 59

BAB IV PELAKSANAAN PENELITIAN, TABULASI DATA, ANALISIS DATA DAN

PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN

A. Pelaksanaan Penelitian

Penelitian dilaksanakan di SMP Kanisius 1 Surakarta pada kelas VIII-A, pada pokok bahasan sistem persamaan linear dua varibel. Di bawah ini merupakan uraian pelaksanaan penelitian : Tabel 4.1 : Rangkaian Pengumpulan Data No. Waktu Kegiatan 1. Jumat, 13 Februari 2015 Observasi kelas VIII B dan VIII-A SMP Kanisius 1 Surakarta 2. Rabu, 18 Februari 2015 Observasi kelas VIII-A SMP Kanisius 1 Surakarta 3. Kamis, 30 April 2015 Uji coba instrumen hasil belajar di kelas VIII-B SMP Kanisius 1 Surakarta 4. Senin, 11 Mei 2015 Pelaksanaan penelitian : Pertemuan I 5. Rabu, 13 Mei 2015 Pelaksanaan penelitian : Pertemuan II 6. Jumat, 15 Mei 2015 Pelaksanaan penelitian : Pertemuan III 7. Senin, 18 Mei 2015 Tes hasil belajar dan pengisian kuisioner tanggapan siswa Pada awalnya, pelaksanaan penelitian direncanakan dilaksanakan dalam tiga pertemuan yang terdiri dari dua pertemuan membahas materi dan satu pertemuan tes hasil belajar dan pengisian kuisioner tanggapan siswa, tetapi saat pelaksanaannya penelitian dilakukan sebanyak empat kali dikarenakan ada empat siswa yang tidak mengikuti pembelajaran pada saat pertemuan ketiga. Selain itu, pada rencana penelitian seharusnya guru mata pelajaran yang mengajar tetapi karena

Dokumen yang terkait

Kajian learning obstacle materi persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel pada pembelajaran matematika di sekolah menengah pertama

3 4 9

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 10

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 28

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 25

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap keterampilan komunikasi sains dan hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palangkaraya pada pokok bahasan gerak lurus semester 1 tahun ajaran 2016/2017 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 29

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 12

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 29

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 1 21

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 1 48

30 persamaan linear 2 variabel ok

0 5 96