Uji t Uji F

2 Pengaruh secara parsial profitabilitas NPM terhadap nilai perusahaan. Dari uji t variabel X2 profitabilitas, terlihat bahwa nilai signifikansi 0,041 lebih kecil dari 0,05. Sehingga H0 ditolak dan H1 diterima, maka profitabilitas secara parsial berpengaruh signifikan dan positif terhadap nilai perusahaan kimia dan farmasi yang terdaftar di BEI. 3 Pengaruh secara parsial capital expenditure terhadap nilai perusahaan. Dari uji t variabel X3 capital expenditure, terlihat bahwa nilai signifikansi 0,233 lebih besar dari 0,05. Sehingga H0 diterima dan H1 ditolak, maka capital expenditure secara parsial tidak berpengaruh signifikan dan positif terhadap nilai perusahaan kimia dan farmasi yang terdaftar di BEI. 4 Pengaruh secara parsial firm size terhadap nilai perusahaan. Dari uji t variabel X4 firm size, terlihat bahwa nilai signifikansi 0,334 lebih besar dari 0,05. Sehingga H0 diterima dan H1 ditolak, maka firm size secara parsial tidak berpengaruh signifikan dan negatif terhadap nilai perusahaan kimia dan farmasi yang terdaftar di BEI.

4.4.4.2 Uji F

Hasil perhitungan Uji F atau tabel ANOVA dengan program SPSS tersaji pada tabel berikut : Tabel 4.10 Uji F Analisis Regresi Dari hasil F test atau tabel ANOVA diatas terlihat bahwa nilai signifikansi adalah sebesar 0,028 lebih kecil dari 0,05. Hal ini berarti bahwa model regresi yang digunakan dalam penelitian ini adalah sudah tepat.

4.4.4.3 Koefisien Determinasi R

2 Analisis ini digunakan untuk menghitung besarnya prosentase variabel terikat yang ditentukan oleh variabel bebas. Dari analisa perhitungan menggunakan SPSS diperoleh hasil R2 koefisien Determinasi sebesar 0,233. Artinya bahwa 23,3 variabel nilai perusahaan Y dipengaruhi oleh variabel struktur modal X1, profitabilitas X2, capital expenditure X3, dan firm size X4. Sedangkan sisanya sebesar 76,7 dipengaruhi oleh variabel lain selain keempat variabel bebas dalam penelitian ini. ANOVA b 23.066 4 5.766 3.036 .028 a 75.979 40 1.899 99.044 44 Regression Residual Total Model 1 Sum of Squares df F Sig. Predictors: Constant, FIRM SIZE, CAPEX, NPM, DER a. Dependent Variable: NILAI PERUSH Sumber : Data diolah lampiran 7 b. Mean Square

4.5 Pembahasan

4.5.1 Pengaruh Struktur Modal terhadap Nilai Perusahaan

Pada struktur modal Debt to Equity Ratio pada uji t diperoleh tingkat signifikan lebih besar dari 0,05 yaitu sebesar 0,268 yang artinya struktur modal tidak berpengaruh signifikan dan negatif terhadap nilai perusahaan. Hasil penelitian ini tidak sesuai dengan hasil penelitian Soliha dan Taswan 2002 yang menemukan bahwa kebijakan hutang berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Sujoko dan Ugy 2007 juga melakukan penelitian untuk melihat pengaruh leverage terhadap nilai perusahaan dan hasil penelitiannya menyatakan bahwa leverage berpengaruh signifikan dan negatif terhadap nilai perusahaan. Hal ini terjadi karena perusahaan masih mampu melunasi kewajiban membayar hutang berupa pokok pinjaman dan bunga seiring dengan keberhasilan perusahaan dalam menghasilkan laba. Hal ini tercermin dari tabel 4.2 yaitu profitabilitas atau kemampuan menghasilkan laba sebagian besar cenderung naik, sehingga perusahaan memiliki cukup dana untuk membayar kewajiban atau hutangnya.

4.5.2 Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan

Pada profitabilitas Net Profiit Margin Ratio pada uji t diproleh tingkat signifikan lebih kecil dari 0,05 yaitu sebesar 0,041 yang artinya profitabilitas berpengaruh signifikan dan positif terhadap nilai perusahaan.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Firm Size, Growth Opportunity, Liquidity, Dan Profitability Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bei

1 55 90

Pengaruh Profitability, Firm Size, Business Risk dan Asset Tangibility Terhadap Struktur Modal Pada Sektor Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia Periode 2005-2008

1 71 94

Pengaruh Size Of Firm, Growth Of Firm dan Profitability Terhadap Struktur Modal (Pada Bidang Manufaktur 2010-2012 di BEI).

0 3 14

PENGARUH FIRM SIZE, GROWTH OPPORTUNITY, LIQUIDITY, DAN PROFITABILITY TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN

0 2 64

PENGARUH FIRM SIZE, GROWTH OPPORTUNITY, LIQUIDITY dan PROFITABILITY TERHADAP STRUKTUR Pengaruh Firm Size, Growth Opportunity, Liquidity dan Profitability Terhadap Struktur Modal Perusahaan ( Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur "Food and Beverages" di

0 2 14

PENGARUH FIRM SIZE, TANGIBILITY OF ASSET, DAN PROFITABILITY TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN CONSUMERGOOD DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 103

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITY, CAPITAL EXPENDITURE, FIRM SIZE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN KIMIA DAN FARMASI DI BEI SKRIPSI

0 0 17

PENGARUH FIRM SIZE, TANGIBILITY OF ASSET, DAN PROFITABILITY TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN CONSUMERGOOD DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 22

PENGARUH STRUKTUR MODAL, STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN, DAN CAPITAL EXPENDITURE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX SKRIPSI

0 0 28

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN SIZE, PROFITABILITY DAN GROWTH OPPORTUNITY SEBAGAI MODERASI

0 0 16