Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

128

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa penerapan metode discovery dapat diterapkan untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa kelas IV SD Negeri Krebet Kecamatan Panjatan Kabupaten Kulon Progo dengan bimbingan dan pengarahan dari guru. Sedangkan cara untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar IPS pada metode discovery adalah sebagai berikut ini. 1. Cara meningkatkan motivasi belajar IPS siswa dalam penelitian ini yaitu: Pertama, guru menstimulasi siswa menggunakan media benda konkret atau gambar dan bertanya jawab. Kedua, guru memfasilitasi siswa dengan gambar- gambar serta LKS dalam tahap pengumpulan data. Ketiga, siswa dilibatkan untuk berpartisipasi dalam seluruh tahap discovery. Peningkatan motivasi belajar siswa ditunjukkan pada pencapaian keberhasilan hasil motivasi belajar siswa yang pada pra tindakan hanya 31 siswa kemudian pada siklus I dan siklus II telah mencapai sekurang-kurangnya 80 siswa memiliki motivasi belajar IPS berkategori tinggi dengan rata-rata skor motivasi belajar pada pra tindakan adalah 55, pada siklus I menjadi 82, kemudian pada siklus II menjadi 88. 2. Cara meningkatkan prestasi belajar siswa adalah dengan melibatkan siswa berdiskusi dalam kelompok heterogen pada tahap pengumpulan data dan analisis data. Hal ini ditunjukkan dari pencapaian ketuntasan prestasi belajar 129 IPS siswa yang semula pada siklus I adalah 46, kemudian pada siklus I menjadi 77 dan pada siklus II mencapai 100.

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada mata pelajaran IPS kelas IV SD khususnya pada KD perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi serta pengalaman menggunakannya, peneliti mengajukan saran sebagai berikut. 1. Guru a. Dengan meningkatnya motivasi dan prestasi belajar IPS siswa kelas IV SD Negeri Krebet melalui penerapan metode discovery, guru diharapkan dapat menginformasikan kepada teman sejawatnya untuk menggunakan metode discovery dalam pembelajaran IPS. b. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan dorongan kepada guru untuk tertarik melaksanakan penelitian yang berkaitan dengan pembelajaran di kelas. 2. Peneliti Selanjutnya. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan untuk meningkatkan inovasi dan kreativitas terhadap proses pembelajaran terutama dalam meningkatkan motivasi dan prestasi belajar IPS. 130 DAFTAR PUSTAKA Abin Syamsuddin Makmun. 2007. Psikologi Kependidikan: Perangkat Sistem Pengajaran Modal. Bandung: Remaja Rosdakarya. Ahmad Rohani. 2004. Pengelolaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Anderson, Lorin W. Krathwohl, David R. 2010. Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran Pengajaran, dan Asesmen. Penerjemah: Agung Prihantoro. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Arnie Fajar. 2009. Portofolio dalam Pelajaran IPS. Bandung: Remaja Rosdakarya. Badan Standar Nasional Pendidikan. 2006. Standar Isi. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional. B. Suryosubroto. 2002. Proses Belajar-Mengajar di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta. C. Asri Budiningsih. 2005. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Daryanto. 2011. Penelitian Tindakan Kelas Dan Penelitian Tindakan Sekolah Beserta Contoh-Contohnya. Yogyakarta: Gava Media. Dimyati Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Hamzah B. Uno. 2008. Perencanaan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara. ____________. Nurdin Mohamad. 2012. Belajar dengan Pendekatan Pembelajaran Aktif Inovatif Lingkungan Kreatif Efektif Menarik PAIKEM. Jakarta: Bumi Aksara. ____________. 2013. Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara. Hendro Darmodjo Jenny R E Kaligis. 1992. Pendiikan IPA II. Jakarta: Depdikbud. Hidayati. 2004. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial di Sekolah Dasar Modul untuk D-II PGSD Fakultas Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: UNY Hopkins, David. 2011. Panduan Guru: Penelitian Tindakan Kelas. Penerjemah: Achmad Fawaid. Yogyakarta: Pustaka Pelajar 131 Made Wena. 2010. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer. Jakarta: Bumi Aksara. Martinis Yamin. 2006. Strategi Pembelajaran Berbasis Kompetensi. Jakarta: Gaung Persada Press. ____________. 2007. Kiat Membelajarkan Siswa. Jakarta: Gaung Persada Press. Mohammad Ali Mohammad Ansori. 2011. Psikologi Remaja: Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: Bumi Aksara. Moh. Uzer Usman Lilis Setiawati. 1993. Upaya Optimalisasi Kegiatan Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya. Nana Sudjana. 2002. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algresindo. Pardjono, dkk. 2007. Panduan Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Lembaga Penelitian UNY. Purwanto. 2008. Metodologi Penelitian Kuantitatif untuk Psikologi dan Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Rita Eka Izzaty, dkk. 2008. Perkembangan Peserta Didik. Yogyakarta: UNY Press. Rochiati Wiriaatmadja. 2008. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung : Remaja Rosdakarya. Santrock, John W. 2007. Perkembangan Anak Jilid 1. Penerjemah: Mila Rachmawati dan Anna Kuswanti. Jakarta: Erlangga. Sapriya. 2009. Pendidikan IPS. Bandung: Remaja Rosdakarya. Sardiman. 2006. Interaksi Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: RajaGrafindo Persada. Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta. Sri Esti Wuryani Djiwandono. 2006. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Grasindo. Sugihartono, dkk. 2007. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press. Suharsimi Arikunto, Suhardjono Supardi. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT. Bumi Aksara. 132 Suharsimi Arikunto. 2010. Penelitian Tindakan Untuk Guru, Kepala Sekolah Pengawas. Yogyakarta: Aditya Media. _______________. 2010. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. _______________. 2011. Penelitian dan Penilaian Bidang Bimbingan dan Konseling. Yogyakarta: Adita Media. Sumadi Suryabrata. 2008. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rajagrafindo Persada. Trianto. 2007. Model Pembelajaran Terpadu dalam Teori dan Praktek. Jakarta: Prestasi Pustaka. Wina Sanjaya. 2011. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Kencana. Zainal Arifin. 2011. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya. 133 LAMPIRAN 134 Lampiran 1. Nilai Prestasi Belajar IPS Siswa Pra Tindakan DATA NILAI PRESTASI BELAJAR IPS SISWA PRA TINDAKAN No Nama Nilai Keterangan 1. DP 55 BELUM TUNTAS 2. TA 55 BELUM TUNTAS 3. RD 55 BELUM TUNTAS 4. EG 72 TUNTAS 5. CR 55 BELUM TUNTAS 6. DS 80 TUNTAS 7. ZW 72 TUNTAS 8. JS 75 TUNTAS 9. GA 75 TUNTAS 10 LI 77 TUNTAS 11. BA 50 BELUM TUNTAS 12. NA 60 BELUM TUNTAS 13. ZD 55 BELUM TUNTAS Jumlah 836 - Rata-Rata 64,3 - 135 Lampiran 2. Instrumen Penelitian

A. Petunjuk

Dokumen yang terkait

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN Penerapan Pendekatan Kontekstual Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 3 Krajan Jatinom Kabupaten Klaten Tahun 2013/

0 3 14

PENDAHULUAN Penerapan Pendekatan Kontekstual Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 3 Krajan Jatinom Kabupaten Klaten Tahun 2013/2014.

0 4 9

PENGGUNAAN ALAT PERAGA PETA UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Penggunaan Alat Peraga Peta Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Brujul Kecamatan Jaten T

0 1 15

PENDAHULUAN Penggunaan Alat Peraga Peta Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Brujul Kecamatan Jaten Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 5

PENGGUNAAN ALAT PERAGA PETA UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Penggunaan Alat Peraga Peta Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Brujul Kecamatan Jaten T

0 1 16

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL DAN PKN SISWA KELAS I Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Dan Pkn Siswa Kelas I SD Negeri 03 Gedong Kecamatan Karanganyar

0 1 15

PENERAPAN METODE DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS Penerapan Metode Dicovery Learning Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri I Jurug Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 25

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SISWA KELAS IV SD N KREBET, PANJATAN, KAB. KULON PROGO MENGGUNAKAN METODE KARYAWISATA.

0 0 229

TINGKAT PENGETAHUAN PERAWATAN GIGI PADA SISWA KELAS IV DAN V SD NEGERI KREMBANGAN KEC. PANJATAN KAB. KULON PROGO.

1 13 103

geologi regional kulon progo, kabupaten kulon progo, yogyakarta

6 49 9