Frekuensi Makan Jenis makanan

2.3.1.1. Frekuensi Makan

Frekuensi makan adalah jumlah makan sehari – hari baik kualitatif dan kuantitatif. Secara alamiah makanan diolah dalam tubuh melalui alat – alat pencernaan mulai dari mulut samapai usus halus. Lama makanan dalam lambung tergantung sifat dan jenis makanan. Jika dirata – rata, umumnya lambung kosong antara 3 – 4 jam.

2.3.1.2. Jenis makanan

Jenis makanan adalah variasi bahan makanan yang kalau dimakan, dicerna dan diserap akan menghasilkan paling sedikit susunan sehat dan seimbang. Jenis makan yang dikonsumsi seseorang dapat dibedakan menjadi dua yaitu makanan utama dan makanan selingan Sediaotama, 2004. 1. Makanan Pokok Makan pokok adalah yang dianggap memegang peran penting dalam susunan makanan. Pada umumnya makanan pokok berfungsi sebagai sumber energy kalori dalam tubuh dan member rasa kenyang. Makanan pokok yang bisa di konsumsi yaitu nasi, roti dan mie atau bihun. 2. Lauk pauk Lauk pauk berfungsi sebagai teman makan dari makanan pokok. Lauk pauk terdiri dari lauk pauk hewani dan nabati. Keduan jenis produk ini mempunyai protein hewani dan nabati yang mempunyai fungsi antara lain membangun sel – sel yang rusak dan membentuk zat pengatur seperti enzim dan hormon. Universitas Sumatera Utara Lauk pauk hewani mencakup semua bahan makanan yang berasal dari hewan terutama dari hewan ternak, unggas, ikan, susu, telur dan daging. Sedangkan lauk pauk nabati merupakan bahan makanan yang bersumber dari protein nabati. Bahan makanan ini tergolong dari kacang – kacangan dan hasil olahannya sperti tempe dan tahu. 3. Sayur – sayuran Sayuran merupakan sebutan umum bagi bahan pangan yang berasal dari tumbuhan yang biasanya mengandung kadar air tinggi dan dikonsumsi dalam keadaan segar atau setelah di olah secara minimal, misalnya sawi, bayam dan brokoli. 4. Buah Buah merupakan jenis hidangan yang dimakan sebagai cuci mulut yaitu dimakan setelah makan nasi. Berupa buah masak segar seperti semangka, melon, pisang, durian dapat juga berupa masakan berupa buah cocktail, sale, setup dan sebagainya. Buah-buahan berfungsi sebagai sumber vitamin dan mineral tetapi pada buah-buah tertentu yang menghasilkan banyak energi. 5. Makanan selingan Makanan selingan juga perlu diperkenalkan dan dapat diberikan diantara makan pagi dan makan siang serta diantara makan siang dan makan malam. Makanan selingan dapat membantu jika anak tidak cukup menerima porsi makan karena anak susah makan. Salah satu contoh Universitas Sumatera Utara makanan selingan sehat misalnya, buah – buahan, bubur kacang hijau dan biskuit.

2.3.1.3. Jumlah Zat Gizi

Dokumen yang terkait

Hubungan Status Keluarga Dengan Berat Badan Dan Tinggi Badan Anak Baru Masuk Sekolah di SD Negeri No. 060834 Kota Medan Tahun 2005

0 28 82

Efektivitas Penyuluhan Terhadap Pola Konsumsi Jajanan Anak Sekolah Yang Mengandung Pemanis Buatan Di SD Negeri No. 2 Lhoksukon Kabupaten Aceh Utara

0 36 90

Hubungan Status Sosial Ekonomi Keluarga Dengan Berat Badan Dan Tlnggi Badan Anak Baru Masuk Sekolah Di SD Negeri No. 060834 Kota Medan tahun 2005

0 30 81

Hubungan Status Gizi Anak Usia Masuk Sekolah Dasar dengan Status Gizi Anak Balita dan Keadaan Sosial Ekonomi Keluarga

0 5 94

Konsumsi Pangan Hewani Dan Status Gizi Anak Sekolah Dasar

0 23 198

Hubungan Pola Konsumsi dan Ketersediaan Pangan Keluarga dengan Status Gizi Keluarga di Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara Kota Padangsidimpuan Tahun 2013

0 0 21

Hubungan Pola Konsumsi dan Ketersediaan Pangan Keluarga dengan Status Gizi Keluarga di Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara Kota Padangsidimpuan Tahun 2013

0 0 2

Hubungan Pola Konsumsi dan Ketersediaan Pangan Keluarga dengan Status Gizi Keluarga di Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara Kota Padangsidimpuan Tahun 2013

0 0 12

1. Karakteristik Status Sosial Ekonomi Keluarga - Hubungan Pola Konsumsi Pangan dan Status Sosial Ekonomi KeluargaDengan Pertumbuhan Anak Baru Masuk Sekolah Dasar SD Negeri No.142442 Kota Padangsidimpuan 2014

0 0 22

Hubungan Pola Konsumsi Pangan dan Status Sosial Ekonomi KeluargaDengan Pertumbuhan Anak Baru Masuk Sekolah Dasar SD Negeri No.142442 Kota Padangsidimpuan 2014

0 0 15