Uji Analisis Korelasi Antar Variabel

83 Tabel 4.17 Hasil Uji Statistik Deskriptif Peningkatan Jumlah Anggota Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation PJP1 92 1 4 3.10 .785 PJP2 92 2 4 3.36 .585 PJP3 92 1 4 2.88 .709 PJP4 92 1 4 2.82 .662 PJP5 92 1 4 3.30 .752 Valid N listwise 92 Sumber: Data Primer 2015

1. Indikator Penilaian Kondisi fisik

Berdasarkan nilai rata-rata means diketahui nilai rata-rata dari 1 pernyataan PJA1 di atas dari indikator penilaian kondisi fisik yaitu: Anggota sering berkunjung ke perpustakaan BPAD Kota Bekasi mempunyai nilai sebesar 3,10. Nilai-nilai tersebut berada pada skala 2,50 – 3,24, yang berarti peningkatan jumlah Anggota dipersepsikan responden termasuk tinggi. Nilai rata-rata ini menunjukkan bahwa variabel peningkatan jumlah Anggota adalah tinggi.

2. Indikator Penilaian Keadaan Psikis

Berdasarkan nilai rata-rata means diketahui nilai rata-rata dari 1 pernyataan PJA3, PJA2 di atas dari indikator penilaian keadaan psikis yaitu: Anggota menanyakan dengan pasti dimana letak buku yang Anggota butuhkan mempunyai nilai sebesar 2,88. Nilai-nilai tersebut berada pada skala 2,50 – 3,24, yang berarti peningkatan jumlah Anggota dipersepsikan responden termasuk tinggi. Nilai 84 rata-rata ini menunjukkan bahwa variabel peningkatan jumlah Anggota adalah tinggi. Anggota datang untuk memnfaatkan layanan perpustakaan dalam pemenuhan kebutuhan informasi mempunyai nilai sebesar 3,36. Nilai-nilai tersebut berada pada skala 3,25 – 4,00, yang berarti jumlah Anggota dipersepsikan responden termasuk sangat tinggi. Nilai rata-rata ini menunjukkan bahwa variabel peningkatan jumlah Anggota adalah sangat tinggi.

3. Indikator Penilaian Lingkungan Sosial

Berdasarkan nilai rata-rata means diketahui nilai rata-rata dari 2 pernyataan PJA4, PJA5 di atas dari indikator penilaian lingkungan sosial yaitu: Anggota menanyakan informasi bahan pustaka tambahan kepada pustakawan mempunyai nilai sebesar 2,82. Nilai-nilai tersebut berada pada skala 2,50 – 3,24, yang berarti peningkatan jumlah Anggota dipersepsikan responden termasuk tinggi. Nilai rata-rata ini menunjukkan bahwa variabel peningkatan jumlah Anggota adalah tinggi. Anggota mengaharapkan pustakawan meletakkan kembali buku yang telah Anggota gunakan ke dalam rak dengan segera mempunyai nilai sebesar 3,30. Nilai-nilai tersebut berada pada skala 3,25 – 4,00, yang berarti peningkatan jumlah Anggota dipersepsikan responden termasuk sangat tinggi. Nilai rata-rata ini menunjukkan bahwa variabel peningkatan jumlah Anggota adalah sangat tinggi.