Kepuasan responden setelah melakukan dan mengkonsumsi

commit to user 131 3 Tidak setuju 11 25,58 4 Sangat tidak setuju Jumlah 42 100 Sumber : Pernyataan no. 1 Berdasarkan tabel tersebut, dapat diketahui dari 43 responden, sebanyak 26 responden 60,47 memilih jawaban setuju dengan pernyataan bahwa mereka melakukan pembelian LA Lights karena terpengaruh oleh merek. Dari tabel diatas merek yang menjadi dasar pertimbangan responden melakukan pembelian terhadap produk LA Lights.

5. Evaluasi Pasca Pembelian

Yaitu setelah membeli produk, pembeli akan mengalami level kepuasan atau tidak puas. Dibagi menjadi 1 indikator, yaitu : a. Kepuasan responden setelah melakukan dan mengkonsumsi LA Lights.

a. Kepuasan responden setelah melakukan dan mengkonsumsi

LA Lights. Evaluasi pasca pembelian disini dimaksudkan untuk mengetahui puas atau tidaknya responden setelah melakukan pembelian dan mengkonsumsi LA Lights. Jika responden menyatakan puas, kemungkinan besar mereka akan melakukan pembelian ulang karena merasa puas dan yakin akan kualitas LA Lights yang commit to user 132 mampu memenuhi kebutuhan konsumsi rokok mereka. Namun, apabila responden merasa tidak puas, kemungkinan mereka akan menghentikan pembelian bahkan berpindah ke merek lain yang dapat memenuhi kebutuhan konsumsi rokok mereka. Berikut hasilnya : TABEL 3.24 Kepuasan responden setelah melakukan pembelian dan mengkonsumsi LA Lights n = 43 No Jawaban Jumlah Prosentase 1 Sangat setuju 10 23,27 2 Setuju 25 58,13 3 Tidak setuju 8 18,60 4 Sangat tidak setuju Jumlah 43 100 Sumber : Pernyataan No. 1 Berdasarkan tabel tersebut, dapat diketahui dari 43 responden, sebanyak 25 responden 58,13 memilih jawaban setuju untuk pernyataan mengenai kepuasan mereka terhadap LA Lights. Mereka puas dengan semua yang ada di LA Lights, baik berupa campuran tembakau dan cengkeh yang halus dan rata di setiap batang rokok serta aroma nya yang enak. commit to user 133

BAB IV ANASIS DATA

Dalam bab ini, akan dibahas tentang ada tidaknya hubungan yang signifikan antara variabel independen yaitu elemen-elemen brand equity ekuitas merek dengan variabel dependen yaitu keputusan pembelian yang dilakukan oleh mahasiswa perokok jurusan Ilmu Komunikasi Transfer Swadana Angkatan 2008 dan 2009 Universitas Sebelas Maret Surakarta. Analisis data ini dimaksudkan untuk membuktikan hipotesa dalam penelitian ini, yaitu : Ho : tidak ada hubungan yang signifikan antara elemen-elemen brand equity ekuitas merek dengan keputusan pembelian yang dilakukan oleh mahasiswa perokok jurusan Ilmu Komunikasi Transfer Swadana Angkatan 2008 dan 2009 Universitas Sebelas Maret Surakarta. Ha : ada hubungan yang signifikan antara elemen-elemen brand equity ekuitas merek dengan keputusan pembelian yang dilakukan oleh mahasiswa perokok jurusan Ilmu Komunikasi Transfer Swadana Angkatan 2008 dan 2009 Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penelitian ini mengambil sampel dengan tehnik sensus, sehingga terpilihlah 43 mahasiswa perokok yang menjadi responden. Sedangkan taraf signifikan yang diharapkan sebesar 0.01 atau taraf kepercayaan 99.