Rumusan TujuanIndikator Pemilihan Materi Metode Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

109 DESKRIPSI BUTIR PENILAIAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN INDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERFIKIR KRITIS SISWA MAN GODEAN PADA MATERI POKOK GERAK LURUS Butir Penilaian Deskripsi

I. Identitas Mata Pelajaran

27. Kelengkapan identitas mata pelajaran RPP mencantumkan nama sekolah, nama kelas, semester, mata pelajaran, alokasi waktu, kompetensi inti, kompetensi dasar dan indikator 28. Ketetapan identitas mata pelajaran Nama sekolah, nama kelas, semester, mata pelajaran, alokasi waktu, kompetensi inti, kompetensi dasar, dan indikator yang tercantum dalam RPP jelas dan sesuai 29. Kecukupan waktu yang dialokasikan Waktu yang dialokasikan untuk mencapai tujuan pembelajaran cukup 30. Keefisienan waktu yang dialokasikan Waktu yang dialokasikan untuk mencapai tujuan pembelajaran efisien

J. Rumusan TujuanIndikator

31. Kesesuaian rumusan tujuan dengan KIKD Perumusan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran dilakukan dengan mengacu pada KI dan KD yang telah ditetapkan pemerintah 32. Ketetapan penggunaan kata kerja operasional yang dapat diukur Dalam perumusan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran menggunakan kata kerja operasional yang dapat diukur diamati

K. Pemilihan Materi

33. Keluasan materi yang disajikan sesuai dengan tujuan pembelajaran Materi yang disajikan dalam RPP memuat fakta, konsep, prinsip, prosedur yang sesuai dengan tujuan pembelajaran 34. Keakuratankebenaran fakta, konsep, prinsip dan Fakta, konsep, prinsip dan prosedur dalam materi akuratbenar 110 prosedur 35. Keruntutan dan kesistematisan materi Materi yang dituangkan dalam RPP disusun dengan runtut dan sistematis sesuai KI dan KD

L. Metode Pembelajaran

36. Kesesuaian metode dan strategi yang digunakan dengan tujuan pembelajaran Metode dan strategi yang digunakan sesuai dengan tujuan pembelajaran 37. Kesesuaian metode dan strategi yang digunakan dengan materi pembelajaran Metode dan strategi yang digunakan sesuai dengan materi pembelajaran 38. Penumbuhanpengemban gan rasa ingin tahu Metode dan strategi yang digunakan dapat menumbuhkanmengembangkan rasa ingin tahu siswa

M. Kegiatan Pembelajaran

39. Ketepatan apersepsi dan motivasi pada kegiatan pendahuluan Kegiatan pembelajaran diawali dengan memberikan apersepsi, motivasi, dan tujuan pembelajaran 40. Keberpusatan kegiatan pembelajaran pada siswa Kegiatan pembelajaran yang tercantum pada RPP berpusat pada siswa 41. Pemfasilitasan terjadinya interaksi antara siswa dengan guru, dan sesama siswa Kegiatan pembelajaran yang tercantum pada RPP memfasilitasi siswa untuk berinteraksi dengan siswa lain dan guru 42. Kelengkapan langkah- langkah dalam setiap tahapan pembelajaran model example non example Kegiatan pembelajaran yang tercantum pada RPP sesuai dengan tahapan pada pembelajaran model example non example 43. Ketepatankesesuaian Kegiatan pembelajaran yang tercantum pada RPP tepatsesuai dengan 111 tahapan pembelajaran dengan alokasi waktu waktu yang dialokasikan 44. Penyimpulan materi dalam setiap tatap muka Kegiatan pembelajaran yang tercantum pada RPP memuat kegiatan membuatmenyampaikan kesimpulan dari materi yang telah dipelajari

N. Pemilihan Media Sumber Belajar

Dokumen yang terkait

MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING PADA MATERI POKOK KESETIMBANGAN KIMIA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA

3 14 57

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA PADA MATERI POKOK ASAM BASA

2 42 227

PENERAPAN GENIUS LEARNING UNTUK MENGUKUR KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATERI EKOSISTEM

3 25 168

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DALAM PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI MATERI SISTEM GERAK PADA MANUSIA SISWA

0 1 15

PENGEMBANGAN INSTRUMEN ASESMEN AUTENTIK UNTUK MENGUKUR KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN KINERJA SISWA KELAS XI PADA MATERI TERMOKIMIA.

1 5 6

PENGEMBANGAN TES KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA PADA MATERI POKOK LARUTAN ASAM BASA.

6 14 22

PENGEMBANGAN LKPD DISCUSSION ACTIVITY BERBASIS PEKA UNTUK MENGETAHUI KETERCAPAIAN KETERAMPILAN PROSES DAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK PADA MATERI POKOK GERAK LURUS.

0 0 2

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS GUIDED INQUIRY UNTUK MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK MAN YOGYAKARTA III.

0 1 1

Kata kunci: Model Pembelajaran, Keaktifan Siswa, Berfikir Kritis Pendahuluan - MODEL PEMBELAJARAN PEMBENTUKAN KONSEP UNTUK MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN BERFIKIR KRITIS DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

0 0 8

OPTIMALISASI METODE PEMBELAJARAN IPS MI UNTUK PENGEMBANGAN KETERAMPILAN BERFIKIR KRITIS SISWA

0 0 32