Ruang Lingkup Saran Cara Penggunaan Modul

4 5 KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 6 7 MENGENAL PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA

A. Tujuan

Setelah menyelesaikan kegiatan belajar ini, peserta diklat diharapkan dapat : 1. Menjalankan perangkat lunak lembar sebar 2. Mengenal elemen-elemen jendela perangkat lunak lembar sebar 3. Memindah letak dan menambah tombol perintah pada Quick Access Toolbar 4. Menambah dan menghapus tombol perintah pada Quick Access Toolbar 5. Memperkecil ukuran ribbon 6. Mengatur tampilan lembar kerja 7. Menampilkan lembar kerja full screen 8. Menampilkan kotak dialog 9. Menjalankan Perintah dengan Shortcut Menu 10. Menjalankan perintah dengan Shortcut Key 11. Mengubah tampilan warna jendela 12. Mengatur file yang pertama kali terbuka saat Excel dijalankan 13. Membuat hyperlink untuk membuka file 14. Mengatur arah perpindahan pointer mouse 15. Menginputkan data dalam range 16. Menginputkan data yang sama dalam range 17. Menginputkan data dalam sel secara acak 18. Membatalkan atau mengulang tindakan 19. Membuat batasan input data angka dengan list 20. Membatasi jumlah karaktek yang diinputkan 21. Menginputkan sederetan data dengan fill handle 22. Membuat deretan data angka, nama hari dan bulan 23. Mengatur format huruf font 24. Mengatur format perataan alignment 25. Mengatur format angka 26. Mengatur format tabel dengan style 27. Mengatur format sel dengan cell style 8

B. Indikator Pencapaian Kompetensi

Isilah cek list √ seperti pada tabel di bawah ini dengan sikap jujur dan dapat dipertanggungjawabkan untuk mengetahui kemampuan awal yang telah dimiliki. KOMPETENSI SPESIFIKASI KOMPETENSI KEMAMPUAN PESERTA DIDIK YA TIDAK ME NG ENA L PERAN G KAT LUNAK L EM B AR SE B AR 1. Menjalankan perangkat lunak lembar sebar 2. Mengenal elemen-elemen jendela perangkat lunak lembar sebar 3. Memindah letak dan menambah tombol perintah pada Quick Access Toolbar 4. Menambah dan menghapus tombol perintah pada Quick Access Toolbar 5. Memperkecil ukuran ribbon 6. Mengatur tampilan lembar kerja 7. Menampilkan lembar kerja full screen 8. Menampilkan kotak dialog 9. Menjalankan Perintah dengan Shortcut Menu 10. Menjalankan perintah dengan Shortcut Key 11. Mengubah tampilan warna jendela

12. Mengatur file yang pertama kali terbuka saat Excel dijalankan

13. Membuat hyperlink untuk membuka file 14. Mengatur arah perpindahan pointer mouse 15. Menginputkan data dalam range 16. Menginputkan data yang sama dalam range 17. Menginputkan data dalam sel secara acak 18. Membatalkan atau mengulang tindakan 19. Membuat batasan input data angka dengan list 20. Membatasi jumlah karaktek yang diinputkan 21. Menginputkan sederetan data dengan fill handle 22. Membuat deretan data angka, hari dan bulan 23. Mengatur format huruf font 24. Mengatur format perataan alignment 25. Mengatur format angka 26. Mengatur format tabel dengan style 27. Mengatur format sel dengan cell style