Perencanaan Pelaksanaan Tindakan Siklus Kedua

berbantukan media foto.

3.4.1.4 Refleksi

1 Mengkaji ulang pelaksanaan pembelajaran dan efek tindakan pada siklus pertama. 2 Menganalisis proses dan hasil pembelajaran yang telah dilakukan dan membuat daftar permasalahan yang terjadi pada siklus pertama. 3 Mengevaluasi pembelajaran dengan membandingkan pembelajaran pada siklus pertama pertemuan pertama dan siklus pertama pertemuan kedua untuk membuat simpulan terhadap pelaksanaan siklus pertama. 4 Membuat perencanaan tindak lanjut untuk siklus kedua dengan mempertahankan atau meningkatkan hal-hal positif yang telah terjadi pada siklus pertama.

3.4.2 Siklus Kedua

3.4.2.1 Perencanaan

1 Menelaah materi pembelajaran menulis deskripsi kelas II semester 2 KD: 8.1 Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar secara sederhana dengan bahasa tulis. 2 Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP sesuai dengan indikator yang telah ditetapkan, kemudian menyusun skenario pembelajaran menulis deskripsi melalui penerapan strategi Think-Pair-Share berbantukan media foto. 3 Menyusun alat evaluasi berupa tes tertulis dan lembar kerja peserta didik LKPD. 4 Menyiapkan media pembelajaran berupa foto-foto hewan angsa, ular, burung parkit, burung elang, burung kakatua, kerbau, harimau, kucing, anjing, kelinci dan ayam jago. 5 Menyiapkan lembar pengamatan, lembar wawancara dan catatan lapangan untuk mengumpulkan data. 6 Menyiapkan kamera untuk dokumentasi.

3.4.2.2 Pelaksanaan Tindakan

Pertemuan Pertama 1 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. 2 Guru memberikan permasalahan kepada siswa dengan menampilkan foto hewan kelinci di depan kelas. 3 Siswa diminta untuk menyebutkan nama dan ciri-ciri hewan yang terdapat dalam foto, kemudian siswa diminta memperhatikan foto angsa, burung kakatua, burung parkit, dan ular Think. 4 Guru mengondisikan tempat duduk siswa untuk saling berpasangan dengan teman sebangku Pair. 5 Guru membagikan foto angsa dan burung parkit pada 10 kelompok dan foto burung kakatua dan ular pada 10 kelompok lainnya, kemudian guru meminta setiap pasangan berdiskusi mengenai gambar apa yang ada pada foto kemudian siswa diminta mendeskripsikannya bersama. 6 Guru membimbing setiap kelompok belajar. 7 Guru meminta beberapa pasangan untuk berbagi dengan keseluruhan kelas atas apa yang telah didiskusikan Share. 8 Guru mengoreksi hasil pekerjaan siswa. 9 Guru memberikan penghargaan kepada siswa. 10 Siswa dan guru melakukan tanya jawab mengenai materi yang telah dipelajari. 11 Guru mengadakan evaluasi bersama siswa. Pertemuan Kedua 1 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. 2 Guru memberikan permasalahan kepada siswa dengan menampilkan foto hewan kucing di depan kelas. 3 Siswa diminta untuk mendeskripsikan gambar apa yang terdapat dalam foto, kemudian siswa diminta memperhatikan foto anjing, kerbau,kelinci dan burung elang Think. 4 Guru mengondisikan tempat duduk siswa untuk saling berpasangan dengan teman sebangku Pair. 5 Guru membagikan foto burung elang dan kelinci pada 10 kelompok dan foto kerbau dan anjing pada 10 kelompok lainnya, kemudian guru meminta setiap pasangan berdiskusi mengenai gambar apa yang ada pada foto kemudian siswa diminta mendeskripsikannya bersama. 6 Guru membimbing setiap kelompok belajar. 7 Guru meminta beberapa pasangan untuk berbagi dengan keseluruhan kelas atas apa yang telah didiskusikan Share. 8 Guru mengoreksi hasil pekerjaan siswa. 9 Guru memberikan penghargaan kepada siswa. 10 Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang materi yang telah dipelajari. 11 Guru mengadakan evaluasi bersama siswa.

3.4.2.3 Pengamatan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PERSUASI MELALUI MODEL THINK PAIR AND SHARE BERBANTUAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN SEKARAN 02 SEMARANG

0 5 363

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN WONOSARI 03 SEMARANG

0 8 436

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA MACROMEDIA FLASH KELAS VB SDN TAMBAKAJI 01 SEMARANG

0 32 340

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN PAKINTELAN 03

1 13 229

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TPS BERBANTUKAN GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS II SDN PATEMON 01 SEMARANG

0 3 288

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT BERAKSARA JAWA MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA FLASHCARD SISWA KELAS VA SDN BENDAN NGISOR SEMARANG

2 58 310

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI STRATEGI KRATIF PRODUKTIF DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IVB SDN WONOSARI 03 SEMARANG

0 3 220

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN OPERASI BILANGAN MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA MANIPULATIF PADA SISWA KELAS II SDN TUGUREJO 03 SEMARANG

0 16 444

KEEFEKTIFAN MODEL THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA VISUAL TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI PADA SISWA KELAS IV SDN KOWANGAN TEMANGGUNG

0 0 81

Upaya Meningkatkan Keterampilan Menulis Siswa melalui Penerapan Metode Think Pair Share

0 0 9