Simpulan Saran SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa: 1. Pengembangan multimedia interaktif materi pakan buatan dilakukan dengan langkah-langkah yang terdiri dari: a identifikasi potensi dan masalah; b pengumpulan data; c desain produk; d validasi; e revisi; f uji coba skala terbatas; g revisi; h uji coba skala luas; i revisi, dan j produksi akhir sehingga dihasilkan multimedia interaktif materi pakan buatan untuk SMK Jurusan Agribisnis Perikanan yang layak digunakan dalam pembelajaran. 2. Multimedia interaktif materi pakan buatan efektif diterapkan di SMK Jurusan Agribisnis Perikanan.

B. Saran

Saran yang dapat diberikan dari hasil penelitian ini adalah untuk menguji penggunaan multimedia pada sampel yang lebih luas sehingga didapatkan gambaran penerapan multimedia pada karakteristik peserta didik yang berbeda- beda. 67 DAFTAR PUSTAKA Arikunto S. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta ______. 2007. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara. Arsyad A. 2004. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Asmani JM. 2011. Tips Efektif Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Dunia Pendidikan. Jogjakarta: Diva Press. Beckwith EG Daniel T Cuniff. 2009. Accelerated learning: online multimedia in hybrid classes. Journal of Research in Innovative Teaching 2 1:101-109 [BSNP] Badan Standar Nasional Pendidikan. 2006. Standar Isi. Jakarta. On line at http:bsnp-indonesia.orgidwp-contentuploadsisiStandar_Isi.pdf. [diakses tanggal 15 Mei 2012]. Daryanto. 2011. Media Pembelajaran. Bandung: Satu Nusa. Djamarah S.B dan Zain A. 2006. Strategi Belajar Mengajar Edisi Revisi III. Jakarta: Rineka Cipta. Doolittle PE Laura LA. 2009. The effect of working memory capacity on multimedia learning: does attentional control result in improved performance?. Journal of Research in Innovative Teaching 2 1:12-28 Gooch DL. 2012. Research, development, and validation of a school leaders resource guide for facilitation of social media use by school staff Dissertation. Manhattan: Kansas State University Haryoko S. 2009. Efektivitas pemanfaatan media audio-visual sebagai alternatif optimalisasi model pembelajaran. Jurnal Edukasi Elektro 5 1:1-10. Jayadi. 2008. Penggunaan jurnal belajar dengan macromedia flash dalam pembelajaran biologi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran siswa kelas X di SMA Negeri 2 Surakarta Skripsi. Surakarta: Universitas Sebelas Maret. KBBI. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Liangjing H. 2010. The multimedia as assisstant in college english teaching. Makalah. Graduate Faculty University of Wisconsin-Plattevile in Partial Fulfillment of the Requirement for the Degree Master of Science in Education. 68 Lusk DL, Amber DE, Thomas RJ, Keith RP,Chris SW Peter ED. 2008. Multimedia learning and individual differences: mediating the effects of working memory capacity with segmentation. British Journal of Educational Technology 10 11:1-15 Mardika IN. 2010. Pengembangan Multimedia dalam Pembelajaran Kosakata Bahasa Inggris di SD. Donggala. On line at http:mardikanyom.tripod.comMultimedia.pdf [Diakses 16 maret 2012]. Mayer RE. Multimedia Learning, Prinsip-Prinsip dan Aplikasi. Terjemahan Teguh Wahyu Utomo, 2009. Edisi Pertama. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Mulyadi. 2010. Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif CAI Model Instruksional Games Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Bandung. On line at: http:www.cs.upi.eduuploadspaper_skripsi_dikPaper_ahmad_wisnu.pdf [diakses tanggal 25 Juni 2013] Nata IF, Chairul I Isna S. 2008. Aplikasi media berbasis komputer: visio technical pada pembelajaran proses industri kimia I. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran 15 1:70-77 Pramono G. 2006. Interaktivitas dan learner control pada multimedia interaktif. Jurnal Teknologi Pendidikan 19x:39-55. Priya MM. 2012. Multimedia Use in Teaching. Illinois. On line at: http:www.cs.iit.edu~cs561spring2012multimediaManjuP.pdf [diakses tanggal 15 Juli 2013] Rotbain Y, Gili M, Ruth S. 2008. Using a computer animation to teach high school molecular biology. J Science Education Technology 17:49-58. Rusman. 2011. Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers. Sadiman AS, R Rahardjo, Anung Haryono Rahardjito. 2009. Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta : Raja Grafindo Persada. Saguni F. 2006. Prinsip-prinsip kognitif pembelajaran multimedia: peran modality dan contiguity terhadap peningkatan hasil belajar. Jurnal INSAN 8 3:147- 157. Soebroto. 2009. Pengaruh media visual di ruang kelas terhadap minat dan hasil belajar kimia siswa. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia 31:400-405 Sudjana N Rivai A. 2007. Teknologi Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algesindo. Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan, Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan RD. Bandung: Penerbit Alfabeta. Sukmadinata. 2009. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Sutopo AH. 2012. Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pendidikan. Yogyakarta: Graha Ilmu. Tayibnapis FY. 2000. Evaluasi Program. Jakarta: Rineka Cipta. Thatcher JD. 2006. Computer animation and improved student comprehension of basic science concepts. JAOA 106 1: 9-14 Um ER. 2006. The Effect of Positive Emotions on Multimedia Learning. New York. On line at: http:files.nyu.edufm9publicDownloads5Um_Song_Plass_ED- Media_07.pdf [diakses tanggal 15 Juli 2013] Warsita. 2008. Teknologi Pembelajaran, Landasan dan Aplikasinya. Jakarta : Rineka Cipta. Winarno. 2009. Teknik Evaluasi Multimedia Pembelajaran. Semarang: Genius Prima Media. Yudhiantoro D. 2003. Panduan Lengkap Macromedia Flash MX. Yogyakarta : Penerbit Andi Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar 1. Memilih bahan baku pakan  Macam- macam bahan baku pakan  Kandungan nilai gizi bahan baku pakan  Persyaratan bahan baku pakan  Menjelaskan pentingnya pemilihan bahan baku dalam pembuatan pakan buatan  Menggunakan multimedia untuk menjelaskan macam- macam bahan baku, kandungan nilai gizi bahan baku, dan persyaratan bahan baku pakan  Mengerjakan soal untuk mengetahui tingkat pemahaman peserta didik  Membahas jawaban hasil latihan soal  Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam bahan baku pakan serta kandungan nilai gizinya  Peserta didik mampu menjelaskan persyaratan bahan baku pakan Jenis tagihan: tugas kelompok diskusi, ulangan harian Bentuk instrumen: produk laporan hasil diskusi siswa, tes tertulis 2 x 45’ Sumber:  Buku BSE Budidaya Ikan  Daftar komposisi bahan baku Alat: LCD, Laptopkomputer Bahan: CD pembelajaran, soal latihan Satuan Pendidikan : SMK Perikanan Nusantara Demak Kelas Semester : XI 2 Standar Kompetensi : Memproduksi Pakan Ikan L ampi ran 1 . S il a b u s 71 2. Menghitung formulasi pakan 3. Menghitung kebutuhan bahan baku  Formulasi gizi pakan  Metode perhitungan penentuan nilai gizi pakan metode segiempat Pearson, metode aljabar dan metode linier  Kebutuhan bahan baku pembuatan pakan  Guru menjelaskan metode-metode perhitungan formulasi pakan, cara menghitung formulasi pakan dan perhitungan kebutuhan bahan baku menggunakan multimedia interaktif  Menghitung formulasi gizi pakan dan kebutuhan bahan baku pakan menggunakan metode segiempat Pearson, metode aljabar, dan metode linier  Mengerjakan soal latihan  Peserta didik mampu menghitung formulasi gizi pakan menggunakan metode segiempat Pearson, metode aljabar, dan metode linier  Peserta didik mampu menghitung kebutuhan bahan baku pakan berdasarkan persentase pada perhitungan formulasi pakan sesuai dengan jumlah pakan yang akan diproduksi Jenis tagihan: tugas individu, ulangan harian Bentuk instrumen: produk lembar jawab, tes tertulis 4 x 45’ Sumber:  Buku BSE Budidaya Ikan  Daftar komposisi bahan baku Alat: LCD, Laptopkomputer Bahan: CD pembelajaran, soal latihan 72 71 4. Membuat Pakan  Prosedur pembuatan pakan buatan  Menggunakan multimedia untuk menjelaskan proses pembuatan pakan  Praktikum membuat pakan buatan  Peserta didik dapat menjelaskan prosedur pembuatan pakan Jenis tagihan: tugas individu, ulangan harian Bentuk instrumen: produk laporan praktikum, tes tertulis 4 x 45’ Sumber:  Buku BSE Budidaya Ikan  Daftar komposisi bahan baku Alat: LCD, Laptopkomputer, alat praktikum Bahan: CD pembelajaran, Lembar Kerja Siswa LKS, bahan praktikum 73 71 5. Mengemas pakan 6. Menyimpan Pakan Ikan  Cara pengemasan  Labelling  Penyimpanan Penggudanga n  Menggunakan multimedia untuk menjelaskan cara pengemasan dan labelling  Menggunakan multimedia untuk menjelaskan cara menyimpan pakan yang telah dikemas sesuai dengan persyaratan teknis penyimpanan pakan  Praktikum mengemas pakan buatan pelet dan memberi label pada kemasan  Peserta didik mampu menjelaskan cara pengemasan pakan  Peserta didik mampu menjelaskan cara melakukan labelling sesuai prosedur teknis  Peserta didik mampu menjelaskan penyimpanan pakan sesuai persyaratan teknis Jenis tagihan: tugas individu, ulangan harian Bentuk instrumen: produk laporan praktikum, tes tertulis 4 x 45’ Sumber:  Buku BSE Budidaya Ikan Alat: LCD, Laptopkomputer, alat praktikum Bahan: CD pembelajaran, bahan praktikum 74 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP PERTEMUAN I Nama Sekolah : SMK Perikanan Nusantara Demak Mata Pelajaran : Produktif Kelas : XI Semester : Genap 20122013 Standar Kompetensi : Memproduksi pakan ikan Kompetensi Dasar : 1. Memilih bahan baku pakan Indikator : 1. Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam bahan baku pakan serta kandungan nilai gizinya 2. Peserta didik mampu menjelaskan persyaratan bahan baku pakan Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran