Tujuan Peta Kompetensi PPKn SMP Kelompok Kompetensi G

4 Kegiatan Pembelajaran ke - Nama Mata Diklat Kompetensi 1. Pendidikan Nilai dan Watak Meunjukkan Pendidikan Nilai dan Watak 2. Penerapan nilai-nilai Pancasila sebagai satu kesatuan yang bulat dan utuhutuh Menunjukkan Penerapan nilai- nilai Pancasila sebagai satu kesatuan yang bulat dan utuh 3. Permasalahan penerapan bertutur kata, berperilaku dan bersikap sesuai dengan nilai- nilai Pancasila Menunjukkan Permasalahan penerapan bertutur kata, berperilaku dan bersikap sesuai dengan nilai-nilai Pancasila 4. Permasalahan perubahan UUDNRI Tahun 1945 Menunjukkan Permasalahan perubahan UUDNRI Tahun 1945 5. Permasalahan penerapan pokok-pokok pikiran Pembukaan UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Menunjukkan Permasalahan penerapan pokok-pokok pikiran Pembukaan UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 6. Penerapan tugas Lembaga- lembaga Negara dalam UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Menunjukkan Penerapan tugas Lembaga-lembaga Negara dalam UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 7. Penerapan Hak dan kewajiban Asasi Manusia di Indonesia Menunjukkan Penerapan Hak dan kewajiban Asasi Manusia di Indonesia 8. Penerapan penegakan hukum yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara Menunjukkan Penerapan penegakan hukum yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara 9. Harmonisasi dan kerukunan dalam keberagaman berbingkai Bhinneka Tunggal Ika Menunjukkan Harmonisasi dan kerukunan dalam keberagaman berbingkai Bhinneka Tunggal Ika 10. Perwujudan Persatuan dan Kesatuan dalam berbagai Lingkungan kehidupan Menunjukkan Perwujudan Persatuan dan Kesatuan dalam berbagai Lingkungan kehidupan 11. Permasalahan menjaga, memperkuat dan memperkokoh NKRI Menunjukkan Permasalahan menjaga, memperkuat dan memperkokoh NKRI 12. Penerapan Norma dan Peraturan Perundang- undangan Naional Menunjukkan Penerapan Norma dan Peraturan Perundang- undangan Naional Tabel 1. Peta Kompetensi 5

D. Ruang Lingkup

Gambar 1. Ruang Lingkup

E. Saran Penggunaan Modul

Agar peserta berhasil menguasai dan memahami materi dalam modul ini, lalu dapat mengaplikasikannya dalam pembelajaran di sekolah, maka cermati dan ikuti petunjuk berikut dengan baik, antara lain: 1. Penguasaan materi pedagogik yang mendukung penerapan materi profesional 2. Penguasaan materi profesional sebagai pokok dalam pembelajaran PPKndi SMP 3. Bacalah setiap tujuan pembelajaran dan indikator pencapaian kompetensi pada masing-masing kegiatan pembelajaran agar anda mengetahui pokok- pokok pembahasan Materi PPKn SMP Profesion al Pendidikan Nilai moral dan karakter Penerapan nilai-nilai Pancasila sebagai satu kesatuan yang bulat dan utuhutuh Permasalahan penerapan bertutur kata, berperilaku dan bersikap sesuai dengan nilai-nilai Pancasila Permasalahan perubahan UUDNRI Tahun 1945 Permasalahan penerapan pokok-pokok pikiran Pembukaan UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Penerapan tugas Lembaga-lembaga Negara dalam UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Penerapan Hak dan kewajiban Asasi Manusia di Indonesia Penerapan penegakan hukum yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara Harmonisasi dan kerukunan dalam keberagaman berbingkai Bhinneka Tunggal Ika Perwujudan Persatuan dan Kesatuan dalam berbagai Lingkungan kehidupan Permasalahan menjaga, memperkuat dan memperkokoh NKRI Penerapan Norma dan Peraturan Perundang-Undangan Nasional 6 4. Selama mempelajari modul ini, silakan diperkaya dengan referensi yang berkaitan dengan materi modul ini. 5. Perhatikan pula aktivitas pembelajaran dan langkah-langkah dalam menyelesaikan setiap latihantugaskasus 6. Latihantugaskasus dapat berupa permasalahan yang bisa dikerjakan dalam kelompok dan individu 7. Diskusikanlah dengan fasilitator apabila terdapat permasalahan dalam memahami materi. 8. Kembangkan dan implementasikan dalam pembelajaran PPKn SMP.