Peralatan Produksi 1. Fasilitas Budidaya Ikan Hias

Gaji yang diberikan pada pimpinan perusahaan adalah sebesar Rp 3.000.000,00bulan. Gaji yang diberikan pada bagian produksi dan pemasaran adalah sebesar Rp 2.000.000,00bulan. Sedangkan gaji karyawan yang diberikan adalah sebesar Rp 1.000.000,00bulan. Proyeksi gaji pada usaha ikan hias air tawar di Arifin Fish Farm dapat dilihat pada Tabel 5. Tabel 5 . Proyeksi Gaji pada Usaha Ikan Hias Air Tawar Di Arifin Fish Farm 2009. No Keterangan Jumlah Harga Satuan Rp Jumlah RpTahun 1 Gaji Pimpinan 1 3.000.000 36.000.000 2 Bagian Produksi Pemasaran 1 2.000.000 24.000.000 3 Karyawan 3 1.000.000 24.000.000 Jumlah 84.000.000 Sumber : Data Arifin Fish Farm 2009

5.4 Fasilitas Budidaya Ikan Hias

Fasilitas merupakan fasilitas yang penting dalam kegiatan produksi. Fasilitas produksi yang digunakan dalam usaha budidaya ikan hias air tawar pada Arifin Fish Farm antara lain : bak semen, akuarium, bak pengampungan air, dan Wadah Penetesan artemia.

5.4.1 Peralatan Produksi 1.

Blower Blower digunakan untuk memberikan oksigen atau aerasi pada air akuarium. Gelembung-gelembung udara dalam akuarium ini dihasilkan oleh blower. Blower yang digunakan oleh Arifin Fish Farm yaitu dua jenis dengan ukuruan 275 watt, dengan harga Rp 1.200.000,00 per unit. Umur ekonomis 10 tahun.

2. Tabung Oksigen

Tabung oksigen digunakan untuk menyimpan oksigen yang akan digunakan untuk proses pengepakan pada saat ikan dikirim ke pembeli, harga tabung oksigen dengan harga Rp 1.500.000,00 per unit. Dengan umur ekonomis 10 tahun. 3 s e 4 P e p p e 5 p p y u

3. Freezer

Freez sudah dibek ekonomis 10

4. Generato

Gene PLN mati. S energi listrik produksi, m penerangan, ekonomis 10

5. Pompa A

Pomp penampunga penampunga yang diguna umur ekonom zer digunak kukan, harga 0 tahun. or Set erator set be Sumber ener k dari PLN. meliputi pe harga dari g 0 tahun. Air pa air digun an air atau d an ke dalam akan sebany mis 10 tahun Gambar 3 kan untuk m freezer sebe erfungsi seba rgi utama ya . Energi list engoperasian genset ini se Gam nakan untuk disebut deng m akuarium, b yak 3 unit de n

3. Tabung O

Sumber : menyimpan esar Rp 10.0 agai cadang ang digunaka trik tersebut n pompa, ebesar Rp 2. mbar 4. Gen Sum mengalirka gan bak tand bak semen p engan harga Oksigen O 2 Arifin Fish pakan alam 000.000,00 p an energi li an untuk akt digunakan blower , da 000.000,00 p nset mber : Arifin an air dari da don serta me pemeliharaan a Rp 250.00 Farm 2009 mi berupa ca per unit. De strik ketika tivitas produ untuk kegia an sekaligu per unit. De n Fish Farm alam sumur engalirkan a n ikan hias. 00,00 per un acing yang ngan umur listrik dari uksi adalah atan proses us sebagai engan umur 2009 r ke tempat air dari bak Pompa air nit. Dengan

6. Centong

Centong digunakan untuk proses penyortiran ikan hias pada waktu pengepakan packing sebanyak 4 buah, dengan harga per buah sebesar Rp 5.000,00, dan umur ekonomis 2 tahun.

7. Ember

Ember memiliki beberapa fungsi antara lain digunakan untuk wadah pakan, pemanenan, dan penyortiran dengan harga 17.500,00 per buah. Arifin Fish Farm memiliki ember sebanyak 5 buah. Umur ekonomis 2 tahun.

8. Serokan

Serokan digunakan untuk menangkap ikan, mengambil kotoran, mengambil pakan alami, serta menampung sementara ikan hias, harga serokan ini sebesar Rp 7500,00 per unit dengan ukuran besar, sedangkan ukuran kecil dengan harga Rp 5000,00 per unit. Umur ekonomis 5 tahun.

9. Pakis

Pakis digunakan untuk tempat telur. Tekstur permukaannya merupakan tempat yang baik untuk telur balck ghost degan harga Rp 2.000,00 per buah, AFF memiliki sebanyak 10 buah. Umur ekonomis 2 tahun. Gambar 5. Pakis Tempat Bertelur Ikan Black Ghost. Sumber : Arifin Fish Farm 2009.

10. Selang Aerasi

Selang aerasi berfungsi untuk menyalurkan udara dari paralon ke akuarium atau bak. Selang aerasi dan selang air yang digunakan pada usaha ini adalah sebanyak 3 rol m dengan harga Rp 125.000 per rol. Umur ekonomis 5 tahun.

11. Selang Air

Selang air digunakan untuk mengisi air apabila akuarium baru dibersihkan dan airnya diganti, selain itu juga selang ini berfungsi untuk menyifon akuarium dan bak. Selang yang digunakan pada usaha AFF ini sebanyak 3 rol, dengan harga Rp 52.500 per rol . Umur ekonomis 5 tahun.

12. Paralon

Paralon digunakan untuk mengaliskan udara dari blower dan menarik air dari dalam sumur. Paralon yang digunakan sebanyak 60 m dengan ukuran ½ inci. Harga paralon ini Rp 12.000,00 per m, usaha ini memliki 60 meter. Umur ekonomis 5 tahun.

13. Sendok Plastik Sendok Bebek

Sendok plastik digunakan untuk menyotir ikan pada saat ikan akan dimasukkan ke dalam plastik packing Sendok plastik sebanyak 1 lusin dengan harga Rp 15.000,00 per lusin. Umur ekonomis 2 tahun.

14. Lampu

Lampu digunakan sebagai penerangan ruang, jika kegiatan produksi dilakukan pada malam hari. Lampu yang digunakan sebanyak 4 buah dengan harga Rp 23.000,00 per buah. Umur ekonomis 2 tahun.

5.4.2 Fasilitas Pendukung