Macam-macam media pembelajaran Media Pembelajaran

c. Macam-macam media pembelajaran

Menurut Dale Azhar Arsyad, 2009: 11 pengalaman seseorang berlangsung mulai dari tingkat yang konkret pengalaman langsung menuju ke tingkat yang abstrak, dalam bentuk lambang kata, melalui tahapantingkatan berikut ini: Gambar 1. Kerucut Pengalaman Edgar Dale Azhar Arsyad, 2009: 11 Menanggapi gambar kerucut pengalaman Dale Gambar 1 diatas Azhar Arsyad 2009: 10 menyatakan bahwa urutan-urutan diatas tidak berarti proses belajar dan interaksi mengajar harus selalu dimulai dengan jenis pengalaman langsung, tetapi dimulai dengan jenis pengalaman yang paling sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan kelompok siswa yang dihadapi dengan mempertimbangkan situasi belajar. Leshin, Pollock, Reigeluth Azhar Arsyad, 2009: 36 mengklasifikasi media ke dalam lima kelompok, yakitu: 1. Media berbasis manusia guru, instructor, tutor, main-peran, kegiatan kelompok, field-trip. 2. Media berbasis cetak buku, buku penuntun, buku latihan, alat bantu kerja, lembaran lepas. 3. Media berbasis visual buku, alat bantu kerja, bagan, grafik, peta, tranparansi, slide. 4. Media berbasis audio-visual video, film, program slide-tape, televisi. 5. Media berbasis komputer pengajaran dengan bantuan komputer, interaktif video, hypertext. Menurut John D. Latuheru 1988: 14-15 bahwa media pembelajaran dibagi menjadi dua yaitu: 1 Hardware ialah media yang secara fisik memang keras, misalnya : tape recorder, televisi, video, radio, globe, OHP, proyektor film, proyektor slide. 2 Software ialah media yang secara fisik memang lunak, misalnya : modul, transparansi, pita kaset, pita film, dan pesan yang tersimpan didalam pita-pita rekaman atau pita film. National Education AssociationNEA memberikan klasifikasi media yaitu media cetak, audio, visual dan peralatanya, Sadiman,dkk. 2003:6. Dari berbagai uraian macam-macam media diatas, dapat diketahui bahwa media berbasis komputer adalah media yang dapat mewakili media-media yang lain yaitu media berbasis manusi, media visual dan media audio-visual.

3. Media Pembelajaran Berbasis Komputer

Dokumen yang terkait

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA DIKLAT KELISTRIKAN OTOMOTIF PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN MEKANIK OTOMOTIF SMK NEGERI 2 PATI TAHUN AJARAN 2008 2009

1 11 133

PENGARUH PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK.

2 5 39

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK SANGKURIANG I CIMAHI.

0 1 63

PENGARUH PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER MODEL TUTORIAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI.

0 0 49

(ABSTRAK) PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA DIKLAT KELISTRIKAN OTOMOTIF PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN MEKANIK OTOMOTIF SMK NEGERI 2 PATI TAHUN AJARAN 2008/2009.

0 0 2

Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran Merakit Komputer Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa Di SMK Bina Taruna Masaran.

0 0 19

Microsoft Word BAB I

0 0 8

PENERAPAN METODE BELAJAR PEER TEACHING UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X MEKANIK OTOMOTIF B PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR OTOMOTIF DI SMK TAMANSISWA JETIS YOGYAKARTA.

0 8 172

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN GENERATIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN PERAWATAN PERBAIKAN MEKANIK OTOMOTIF (PPMO) TEKNOLOGI SEPEDA MOTOR SMK PIRI SLEMAN.

0 25 216

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KKPI DI SMK N 13 JAKARTA - Repository Fakultas Ekonomi UNJ

0 0 11