Observasi Refleksi Siklus II pertemuan II

88 5 guru memberitahukan materi untuk pertemuan selanjutnya supaya dipersiapkan. 6 guru menutup pelajaran dengan berdoa

3.2.4.3 Observasi

Observasi dalam penelitian ini menggunakan metode observasi langsung, yaitu peneliti dan kolaborator melihat dan mengamati secara langsung kegiatan di dalam kelas kemudian mencatat segala sesuatu yang terjadi selama proses pembelajaran. Adapun aspek yang diamati meliputi: 1 keterampilan guru dalam pembelajaran IPS melalui model Make a Match dengan berbantuan media Audio Visual 2 aktivitas siswa dalam pembelajaran IPS melalui model Make a Match dengan berbantuan media Audio Visual 3 hasil belajar IPS siswa setelah diterapkan model pembelajaran Make a Match dengan berbantuan media Audio Visual

3.2.4.4 Refleksi

Kegiatan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran melalui model Make a Match dengan berbantuan media Audio Visual dilaksanakan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan pada siklus kedua. Kegiatan refleksi dalam siklus II Pertemuan II meliputi: 1. mengkaji pelaksanaan kegiatan pembelajaran dan efek tindakan pada siklus II pertemuan II. 89 2. mengevaluasi proses dan hasil kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan pada siklus II pertemuan II. 3. membuat daftar permasalahan yang terjadi pada siklus II pertemuan II. 4. merencanakan pelaksanaan tindak lanjut jika diperlukan.

3.3 SUBJEK PENELITIAN

Subjek penelitian ini adalah guru dan siswa kelas III SDN Ngijo 01 Gunungpati tahun ajaran 20142015. Jumlah siswa yang diteliti adalah 28 siswa terdiri dari 14 siswa perempuan dan 14 siswa laki-laki.

3.4 LOKASI PENELITIAN

Penelitian ini dilaksanakan di SDN Ngijo 01Gunungpati.

3.5 WAKTU PENELITIAN

Semester genap tahun ajaran 20142015 pada tanggal 26 Maret 2015 sampai dengan 4 April 2015.

3.6 VARIABEL PENELITIAN

Variabel penelitian ini adalah: 1 keterampilan guru dalam pembelajaran IPS dengan menerapkan model pembelajaran kooperetif make a match berbantuan media audio visual. 2 aktivitas siswa dalam pembelajaran IPS dengan menerapkan model pembelajaran kooperetif make a match berbantuan media audio visual. 3 hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS dengan menerapkan model pembelajaran kooperetif make a match berbantuan media audio visual.

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IVA SDN TAWANGMAS 01 KOTA SEMARANG

0 8 379

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN KALIBANTENG KIDUL 02 SEMARANG

0 11 293

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL MAKE A MATCH DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN PLALANGAN 04 KOTA SEMARANG

0 5 302

PENERAPAN MODEL MAKE A MATCH BERBANTUAN FLASHCARD UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS V SDN MANGKANGKULON 01 KOTA SEMARANG

0 9 318

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN NGIJO 01 KOTA SEMARANG

0 3 300

PENERAPAN MODEL MIND MAPPING BERBANTUAN MEDIA VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IV SDN KANDRI 01 KOTA SEMARANG

3 15 216

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVA SDN TAMBAKAJI 01 KOTA SEMARANG

0 18 244

PENERAPAN MODEL COURSE REVIEW HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn PADA SISWA KELAS V SDN KARANGANYAR 01 KOTA SEMARANG

5 47 319

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran IPS Pada Siswa Kelas V SD Negeri Kalibanteng Kidul 01 Kota Semarang

0 32 299

PENERAPAN MODEL MIND MAPPING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SDN NGIJO 01 KOTA SEMARANG

1 13 224