Pengaruh Metode Pembelajaran terhadap Motivasi Belajar H Pengaruh Lingkungan Keluarga terhadap Prestasi Belajar H Pengaruh Motivasi terhadap Prestasi Belajar H

Dalyono 2009:129 mengungkapkan bahwa lingkungan mencakup semua material dan stimulus yang ada baik di dalam maupun di luar individu. Hal ini berarti dengan adanya lingkungan yang baik akan memberikan pengaruh positif terhadap seorang siswa. Lingkungan sekolah yang baik akan menyebabkan siswa betah di sekolah, merasa senang di sekolah, dan siswa menjadi semangat dan termotivasi untuk belajar di sekolah. Penelitian ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Asih 2007 yang menyebutkan bahwa ada pengaruh lingkungan sekolah terhadap motivasi sebesar 13.

3. Pengaruh Metode Pembelajaran terhadap Motivasi Belajar H

3 Metode pembelajaran berpengaruh terhadap prestasi belajar, metode pembelajaran yang baik akan dapat membangkitkan motivasi belajar siswa dan berakibat meningkatkan prestasi belajar siswa. Metode pembelajaran harus dapat membangkitkan motivasi, memberikan kesempatan bagi siswa untuk mewujudkan hasil karya, merangsang keinginan siswa untuk belajar lebih lanjut serta Metode mengajar harus dapat meniadakan penyajian yang bersifat verbalitas Ahmadi, 1997:53. Dengan adanya metode pembelajaran yang bervariasi dan memenuhi syarat maka dapat meningkatkan motivasi siswa yang akhirnya akan berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa. Penelitian ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Asih 2007 yang menyebutkan bahwa ada pengaruh metode pembelajaran terhadap prestasi belajar melalui motivasi sebesar 43,99.

4. Pengaruh Lingkungan Keluarga terhadap Prestasi Belajar H

4 Lingkungan keluarga tidak berpengaruh langsung terhadap prestasi belajar. Hal ini disebabkan kualitas cara orang tua mendidik yang masih rendah sehingga kurang mendukung kegiatan belajar siswa pada saat di rumah. Oleh karena itu orang tua sebagai salah satu faktor utama dan lingkungan keluarga merupakan tempat terdekat dan pertama kali siswa mendapatkan pendidikan, dalam keluarga hendaknya memperbaiki kualitas siswa dalam keteratuaran kegiatan belajar siswa pada saat di rumah sehingga dapat menunjang prestasi belajarnya.

5. Pengaruh Motivasi terhadap Prestasi Belajar H

5 Motivasi tinggi mengakibatkan prestasi belajar yang tinggi, maka motivasi berpengaruh terhadap prestasi belajar. Sesuai dengan pengertian motivasi, merupakan dorongan untuk melakukan sesuatu. bila siswa mempunyai motivasi belajar, berarti siswa mempunyai dorongan untuk belajar. Dorongan ini yang menyebabkan siswa menjadi giat belajar, dan prestasi belajar siswa akan meningkat. Darsono 2000:65 menyatakan bahwa siswa yang merasa dirinya memiliki kemampuan untuk melakukan sesuatu, maka akan mendorong dirinya berbuat sesuatu untuk dapat mewujudkan tujuan yang ingin diperolehnya dan sebaliknya yang merasa tidak mampu akan merasa malas untuk berbuat sesuatu. Siswa yang memiliki motivasi rendah, cenderung malas untuk mencari dan memecahkan soal-soal. Penelitian ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Asih 2007 yang menyebutkan bahwa ada pengaruh motivasi terhadap prestasi belajar sebesar 83. Hal yang sama diungkapkan oleh Gunawan 2006 dalam penelitiannya ada pengaruh motivasi terhadap prestasi belajar sebesar 43,7.

6. Pengaruh Lingkungan Sekolah terhadap Prestasi Belajar H

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI GURU, LINGKUNGAN KELUARGA, LINGKUNGAN MASYARAKAT, LINGKUNGAN SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1

1 8 208

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1 BANJARNEGARA TAHUN 2010 2011

1 11 131

Pengaruh Motivasi, Cara Belajar, Lingkungan Keluarga, dan Lingkungan Sekolah terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Akuntansi Siswa Kelas XI IS Di SMA Negeri 8 Purworejo

0 7 195

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI Pengaruh Motivasi Belajar Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI Akuntansi SMK Batik I Surakarta Tahun Ajaran 2012/2

0 1 18

PENDAHULUAN PENGARUH LINGKUNGAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI SISWA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2010-2011.

0 1 9

PENGARUH LINGKUNGAN KELAS DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 1 11

Pengaruh Lingkungan Keluarga Dan Kebiasaan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akuntansi Kelas Xi Ips Di Sma Negeri 6 Bandung.

6 13 49

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI KELAS XI IPS SMA PASUNDAN 8 BANDUNG.

5 15 59

PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 BANDONGAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 137

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NGAGLIK TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 1 132