Manajemen risiko mata uang asing Foreign currency risk management

PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 108 - Jika suku bunga lebih tinggirendah 30 dan 20 basis poin dan semua variabel lainnya tetap konstan, maka laba untuk tahun 2016 dan tahun 2015 akan turunnaik sebesar Rp 5.113.021 ribu dan Rp 1.577.888 ribu. Hal ini terutama disebabkan oleh eksposur Grup terhadap suku bunga atas pinjamannya dengan suku bunga variabel. If interest rates are 30 and 20 basis points higherlower and all other variables were held constant, then profit in 2016 and 2015 would decrease increase by Rp 5,113,021 thousand and Rp 1,577,888 thousand. This is mainly attributable to the Group’s exposure to interest rates on its variable rate borrowings. Eksposur risiko tingkat bunga berhubungan dengan jumlah aset atau liabilitas dimana pergerakan pada tingkat suku bunga dapat mempengaruhi laba setelah pajak. Risiko pada pendapatan bunga bersifat terbatas karena Grup hanya bermaksud untuk menjaga saldo kas yang cukup untuk memenuhi kebutuhan operasional. Dalam beban bunga, keseimbangan optimal antara utang dengan tingkat bunga tetap dan mengambang ditetapkan di muka. Grup memiliki kebijakan dalam memperoleh pembiayaan yang akan memberikan kombinasi yang sesuai tingkat suku bunga mengambang dan tingkat bunga tetap. Persetujuan dari Dewan Direksi dan Komisaris harus diperoleh sebelum Grup menggunakan instrumen keuangan tersebut untuk mengelola eksposur risiko suku bunga. The interest rate risk exposure relates to the amount of assets or liabilities which is subject to a risk that a movement in interest rates will adversely affect the income after tax. The risk on interest income is limited as the Group only intend to keep sufficient cash balances to meet operational needs. On interest expenses, the optimum balance between fixed and floating interest debt is considered upfront. The Group have a policy of obtaining financing that would provide an appropriate mix of floating and fix interest rate. Approvals from the Board of Directors and Commissioners must be obtained before committing the Group to any of the instruments to manage the interest rate risk exposure. c. Nilai wajar instrumen keuangan c. Fair value of financial instruments Kecuali sebagaimana tercantum dalam tabel berikut, direksi menganggap bahwa nilai tercatat aset keuangan dan liabilitas keuangan dicatat sebesar biaya perolehan diamortisasi dan diakui dalam laporan keuangan konsolidasian mendekati nilai wajarnya. Except as detailed in the following table, the directors consider that the carrying amounts of financial assets and financial liabilities recorded at amortized cost and recognized in the consolidated financial statements approximate their fair value. Jumlah tercatat Nilai wajar Jumlah tercatat Nilai wajar Carrying amount Fair value Carrying amount Fair value Rp000 Rp000 Rp000 Rp000 Liabilitas Keuangan Financial Liabilities Utang bank jangka panjang 1.076.968.868 1.110.866.362 963.938.425 961.499.253 Long-term bank loans Utang obligasi 3.687.505.641 3.643.948.120 4.554.020.470 4.484.302.500 Bonds payable 31 DesemberDecember 31, 2016 31 DesemberDecember 31, 2015 Nilai wajar liabilitas keuangan ditentukan sebagai berikut: The fair value of financial assets and liabilities are determined as follows:  Nilai wajar utang obligasi dengan syarat dan kondisi standar dan diperdagangkan di pasar aktif, ditentukan dengan mengacu pada harga pasar.  The fair value of bonds payable with standard terms and condition and traded on active liquid markets are determined with reference to quoted market price.  Nilai wajar utang bank ditentukan menggunakan diskonto arus kas masa depan pada suku bunga yang berlaku dari transaksi pasar yang dapat diamati saat ini untuk instrumen yang sejenis.  The fair value of bank loans is determined by discounting future cash flows using applicable rates from observable current market transactions for similar instruments. Secara khusus, asumsi signifikan yang digunakan dalam menentukan nilai wajar dari aset dan liabilitas keuangan ditetapkan dibawah ini: Specifically, significant assumptions used in determining the fair value of the following financial assets and liabilities are set out below: PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 109 - Utang Bank Jangka Panjang Nilai wajar dari utang bank pada 31 Desember 2016 diperkirakan sebesar Rp 1.110.866.362 ribu dengan tingkat bunga diskonto pada tahun 2016 sebesar 9,72 - 12,25. Long-term Bank Loan The fair value of the long-term bank loan as of December 31, 2016 are estimated to be Rp 1,110,866,362 thousand, with discount rate in 2016 estimated at 9.72 - 12.25. Utang Obligasi Nilai wajar dari obligasi II Agung Podomoro Land Tahun 2012 dan obligasi berkelanjutan I Agung Podomoro Land pada 31 Desember 2016 diperkirakan sebesar Rp 3.643.948.120 ribu dengan menggunakan harga kuotasi yang berlaku di pasar sebesar Rp 0,95 – Rp 1,01. Bonds Payable The fair value of Agung Podomoro Land Bond II Year 2012 and Agung Podomoro Land Sustainable I as of December 31, 2016 is estimated to be Rp 3,643,948,120 thousand, using quoted price’s available in market, amounting to Rp 0.95 – Rp 1.01. Pengukuran nilai wajar diakui dalam laporan posisi keuangan konsolidasian Fair value measurement hierarchy of the Group’s assets and liabilities Tabel berikut ini merangkum nilai tercatat dan nilai wajar aset dan liabilitas, yang dianalisis antara keduanya serta nilai wajar didasarkan pada: The following tables summarize the carrying amounts and fair values of the assets and liabilities, analyzed among those whose fair value is based on:  Level 1 pengukuran nilai wajar adalah yang berasal dari harga kuotasian tanpa penyesuaian di pasar aktif untuk aset atau liabilitas yang identik;  Level 1 fair value measurements are those derived from quoted prices unadjusted in active markets for identical assets or liabilities;  Level 2 pengukuran nilai wajar adalah yang berasal dari input selain harga kuotasian yang termasuk dalam Level 1 yang dapat diobservasi untuk aset atau liabilitas, baik secara langsung misalnya harga atau secara tidak langsung misalnya deviasi dari harga; dan  Level 2 fair value measurements are those derived from inputs other than quoted prices included within Level 1 that are observable for the assets or liabilities, either directly i.e. as prices or indirectly i.e. derived from prices; and  Level 3 pengukuran nilai wajar adalah yang berasal dari teknik penilaian yang mencakup input untuk aset atau liabilitas yang bukan berdasarkan data pasar yang dapat diobservasi input yang tidak dapat diobservasi, seperti proyeksi arus kas masa depan yang didiskontokan.  Level 3 fair value measurements are those derived from valuation techniques that include inputs for the asset or liability that are not based on observable market data unobservable inputs, such as projected discounted cash flow. Jumlah Level 1 Level 2 Level 3 Total Rp000 Rp000 Rp000 Rp000 Aset yang nilai wajarnya Assets for which Fair Values diungkapkan are Disclosed Aset non keuangan Non-financial assets Properti investasi - - 16.655.330.745 16.655.330.745 Investment properties Aset tetap - - 3.889.131.300 3.889.131.300 Property and equipment Jumlah - - 20.544.462.045 20.544.462.045 Total Liabilitas yang nilai wajarnya Liabilities for which Fair Values diungkapkan are Disclosed Utang bank - 1.110.866.362 - 1.110.866.362 Bank loans Utang obligasi 3.643.948.120 - - 3.643.948.120 Bonds payable Jumlah 3.643.948.120 1.110.866.362 - 4.754.814.482 Total 31 Desember 2016 December 31, 2016 Nilai wajarFair value PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 110 - Jumlah Level 1 Level 2 Level 3 Total Rp000 Rp000 Rp000 Rp000 Aset yang nilai wajarnya Assets for which Fair Values diungkapkan are Disclosed Aset non keuangan Non-financial assets Properti investasi - - 13.305.287.500 13.305.287.500 Investment properties Aset tetap - - 3.773.596.700 3.773.596.700 Property and equipment Jumlah - - 17.078.884.200 17.078.884.200 Total Liabilitas yang nilai wajarnya Liabilities for which Fair Values diungkapkan are Disclosed Utang bank - 961.499.253 - 961.499.253 Bank loans Utang obligasi 4.484.302.500 - - 4.484.302.500 Bonds payable Jumlah 4.484.302.500 961.499.253 - 5.445.801.753 Total 31 Desember 2015 December 31, 2015 Nilai wajarFair value

45. ASET DAN LIABILITAS MONETER DALAM MATA UANG ASING

45. MONETARY ASSETS

AND LIABILITIES DENOMINATED IN FOREIGN CURRENCIES Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015, Grup mempunyai aset dan liabilitas moneter dalam mata uang asing sebagai berikut: At December 31, 2016 and 2015, the Group had monetary assets and liabilities denominated in foreign currencies as follows: M ata Uang Ekuivalen M ata Uang Ekuivalen Asing Rp000 Asing Rp000 Foreign Equivalent in Foreign Equivalent in Currencies Rp 000 Currencies Rp 000 Aset Assets Kas dan setara kas USD 8.392.109 112.756.374 30.734.655 423.984.560 Cash and cash equivalents EURO 605.091 8.569.297 305.171 4.598.922 Piutang usaha kepada Trade accounts receivable pihak ketiga USD 1.199.789 16.120.361 935.250 12.901.776 from third parties Aset keuangan lainnya USD 708.044 9.513.273 706.599 9.747.537 Other financial assets Juml ah aset 146.959.305 451.232.795 T o t al asset s Liabilitas Liabilities Utang usaha kepada Trade accounts payable pihak ketiga USD 1.239.536 16.654.406 775.415 10.696.845 to third parties SGD 29.167 271.225 170.242 1.660.030 EURO 22.035 312.050 22.035 332.060 Uang jaminan penyewa USD 856.077 11.502.248 867.144 11.962.255 Tenants security deposits Juml ah l i ab i l i t as 28.739.929 24.651.190 T o t al l i ab i l i t i es Juml ah aset b er si h 118.219.376 426.581.605 T o t al net asset s 31 Desember December 31, 2015 31 Desember December 31, 2016 Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015, kurs yang digunakan oleh Grup sebagai berikut: The conversion rate used by the Group on December 31, 2016 and 2015 are as follows: 2016 2015 Rp Rp 1 USD 13.436 13.795 USD 1 1 SGD 9.299 9.751 SGD 1 1 EURO 14.162 15.070 EURO 1 31 DesemberDecember 31, PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 111 - 46. TUNTUTAN HUKUM

46. LITIGATIONS

a. Kasus hukum atas reklamasi a. Legal case of reclamation Dibawah ini merupakan tuntutan hukum yang sedang berlangsung atas kegiatan reklamasi Pulau G milik PT Muara Wisesa Samudera MWS, entitas anak dan Pulau I milik PT Jaladri Kartika Pakci JKP, entitas anak. Described below are the ongoing lawsuits for the reclamation activities of G Island owned by PT Muara Wisesa Samudera MWS, a subsidiary, and I island owned by PT Jaladri Kartika Pakci JKP, a subsidiary. PULAU G MILIK MWS G ISLAND OWNED BY MWS Perkara Tata Usaha Negara antara Gobang dkk., Perkumpulan Koalisi Rakyat Untuk Keadilan Perikanan dan Yayasan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia selaku Para Penggugat melawan Gubernur DKI Jakarta selaku Tergugat dan MWS selaku Tergugat II Intervensi Perkara No. 193GLH2015PTUN-JKT tanggal 15 September 2015 pada Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta Lawsuit of State Administration by Gobang cs., Perkumpulan Koalisi Rakyat Untuk Keadilan Perikanan and Yayasan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia as Plaintiffs against the Governor of DKI Jakarta as Defendant and MWS as Intervening Defendant II Case No. 193GLH2015 PTUN-JKT dated September 15, 2015 at the Jakarta State Administrative Court Berdasarkan gugatan No. 193GLH2015PTUN- JKT tanggal 15 September 2015 pada Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta, Gobang Penggugat I, Muhamad Tahir Penggugat II, Nur Sapudin Penggugat III, Tri Sutrisno Penggugat IV, Kuat Penggugat V, Perkumpulan Koalisi Rakyat Untuk Keadilan Perikanan Penggugat VI dan Yayasan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia Penggugat VII, mengajukan gugatan kepada Gubernur DKI Jakarta Tergugat dan MWS Tergugat II Intervensi, dengan tuntutan pembatalan izin pelaksanaan reklamasi Pulau G, sebagaimana ditetapkan dalam Surat Keputusan Gubernur No. 2238 Tahun 2014 tentang Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau G Kepada MWS tanggal 23 Desember 2014. Based on lawsuit No. 193GLH2015PTUN-JKT dated September 15, 2015 at the Jakarta State Administrative Court, Gobang Plaintiff I, Muhamad Tahir Plaintiff II, Nur Sapudin Plaintiff III, Tri Sutrisno Plaintiff IV, Kuat Plaintiff V, Perkumpulan Koalisi Rakyat Untuk Keadilan Perikanan Plaintiff VI and Yayasan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia Plaintiff VII, filed a lawsuit to the Governor of DKI Jakarta Defendant and MWS Intervening Defendant II, with the demand for cancellation on reclamation permit of G Island as stated in the Decree of the Governor No. 2238 Year 2014 on the granting of reclamation permit of G Island to MWS dated December 23, 2014. Gugatan tersebut di atas telah diputus oleh Majelis Hakim berdasarkan Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta No. 193GLH2015PTUN-JKT pada tanggal 31 Mei 2016 dengan amar putusannya antara lain: 1 Memerintahkan kepada Tergugat untuk menunda Pelaksanaan Keputusan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta No. 2238 Tahun 2014 tentang Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau G kepada MWS tertanggal 23 Desember 2014 dengan segala tindak administrasi selanjutnya selama proses pemeriksaan persidangan berlangsung sampai perkara ini berkekuatan hukum tetap atau ada penetapan lain yang mencabutnya di kemudian hari; 2 Menyatakan batal atau tidak sah Keputusan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta No. 2238 Tahun 2014 tentang Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau G kepada MWS tertanggal 23 Desember 2014; 3 Mewajibkan Tergugat untuk mencabut Surat Keputusan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta No. 2238 Tahun 2014 Tentang Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau G kepada MWS tertanggal 23 Desember 2014. The above lawsuit has been decided by the Panel of Judges based on Decision of Jakarta State Administrative Court No. 193GLH2015PTUN-JKT on May 31, 2016 with, among others, the following verdicts: 1 Ordered the Defendant to postpone the implementation of Decision of the Governor of DKI Jakarta No. 2238 Year 2014 about Reclamation Permit of G Island to MWS dated December 23, 2014 with all subsequent administrations during the trial proceedings until the case is permanently enforced or there is another decision that revokes it in the future; 2 Declare null or void for the Decree of the Governor of DKI Jakarta No. 2238 Year 2014 about Reclamation Permit on Implementation of G Island to MWS dated December 23, 2014; 3 Require the Defendant to revoke the Decree of the Governor of DKI Jakarta No. 2238 Year 2014 concerning the granting of the reclamation permit of G island to MWS dated December 23, 2014. PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 112 - Atas putusan tersebut di atas, Tergugat dan Tergugat II Intervensi mengajukan banding dan Majelis Hakim telah menjatuhkan Putusan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Jakarta No. 228B2016PT.TUN.JKT tanggal 17 Oktober 2016 dengan amar putusannya antara lain: 1 Membatalkan Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta No. 193GLH2015PTUN-JKT tanggal 31 Mei 2016 2 Menyatakan Penundaan Surat Keputusan Gubernur DKI Jakarta No. 2238 Tahun 2014 tentang Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau G kepada MWS tanggal 23 Desember 2014 dalam perkara No. 193GLH2015PTUN-JKT, tidak berlaku lagi; 3 Menyatakan gugatan Para Penggugat tidak diterima. On the above verdict, the Defendant and the Intervening Defendant II filed an appeal and the Panel of Judges has decided the Jakarta High Administrative Court Decision No. 228B2016PT.TUN.JKT dated October 17, 2016 with among others, the following verdicts: 1 Canceling the Decision of the State Administrative Court of Jakarta No. 193GLH2015PTUN-JKT dated May 31, 2016; 2 Declare a postponement of Decree of the Governor of DKI Jakarta No. 2238 Year 2014 concerning the Reclamation Permit on Implementation of G Island dated December 23, 2014 in the case No. 193GLH2015PTUN-JKT is no longer valid; 3 Dec laring the Plaintiff’s lawsuit is not accepted. Atas putusan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Jakarta No. 228B2016PT.TUN.JKT tanggal 17 Oktober 2016, Penggugat III, Penggugat IV, Penggugat VI dan Penggugat VII mengajukan upaya hukum kasasi dan Majelis Hakim Mahkamah Agung Republik Indonesia yang memeriksa dan mengadili perkara ini diatas telah menjatuhkan putusan sela sebelum menjatuhkan putusan akhir sebagaimana Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia No. 92 KTUN2017 tanggal 13 Maret 2017 dengan amar putusannya: 1 Memerintahkan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta untuk melakukan pemeriksaan yang berkaitan dengan meminta asli Surat Pencabutan Kuasa dari Nur Saepudin dan Tri Sutrisno, sebelum dikirimkan ke Mahkamah Agung harus didaftarkan terlebih dahulu di Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta; 2 Memerintahkan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta untuk mengirimkan Berita Acara Pemeriksaan tersebut beserta berkas perkara ke Mahkamah Agung. Upon the decision of the Jakarta High Administrative Court No. 228B2016PT.TUN.JKT dated October 17, 2016, Plaintiff III, Plaintiff IV, Plaintiff VI and Plaintiff VII filed a cassation and the Panel of Judges of the Supreme Court of the Republic of Indonesia examining and adjudicating this case has rendered the interim decision prior to the final decision as the Supreme Court of the Republic of Indonesia Decision No. 92 KTUN2017 dated March 13, 2017 with the verdict: 1 Ordering the Jakarta State Administrative Court to conduct a hearing pertaining to requesting the original Letter of Attorney from Nur Saepudin and Tri Sutrisno, before being sent to the Supreme Court must be registered in advance at the Jakarta State Administrative Court; 2 Ordering the Jakarta State Administrative Court to send the Minutes of the Examination together with the case files to the Supreme Court. Manajemen berpendapat, setelah berkonsultasi dengan konsultan hukum, bahwa perkara ini masih belum berkekuatan hukum tetap dan bahwa Keputusan Gubernur DKI Jakarta No. 2238 Tahun 2014 Tentang Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau G Kepada MWS tertanggal 23 Desember 2014 masih berlaku mengingat kasus ini masih dalam proses pada badan peradilan Tata Usaha Negara. Management believes, after consulting with its legal counsel, that the case is still not yet legally binding and that the Decree of the Governor of DKI Jakarta No. 2238 Year 2014 about Reclamation Permit of G island to MWS dated December 23, 2014 is still valid considering the case is still in process in the State Administrative Court. Pengenaan Sanksi Administratif oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia berdasarkan Surat Keputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia No. 355MenlhkSetjen Kum.952016 tanggal 10 Mei 2016 tentang Pengenaan Sanksi Administratif Paksaan Pemerintah Berupa Penghentian Sementara Seluruh Kegiatan MWS di Pulau G di Pantai Utara Jakarta “SK Menteri LHK” Imposition of Administrative Sanction by the Minister of Environment and Forestry of the Republic of Indonesia based on the Decree of the Minister of Environment and Forestry of the Republic of Indonesia No. 355MenlhkSetjenKum.952016 dated May 10, 2016 regarding the Imposition of Government Compulsion Administrative Sanction in Temporary Termination of All Activities of MWS on G Island on the North Coast of Jakarta LHK Ministerial Decree Berdasarkan SK Menteri LHK, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia telah mengenakan sanksi administratif paksaan Pemerintah berupa penghentian sementara seluruh kegiatan reklamasi danatau konstruksi MWS atas pelanggaran Izin Lingkungan dan memerintahkan MWS untuk menghentikan seluruh kegiatan operasional sampai dengan terpenuhinya perintah antara lain 1 melakukan perubahan dokumen lingkungan dan izin lingkungan Pulau G; Based on the LHK Ministerial Decree, the Minister of Environment and Forestry of the Republic of Indonesia has imposed administrative sanctions by the Government in the form of temporary termination of all MWS reclamation andor construction activities for the violation of Environmental Permit and ordered MWS to stop all of the operational activities until the fulfillment of requirement such as 1 make changes to environmental documents and environmental permit