ASET TETAP PROPERTY AND EQUIPMENT

PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 57 - Perjanjian pinjaman juga mencakup persyaratan tertentu sebagai berikut: 1 PGK wajib memberikan laporan konfirmasi atas laporan realisasi pendapatan meliputi laporan progress penjualan rumah yang dibiayai dengan fasilitas kredit BTN; 2 dalam hal pengurusan sertifikat pecahan per kavling harus seizin dan sepengetahuan BTN; 3 wajib menyerahkan laporan perkembangan fisik proyek, progres penjualan atau laporan lain yang diminta BTN; 4 setiap penjualan unit rumah secara KPR dan Tunai wajib menjadi sumber pengembalian pokok kredit; 5 atas penjualan melalui KPR bank lain, PGK wajib menerbitkan instruksi pembayaran atau surat perintah penyaluran dana kepada bank pemberi kredit untuk men-transfer hasil realisasi KPR ke rekening giro escrow PGK di BTN; 6 setiap penjualan unit tanpa persetujuan BTN tidak dapat digunakan membayar kewajiban pengembalian pokok kredit, maka PGK harus membayar pokok kredit senilai harga jual unit tersebut; 7 apabila pembayaran pokok dan bunga terkendala suatu hal, maka PGK wajib menyelesaikannya dari usaha lain atau sumber dana lain atau dari grup perusahaannya. The credit facility includes certain covenants as follows: 1 PGK must submit confirmation letter of revenue realization including sales progress, which facilities is related to the loan; 2 land’s certification should be under permission of BTN; 3 PGK must submit project development report sales progress and other report as BTN may request; 4 all installment receipt through credit facility or by cash will be treated a s loan’s payment; 5 for sales facilitated by other banks, PGK must issue standing instruction to related bank to transfer the funds to BTN escrow account in PGK; 6 unit sales without approval from BTN cannot be used to settle the loans, therefore PGK must pay the loans equal to the unit price; 7 if there is disruption of the principal and interest payment, PGK must used other fund to settle the payment or by fund from the Group. BSP BSP Merupakan pinjaman BSP dari Bank Pan Indonesia Panin dalam bentuk pinjaman Rekening Koran dengan jumlah maksimum sebesar Rp 15.000.000 ribu yang digunakan untuk modal kerja. Jangka waktu pinjaman 12 bulan sampai dengan Desember 2017. Tingkat bunga 11,75 per tahun pada tanggal 31 Desember 2016 dan 12 per tahun pada tanggal 31 Desember 2015. This represen ts BSP’s loan from Bank Pan Indonesia Panin, which is an overdraft loan facility with maximum amount of Rp 15,000,000 thousand for the purpose of working capital. The loan has a term of 12 months until December 2017. Interest rate per annum is 11.75 at December 31, 2016 and 12 at December 31, 2015. Fasilitas pinjaman ini dijamin bersamaan dengan utang Bank Panin jangka panjang Catatan 21. This loan facility is secured together with the long- term debt from Bank Panin Note 21. 18. UTANG USAHA KEPADA PIHAK KETIGA 18. TRADE ACCOUNTS PAYABLE TO THIRD PARTIES 2016 2015 Rp000 Rp000 Berdasarkan Pemasok By Supplier PT Nusa Raya Cipta Tbk 145.278.219 52.801.578 PT Nusa Raya Cipta Tbk PT Probicindo Tunggal Taruna 112.530.000 5.162.750 PT Probicindo Tunggal Taruna PT Total Bangun Persada 91.999.850 28.201.619 PT Total Bangun Persada PT Totalindo Eka Persada 83.400.245 89.486.237 PT Totalindo Eka Persada PT Multibangun Aditama Konstruksi 51.799.268 87.636.493 PT Multibangun Aditama Konstruksi Lain-lain masing-masing dibawah Others each below 5 of total 5 dari jumlah utang usaha 689.664.641 646.055.028 trade accounts payable Jumlah 1.174.672.223 909.343.705 Total 31 DesemberDecember 31, Seluruh utang usaha kepada pihak ketiga merupakan utang kepada kontraktor dalam mata uang Rupiah kecuali sebesar Rp 17.237.681 ribu dan Rp 12.688.935 ribu masing-masing pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 merupakan utang dalam mata uang asing. Seluruh utang usaha berjangka waktu 30 sampai dengan 60 hari dan tanpa jaminan. All trade accounts payable to third parties, are denominated in Rupiah, except for Rp 17,237,681 thousand and Rp 12,688,935 thousand as of December 31, 2016 and 2015, respectively, which are denominated in foreign currency. All trade accounts payable have credit terms of 30 to 60 days and are not secured. PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 58 - 19. UTANG LAIN-LAIN KEPADA PIHAK BERELASI

19. OTHER ACCOUNTS PAYABLE TO RELATED PARTIES

2016 2015 Rp000 Rp000 Trihatma Kusuma Haliman TKH 151.723.169 - Trihatma Kusuma Haliman TKH PT Sakti Kelola Persada SKP 9.690.912 8.660.556 PT Sakti Kelola Persada SKP PT Indofica 2.504.350 2.504.350 PT Indofica PT Pandega Citra Kelola PCK - 5.911.043 PT Pandega Citra Kelola PCK Lain-lain 2.284.548 2.537.850 Others Jumlah 166.202.979 19.613.799 Total 31 DesemberDecember 31, Utang kepada TKH merupakan pembayaran terlebih dahulu oleh TKH atas perolehan tanah yang dideklarasikan dari program pengampunan pajak entitas anak, BMI. Utang ini dikenakan bunga 11 per tahun. Other accounts payable to TKH represents advances payment by TKH for the purchase of land ’s that declared in tax amnesty program of the subsidiaries, BMI. These other accounts payable are subject to interests of 11 per annum. Utang kepada SKP merupakan penerimaan terlebih dahulu pembayaran jasa pengelolaan dari para penyewa Mal Festival Citylink oleh entitas anak, BSP. Other accounts payable to SKP represents advances received for the service charges of tenants of Festival Citylink Mall by the subsidiary, BSP. Pada tahun 2015, utang kepada PCK merupakan penerimaan terlebih dahulu pembayaran jasa pengelolaan dari para penyewa Mal The Plaza Balikpapan oleh entitas anak, PCN. In 2015, other accounts payable to PCK represented advances received for the service charges of tenants of The Plaza Balikpapan Mall by the subsidiary, PCN. Utang lainnya merupakan pembayaran terlebih dahulu atas biaya-biaya Grup dan penerimaan pinjaman oleh Grup. Other accounts payable represent advance payment of expenses for the Group and loans received by the Group. Utang lain-lain didenominasi dalam mata uang Rupiah dan diberikan tanpa bunga kecuali utang kepada TKH, tanpa jaminan dan akan diselesaikan dalam jangka waktu satu tahun. Other accounts payable are denominated in Rupiah and not subject to interest except for accounts payable to TKH, have no collateral and will be settled in one year. 20. UTANG PAJAK 20. TAXES PAYABLE 2016 2015 Rp000 Rp000 Pajak penghasilan final Final income tax Pengalihan hak atas tanah dan Transfer of land rights atau bangunan Catatan 37 27.784.363 76.497.424 andor buildings Note 37 Persewaan tanah bangunan Catatan 37 12.615.541 5.128.706 Building land rent Note 37 Jasa konstruksi 10.728.165 18.473.606 Construction services Pajak pertambahan nilai 5.285.959 23.537.844 Value added tax Pajak penghasilan Income taxes Pasal 21 12.439.860 10.869.232 Article 21 Pasal 23 528.321 851.499 Article 23 Pasal 25 389.335 340.493 Article 25 Pasal 26 237.073 55.777 Article 26 Pasal 29 Catatan 37 2.812.851 3.567.335 Article 29 Note 37 Pajak Hotel dan Restoran 6.821.749 6.671.959 Hotel and Restaurant Tax Bea Perolehan Hak atas Tanah Land Rights andor Buildings dan Bangunan 1.369.050 1.369.050 Acquisition Fees Jumlah 81.012.267 147.362.925 Total 31 DesemberDecember 31, PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 59 - 21. UTANG BANK JANGKA PANJANG

21. LONG-TERM BANK LOANS

2016 2015 Rp000 Rp000 Bank Maybank Indonesia 958.385.983 14.358.004 Bank Maybank Indonesia Utang sindikasi 612.080.000 761.480.000 Syndicated loans Bank Negara Indonesia 464.888.868 153.570.159 Bank Negara Indonesia Bank Pan Indonesia 246.404.201 307.070.868 Bank Pan Indonesia Bank CIMB Niaga 198.550.000 131.681.911 Bank CIMB Niaga Bank Tabungan Negara 150.500.000 181.250.000 Bank Tabungan Negara Bank Permata 150.500.000 181.250.000 Bank Permata Bank Mandiri - 22.221.600 Bank Mandiri Jumlah 2.781.309.052 1.752.882.542 Total Dikurangi jatuh tempo dalam satu tahun 463.016.539 357.319.287 Less current maturities Bersih 2.318.292.513 1.395.563.255 Net Tingkat suku bunga per tahun 10,75-13,00 11,25-13,50 Interest rate per annum 31 DesemberDecember 31, Jadwal pembayaran kembali utang bank adalah sebagai berikut: The loan repayment schedule is as follows: 2016 2015 Rp000 Rp000 Dalam satu tahun 464.585.468 357.319.287 1 st year Dalam tahun ke-2 494.455.468 414.268.485 2 nd year Dalam tahun ke-3 446.962.712 397.340.229 3 rd year Dalam tahun ke-4 451.054.201 281.480.173 4 th year Dalam tahun ke-5 334.450.000 283.904.209 5 th year Dalam tahun ke-6 343.333.333 31.834.000 6 th year Dalam tahun ke-7 268.025.142 - 7 th year Jumlah 2.802.866.324 1.766.146.383 Total Dikurangi biaya perolehan pinjaman yang belum diamortisasi 21.557.272 13.263.841 Less unamortized transaction costs Bersih 2.781.309.052 1.752.882.542 Net 31 DesemberDecember 31, Biaya perolehan diamortisasi atas pinjaman yang diperoleh adalah sebagai berikut: The amortized cost of the bank loans are as follows: 2016 2015 Rp000 Rp000 Saldo utang bank 2.781.309.052 1.752.882.542 Bank loans Biaya bunga yang masih harus dibayar 11.183.283 18.139.765 Accrued interest Jumlah 2.792.492.335 1.771.022.307 Total 31 DesemberDecember 31, Biaya bunga pinjaman yang masih harus dibayar dicatat dalam akun biaya yang masih harus dibayar pada laporan posisi keuangan konsolidasian. Accrued interest are recorded in accrued expenses on the consolidated statements of financial position.