Karakteristik Perusahaan Variabel Independen

3.5.2.1 Karakteristik Perusahaan

Variabel independen dalam penelitian ini adalah penerapan karakteristik perusahaan. Penerapan karakteristik perusahaan adalah sebagai dasar mencerminkan kodisi fundamental perusahaan. Karakteristik perusahaan yang terdiri dari: a. Ukuran Perusahaan Ukuran perusahaan menunjukan besar kecilnya sebuah perusahaan. Ukuran perusahaan dalam penelitian ini menggunakan total aset yang dimiliki perusahaan atau total aktiva perusahaan klien yang tercantum pada laporan keuangan perusahaan akhir periode yang telah diaudit. Semakin besar jumlah aset perusahaan, maka semakin besar ukuran perusahaan Tiono dan JogiC, 2013. Dalam penelitian ini, pengukuran terhadap Ukuran perusahaan diproyeksikan dengan nilai logaritma natural dengan tujuan untuk menghaluskan besarnya angka dan menyamakan ukuran saat regresi. Pengukuran ukuran perusahaan dilakukan dengan menggunakan rumus: b. Umur Perusahaan Perusahaan yang telah lama berdiri umumnya telah melakukan ekspansi dengan membuka cabang usaha dan Ukuran Perusahaan = ln total aktiva Universitas Sumatera Utara mencerminkan kinerja keuangan suatu perusahaan. Umur perusahaan diukur dari tanggal listed di pasar modal sampai dengan tahun penelitian. c. Likuiditas Likuiditas merupakan rasio yang mengukur kemampuan perusahaan membayar kewajiban jangka pendek atau utang yang segera jatuh tempo saat ditagih Kasmir, 2006:182. Jika perusahaan mengalami good news, maka perusahaan akan cenderung untuk menyajikan laporan keuangan lebih tepat waktu sebaliknya jika tingkat likuiditas rendah maka dipandang adanya kesalahan pada pihak manajemen karena manajemen dianggap tidak dapat mengelola aktiva dengan baik. Likuiditas di ukur dengan menggunakan rumus: d. Leverage Leverage merupakan rasio yang digunakan untuk mengukur sampai seberapa jauh aktiva perusahaan dibiayai oleh hutang. Leverage dalam penelitian ini diukur dengna menggunakan Debt Equity Ratio DER. Rasio ini menunjukkan kemampuan modal sendiri perusahaan untuk memenuhi seluruh kewajibannya.Leverage diukur dengan menggunakan rumus: Current ratio = ������ ������ ������ ������ Universitas Sumatera Utara

3.5.3 Variabel Moderasi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance terhadap Profitabilitas Perusahaan dengan Komisaris Independen sebagai Variabel Moderating (Studi pada Perusahaan Perkebunan yang Ada di Indonesia)

5 95 103

Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal, Rasio Saham, dan Size Terhadap Return Saham Dengan Komisaris Independen Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Wholesale dan Retail Trade di Bursa Efek Indonesia

1 54 116

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba dengan Profitabilitas sebagai variabel moderating Pada Perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 46 80

Pengaruh Asimetri Informasi, Ukuran Perusahaan, Leverage dan Return on Assets Terhadap Manajemen Laba dengan Kepemilikan Manajerial Sebagai Variabel Moderating pada Pertambangan Batubara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 36 97

Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 5 96

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 15 88

Pengaruh Asimetri Informasi, Ukuran Perusahaan, Leverage dan Return on Assets Terhadap Manajemen Laba dengan Kepemilikan Manajerial Sebagai Variabel Moderating pada Pertambangan Batubara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 7 97

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS), KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KOMISARIS INDEPENDEN, DAN RETURN ON INVESTMENT (ROI) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 143

1.2 Sub sektor perkebunan - Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Return On Assets dengan Komisaris Independen sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 27

Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Return On Assets dengan Komisaris Independen sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 15