Struktur Organisasi Deskripsi Kerja Produk

pemilik Gakomsel sebagai peluang bisnis yang baik dan juga mempunyai prospek yang baik di masa mendatang sehingga pemilik memutuskan untuk terjun dalam bisnis jual beli handphone ini. Adapun rincian modal awal Gakomsel berdasarkan hasil wawancara dengan pemilik, dapat dilihat pada tabel 4.2 berikut: Tabel 4.5 Rincian Modal Awal Gakomsel No Modal Awal Toko Harga 1. Sewa Gedung Rp. 7.500.000,- 2. Renovasi Gedung Rp. 500.000,- 3. Produk handphone, SIMcard, chasing, charger, baterai, memory card dsb. Rp. 30.000.000,- 4. Peralatan Pendukung Alat Service Rp. 8.500.000,- 5. Biaya Tak Terduga -- Jumlah Rp. 46.500.000,-

B. Struktur Organisasi

Gakomsel memiliki struktur organisasi sederhana, dimana Ibu Lie Mery sebagai pemilik dan memperkerjakan 3 tiga orang karyawan. Secara bagan dapat digambarkan sebagai berikut: Gambar 4.2 Struktur Organisasi Gakomsel

C. Deskripsi Kerja

Adapun uraian tugas masing-masing bidang dalam kegiatan operasional Gakomsel dapat dijabarkan sebagai berikut: 1. Pemilik PEMILIK Jasa Penjulan Produk Handphone dan Pengisian Pulsa 2 Orang Karyawan Jasa Service Perbaikan dan Perawatan Handphone 1 Orang Teknisi Universitas Sumatera Utara Ibu Lie Mery sebagai pemilik bertanggung jawab mengkoordinir, mengawasi dan mengevaluasi tugas-tugas karyawannya agar bekerja dengan disiplin. Ibu Lie Mery berkuasa penuh dalam mengambil kebijakan strategi penjualan dan pengelolaan sistem manajemen keuangan usaha Gakomsel. 2. Jasa Penjualan Produk Handphone dan Jasa Pengisian Pulsa Gakomsel memperkerjakan 2 dua orang karyawan di bagian jasa penjualan dan jasa pengisian pulsa. Karyawan tersebut bertugas melayani konsumen dalam hal jualbeli produk handphone, aksesoris pendukung dan jasa pengisian pulsa. Karyawan bertanggung jawab dalam membuat laporan atas produk-produk yang masuk dan keluar serta laporan pengisian pulsa setiap harinya. 3. Jasa Perbaikan Service Handphone Tahun 2015, Gakomsel memiliki satu karyawan yang melayani jasa pelayanan service handphone yang bertugas melayani perbaikan dan service terhadap handphone konsumen.

D. Produk

Ragam produk yang dijual di Gakomsel adalah beberapa produk handphone, aksesoris, pulsa dan jasa perbaikan handphone. 1. Handphone Produk handphone yang ditawarkan Gakomsel tersedia dalam kondisi baru dan bekas. Adapun daftar merek handphone yang dipasarkan meliputi: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.6 Daftar Produk Handphone yang ditawarkan Gakomsel No. Merek Handphone Kondisi Baru Bekas 1 Asus √ - 2 Acer √ - 3 Lenovo √ - 4 Oppo √ - 5 Blacberry √ √ Dari tabel diatas dapat kita lihat produk-produk yang ditawarakan pihak Gakomsel, didominasi produk-produk buatan cina. Dan khusus untuk produk handphone bekas, Gakomsel hanya melayani jual-beli handphone dengan merek blackberry. 2. Aksesoris Dalam memasarkan aksesoris, Gakomsel menawarkan produk-produk pendukung handphone seperti ditampilkan pada tabel 4.12 berikut: Tabel 4.7 Daftar Aksesoris yang Ditawarkan Gakomsel No. Aksesoris Keterangan Kondisi Baru Bekas 1 Chasing Untuk Jenis Handphone :  Blackberry  Custom FlipcaseFlipcover √ - 2 Charger  Custom Charger untuk semua jenis handphone √ - 4 Baterai  OrisinilAsli Blacberry  KW Tidak Orisinil √ - 5 Memory Card  Micro SD √ - 6 Kartu Perdana  Telkomsel Simpati, As  Indosat IM3, Mentari  XL  3 Tri √ - 3. Pulsa Gakomsel juga menyediakan pulsa voucher dan elektronik dari beragam operator telekomunikasi selular yang banyak digunakan konsumen. Dengan denomasi nilai pulsa yang tersedia, yaitu mulai dari 5.000,- sampai dengan 100.000,- dalam satu kali pengisian untuk setiap operator. Sejumlah operator dan produk yang didukung hingga saat ini, adalah: Tabel 4.8 Daftar Produk Pulsa yang Ditawarkan Gakomsel Universitas Sumatera Utara No. Produk Kode VoucherElektrik Denomasi 1 TELKOMSEL - Simpati S5 S10 S20 S50 S100 Rp. 5.000,- Rp. 10.000,- Rp. 20.000,- Rp. 50.000,- Rp. 100.000,- - As A5 A10 A25 A50 A100 Rp. 5.000,- Rp. 10.000,- Rp. 25.000,- Rp. 50.000,- Rp. 100.000,- 2 INDOSAT - IM3 I5 I10 I25 I50 I100 Rp. 5.000,- Rp. 10.000,- Rp. 25.000,- Rp. 50.000,- Rp. 100.000,- - Mentari M5 M10 M25 M50 M100 Rp. 5.000,- Rp. 10.000,- Rp. 25.000,- Rp. 50.000,- Rp. 100.000,- 3 XL XL5 XL10 XL25 XL50 XL100 Rp. 5.000,- Rp. 10.000,- Rp. 25.000,- Rp. 50.000,- Rp. 100.000,- 4 3 Tri T10 T20 T50 T100 Rp. 10.000,- Rp. 20.000,- Rp. 50.000,- Rp. 100.000,- 4. Jasa Pelayanan ServicePerbaikan Handphone Jasa perbaikan service handphone yang ditawarkan oleh Gakomsel meliputi perbaikan suku cadang handphone dari berbagai merek, dan juga perbaikan berat pada handphone akibat kesalahan pemakaian seperti jatuh atapun terendam air. Gakomsel memiliki berbagai kelengkapan standar dalam hal perbaikan service handphone, dimana Gakomsel memperkerjakan satu orang teknisi yang didatangkan dari Kota Medan, dan Universitas Sumatera Utara teknisi tersebut mempunyai sertifikat yang diakui sebagai teknisi resmi service handphone.

4.1.3 Amin Ponsel A. Gambaran Umum

Dokumen yang terkait

Analisis tentang Marketing Mix (Bauran Pemasaran) terhadap Persaingan Usaha bagi Usaha Kecil di Pasar Tradisional (Studi Kasus Pedagang Sayur di Pasar Sei Sikambing)

3 52 59

Sistem dan Analisis Usaha Tani Kopi (Studi Kasus di Desa Siharjulu Kecamatan Lintongnihuta, Kabupaten Tapanuli Utara)

0 47 131

Aspek-Aspek Hukum Pengembangan Usaha Pelayaran Niaga Nasional (Studi Kasus Di Pelabuhan Belawan...

0 23 5

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

1 22 119

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

0 0 6

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

0 0 2

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

0 0 6

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

0 1 31

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

0 0 2

Analisis Bauran Pemasaran dalam Persaingan Usaha (Studi Kasus pada Usaha Counter Handphone di Sekitaran Jalan Sisingamangaraja Kec. Sidikalang, Kab. Dairi)

0 0 5