Standar Kompetensi : 2. Memahami sifat-sifat tabung, kerucut dan bola, Indikator :

Lampiran A. 2

XV. Tujuan Pembelajaran :

4. Siswa dapat menentukan luas selimut tabung, kerucut, bola 5. Siswa dapat menggunakan rumus luas selimut tabung untuk menentukan unsur-unsur tabung yang lain 6. Siswa memecahkan masalah yang berkaitan dengan tabung, kerucut dan bola

XVI. Metode Pembelajaran :

Model Pembelajaran : Cooperative Learning Tipe Group Investigation Pendekatan : Penemuan Terbimbinginquiri Metode : diskusi kelompok, Tanya jawab, diskusi kelas

XVII. Karakter siswa yang diharapkan :

 Disiplin, tanggung jawab, perhatian, peduli, bekerja sama, saling menghargai XVIII. Langkah – langkah Kegiatan Pembelajaran D. Kegiatan Pendahuluan No. Kegiatan Alokasi Waktu Karakter SiswaKeterampilan Sosial 1. 2. Apersepsi : Guru memberikan salam kepada siswa dan mengabsen siswa-siswi satu persatu. Guru mengingatkan siswa dengan materi yang sebelumnya, yaitu mengenai luas permukaan tabung. Motivasi : 10 menit Peduli Tanggung jawab Lampiran A. 2 No. Kegiatan Alokasi Waktu Karakter SiswaKeterampilan Sosial Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dalam proses pembelajaran. Guru menginformasikan kepada siswa metode yang akan dipakai dalam pertemuan ini. Peduli Peduli Tanggung jawab E. Kegiatan Inti No. Kegiatan Alokasi Waktu Karakter keterampilan Sosial 1. 2. 3. 4. Siswa mempersiapkan presentasi yang akan dilaksanakan. Perwakilan dari beberapa kelompok mempresentasikan hasil kerja kelompoknya di depan kelas konfirmasi. Guru dan siswa bersama-sama membuat kesimpulan berdasarkan hasil presentasi dari beberapa kelompok, berdasarkan presentasi hari ini dan sebelumnya. Siswa diberikan soal secara individu dan dikerjakan secara mandiri, tidak di dalam kelompok 40 menit 20 menit Tanggung jawab Bekerja sama dengan orang lain Disilpin Tanggung jawab F. Kegiatan Penutup No. Kegiatan Alokasi Waktu Karakter keterampilan Sosial 1. Guru dan siswa membuat kesimpulan mengenai pelajaran yang telah 10 menit Kerja sama

Dokumen yang terkait

Peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis melalui model pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation siswa kelas IV SD Negeri Sukamaju 3 Depok

0 6 189

Upaya meningkatkan pemahaman konsep bangun ruang sisi data dengan menggunakan media manipulatif

0 26 210

Penggunaan metode guided discovery learning untuk meningkatkan pemahaman konsep siswa pada pokok bahasan bangun ruang sisi lengkung: studi quasi eksperimen di SMP Paramarta

6 16 69

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe inside outside circle (ioc) untuk meningkatkan hasil belajar ips siswa kelas VII-B smp muhammadiyah 17 ciputat tahun ajaran 2014/2015

3 43 0

Penerapan pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation (GI) dalam meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas VII Smp Islamiyah Ciputat : penelitian tindakan kelas di SMP Islamiyah Ciputat

0 8 0

Identifikasi miskonsepsi dalam pembelajaran IPA ruang lingkup materi dan sifatnya di SMP Joannes Bosco Yogyakarta kelas VIII tahun ajaran 2014-2015

1 5 9

Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (studi eksperimen) - Digital Library IAIN

0 0 22

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (st

0 0 11

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Belajar dan Pembelajaran - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran

0 0 23

BAB V PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN A. PEMBAHASAN - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2

0 0 24