Rasio likuiditas Rasio solvabilitas

tahun lalu perusahaan rugi, maka besarnya dividen akan ditunda untuk dibayarkan keseluruhannya pada tahun ini Husnan, 2006. Saham preferen terkadang juga memberikan participacing feature, yaitu para pemegang saham akan memperoleh tambahan dividen apabila besanya dividen tetap lebih kecil dari dividen yang diterima oleh pemegang saham biasa. Berapa lama periode kumulatif dan ada tidaknya participating feature ditentukan dalam rapat pemegang saham.

5. Return Saham

Return saham adalah tingkat keuntungan yang dinikmati oleh pemodal atas suatu investasi yang dilakukannya Robert Ang, 1997. Setiap investasi baik jangka pendek maupun jangka panjang mempunyai tujuan utama mendapatkan keuntungan yang disebut return baik secara langsung maupun tidak langsung. Pada prinsipnya, komponen return terdiri dari dua jenis yaitu current income pendapatan lancar dan capital gain keuntungan selisih harga. Current income keuntungan lancar adalah keuntungan yang diperoleh melalui pembayaran bunga deposito, bunga obligasi, dividen dan sebagainya. Jenis keuntungan tersebut bersifat jangka pendek current income karena diterima dalam bentuk kas misalnya: kupon bunga obligasi, girocek, dividen tunai dan sejenisnya, maupun setara kas yang mudah dicairkan misalnya: saham bonus atau dividen saham yang mudah dicairkan lewat penjualan di pasar modal Robert Ang, 1997. Capital gain, yaitu keuntungan yang berupa selisih lebih antara harga jual dan harga beli suatu instrumen investasi. Jika selisih kurang antara harga jual dengan perolehan suatu efek berarti terjadi kerugian capital loss. Capital gainloss hanya terjadi jika pemegang surat berharga efek menjual, karena dengan terjadinya penjualan berarti muncul selisih lebih atau kurang dari harga beli perolehan. Terdapat korelasi antara return dengan investasi, sebagaimana dalam teori portofolio bahwa semakin tinggi investasi yang ditawarkan satu instrumen sekuritas, maka semakin tinggi kandungan resiko dalam sekuritas bersangkutan high return high risk. Artinya, setiap ekspektasi di masa datang atas satu investasi maka pasti terdapat resiko potensial akan terjadi dari investasi bersangkutan. Terlebih masa datang mengandung ketidakpastian, sementara ketidakpastian sesungguhnya adalah resiko Nor Hadi, 2013. Untuk itu, investor perlu memprediksi return masa depan expected return dan mengamati return yang terjadi realized return. Expected return dapat didefinisikan sebagai return kembalian yang diharapkan oleh seorang investor atas suatu investasi yang akan diterima pada masa yang akan datang Robert Ang, 1995. Menurut Eduardus 2001, expected return merupakan tingkat return yang diantisipasi investor di masa datang. Sedangkan realized return merupakan tingkat return yang telah diperoleh investor pada masa lalu. Ketika investor menginvestasikan dananya, dia akan mensyaratkan tingkat return tertentu. Jika periode investasi telah

Dokumen yang terkait

Pengaruh Return On Asset, Debt To Equity Ratio, Ukuran Perusahaan Dan Status Kepemilikan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

2 53 116

Pengaruh Modal Kerja, Perputaran Modal Kerja, Operating Asset Turnover dan Inventory Turnover terhadap Return On Equity (ROE) pada perusahaan Perkebunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode tahun 2010-2013

1 50 91

Pengaruh Return on Asset (ROA), Debt to Equity Ratio (DER), Current Ratio (CR), dan Firm Size (FS) terhadap Peringkat Obligasi Perusahaan Nonkeuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 74 97

Analisis Pengaruh Return On Assets, Return On Equity dan Debt to Equity Ratio terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

7 100 81

Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Return On Investment ( ROI), Debt to Equity Ratio ( DER), dan Book Value (BV) Per Share Terhadap Harga Saham Properti di Bursa Efek Indonesia

2 71 93

Analisis pengaruh rasio likuiditas, profitabiltas, aktivitas, leverage, dan frim size terhadap return saham: studi kasus pada perusahaan yang terdaftar di LQ 45

1 5 70

Pengaruh Nilai Tukar, Inflasi, Debt to Equity Ratio, Return on Asset dan Beta Saham terhadap Return Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan LQ - 45 Di Bursa Efek Indonesia)

1 86 133

PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA) DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2008-2012.

0 4 21

Pengaruh Return On Asset, Debt To Equity Ratio, Ukuran Perusahaan Dan Status Kepemilikan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, CURRENT RATIO, RETURN ON EQUITY, DAN TOTAL ASSET TURNOVER TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2009-2013

0 0 14