Uji Hipotesis METODE PENELITIAN

48

2. Teknik analisis data untuk Hipotesis 3 menggunakan Regresi Linear

Sederhana. Untuk mengetahui ―sikap konsumen terhadap gadget online shop dan fashion online shop berpengaruh pada minat beli ulang‖ dapat menggunakan teknik analisis regresi linear sederhana. Regresi merupakan suatu alat ukur yang digunakan untuk mengukur ada tidaknya korelasi antar variabel. Regresi linear adalah regresi yang variabel bebasnya X berpangkat paling tinggi satu. Untuk regresi linear sederhana yaitu regresi linear yang hanya melibatkan dua variabel variabel X dan Y Hasan, 2009. Persamaan regresi linear dari Y terhadap X dirumuskan: y = Minat beli ulang a = Konstanta b = koefisien regresislop x = sikap konsumen e = error term

N. Uji Hipotesis

Uji ini digunakan untuk mengetahui signifikansi dari pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara individual dan menganggap dependen yang lain konstan. Signifikansi pengaruh tersebut dapat diestimasi dengan membandingkan antara nilai t tabel dengan t hitung . PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 49 Apabila nilai t tabel t hitung , maka variabel independen secara individual mempengaruhi variabel dependen, sedangkan t tabel t hitung , variabel independen secara individual tidak mempengaruhi variabel dependen. H o diterima jika t tabel t hitung H o ditolak jika t hitung t tabel dan β 0 Uji t bisa juga dilihat pada tingkat signifikansinya: Jika tingkat signifikansi 0,05, maka H o diterima dan H a ditolak. Jika tingkat signifikansi ≤ 0,05, maka H o ditolak dan H a diterima. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 50

BAB IV GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN

A. SEJARAH PERKEMBANGAN ONLINE SHOP

Online shop sebuah toko yang menjual barang dan jasa secara online. Pada umumnya, sebuah online shop memiliki situs berbasis web yang dapat diakses oleh penjual maupun pembeli melalui internet. Pembayaran dalam online shopping dilakukan dengan sistem pembayaran yang telah ditentukan dan disepakati oleh penjual dan pembeli, kemudian barang akan dikirimkan melalui jasa pengiriman barang atau pembeli dan penjual dapat melakukan Cash On Delivery. Pertama kali, perdagangan melalui sistem elekronik mulai dilakukan pada tahun 1994. Kegiatan ini bermula semenjak digunakannya iklan di halaman-halaman website. Tak lama kemudian, sekitar tahun 2000, kegiatan promosi dan penjualan seperti ini memperlihatkan hasil yang luar biasa. Sehingga banyak perusahaan yang ikut memasang iklannya di internet. Akhirnya banyak pihak yang ikut melakukan bisnis di media online, yang lama-kelamaan tercipta situs online shop dengan menyediakan barang ataupun jasa untuk diperjualbelikan. Pengusaha Inggris Michael Aldrich menemukan belanja online pada tahun 1979. Sistem online shop pertama kali adalah menghubungkan TV domestik yang dimodifikasi untuk real-time komputer dengan proses transaksi perbankan melalui saluran telepon domestik. Dengan adanya hal ini, PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

PENGARUH SIKAP, NORMA SUBYEKTIF, DAN PERSEPSI KONTROL PERILAKU TERHADAP MINAT BELI PENGARUH SIKAP, NORMA SUBYEKTIF, DAN PERSEPSI KONTROL PERILAKU TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN MELALUI ONLINE SHOPPING.

0 3 13

PENDAHULUAN PENGARUH SIKAP, NORMA SUBYEKTIF, DAN PERSEPSI KONTROL PERILAKU TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN MELALUI ONLINE SHOPPING.

0 2 8

PENUTUP PENGARUH SIKAP, NORMA SUBYEKTIF, DAN PERSEPSI KONTROL PERILAKU TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN MELALUI ONLINE SHOPPING.

0 3 32

PENGARUH HARGA DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MINAT BELI BAJU MUSLIMAH DI ONLINE SHOP PADA MAHASISWI UNIVERSITAS Pengaruh Harga Dan Kepercayaan Terhadap Minat Beli Baju Muslimah Di Online Shop Pada Mahasiswi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

1 6 11

ANALISIS PENGARUH IKLAN DAN PENJUALAN PRODUK DI INTERNET TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN Analisis Pengaruh Iklan Dan Penjualan Produk Di Internet Terhadap Minat Beli Konsumen Survey Pelanggan Toko Online Aulia Shop.

0 2 14

PENDAHULUAN Analisis Pengaruh Iklan Dan Penjualan Produk Di Internet Terhadap Minat Beli Konsumen Survey Pelanggan Toko Online Aulia Shop.

0 2 6

Pengaruh Green Marketing terhadap Minat Beli Konsumen pada Produk the Body Shop.

0 5 25

PENGARUH KATALOG ONLINE SHOP DI INSTAGRAM DAN STATUS EKONOMI TERHADAP PERILAKU KONSUMEN (Studi Korelasi Terpaan Katalog Online Shop Akun @steddystore di Instagram dan Status Ekonomi Terhadap Perilaku Konsumen Pada Follower Akun @steddystore).

1 7 79

PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN ONLINE SHOP.

0 0 117

Pengaruh shopping enjoyment, pengalaman pembelian dan gender pada minat beli produk fashion di Online Shop - USD Repository

0 1 117