Uji Validitas Tes Essay

penilaian yang telah dibuat yang kemudian akan dibuat persentasenya dengan rumus dari Purwanto sebagai berikut: 26 NP = Keterangan: NP = Nilai persen kemampuan generik yang dicari R = Skor mentah yang diperoleh siswa SM = Skor maksimum ideal dari soal tiap seri 100 = Bilangan tetap Nilai hasil konversi akan ditafsirkan dengan menggunakan Tabel 3.3 sebagai berikut: 27 Tabel 3.8 Skala Kategori Kemampuan Generik Presentase Penguasaan Nilai Huruf Bobot Predikat 86-100 76-85 60-75 55-59 ≤ 54 A B C D TL 4 3 2 1 Sangat baik Baik Cukup Kurang Kurang sekali

2. Lembar Observasi

Lembar observasi dibuat berdasarkan aspek yang ingin diketahui dalam kemampuan generik yang telah ditentukan sebelumnya. Hasil observasi kemudian akan dijumlah untuk setiap kategori. Hasil observasi akan dihitung persentasenya dengan menggunakan rumus: 28 NP = Keterangan: NP = Nilai persen kemampuan generik yang dicari R = Skor mentah yang diperoleh siswa 26 M. Ngalim Purwanto, op. cit., h. 102. 27 Ibid, h. 103. 28 Ibid, h. 102. SM = Skor maksimum ideal dari soal tiap seri Data yang diperoleh adalah data berupa kualitatif yang akan dikonversikan ke dalam data kuantitatif yang dibagi ke dalam kategori Tabel 3.8.

3. Angket

Data yang dihasilkan melalui angket akan dianalisi melalui perhitungan sederhana dari Trianto: 29 Keterangan: A = Proporsi siswa yang memilih B = Jumlah siswa responden Data hasil pengolahan di atas akan diinterpretasikan ke dalam Tabel aturan Koentjaraningrat dalam Suhartini yang dikutip oleh Reva sebagi berikut: 30 Tabel 3.9 Kategori Berdasarkan Aturan Koentjaraningrat Presentase Kategori Tidak ada 1 - 25 Sebagian kecil 26 - 49 Hampir separuhnya 50 Separuhnya 51 - 75 Sebagian besar 76 - 99 Hampir seluruhnya 100 Seluruhnya 29 Trianto, Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif: Konsep, Landasan, dan Implementasinya pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan KTSP, Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2011, edisi. 1, cet. 4, h. 243. 30 Reva Rimatusodik, “Profil Keterampilan Generik Siswa SMP dalam Praktikum Kerusakan Lingkungan Menggunakan Kotak Erosi”, Skripsi pada Sarjana S1 Pendidikan UPI Bandung, Bandung, 2010, h. 49-50, tidak dipublikasikan, tersedia on line di http:repository.upi.eduskripsi View.php?export=htmlno_skripsi=5573.