Uji Hipotesis HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

kurang ada kesamaan manfaat dengan nilai yang diperoleh siswa yang tidak mempengaruhi, 3 orang siswa dari penyilangan antara kesamaan manfaat penyuluhan yang dilakukan guru BP yangtidak ada kesamaan manfaat dengan nilai yang diperoleh siswa yang tidak mempengaruhi. Berdasarkan data-data diatas dapat diketahui hubungan antara kesamaan manfaat penyuluhan guru BP terhadap nilai yang diperoleh siswa. Karena mayoritas siswa mengatakan sangat ada kesamaan manfaat penyuluhan terhadap nilai yang diperoleh siswa, maka yang akan dibahas selanjutnya hanyalah yang menjawab mempengaruhi nilai siswa, yaitu: Sangat menambah semangat : 1177 x 100 = 14,3 Menambah semangat : 1577 x 100 = 19,5 Kurang menambah semangat : 177 x 100 = 1,3 Berdasarkan data dapat dilihat persentase siswa yang mengatakan bahwa rasa positif guru BP dalam berkomunikasi terhadap absensi kelas siswa sebesar 35.

4.5 Uji Hipotesis

Setelah analisis tabel data tunggal dan analisis tabel silang dilakukan, maka peneliti melakukan langkah selanjutnya, yakni pengujian hipotesa. Uji hipotesa penelitian dilakukan untuk mengetahui apakah hipotesis dalam penelitian ini dapat diterima atau ditolak. Hipotesa ini meliputi variabel bebas X yakni komunikasi antar pribadi guru BP dan variable terikat Y yakni motivasi belajar. Universitas Sumatera Utara Interprestasi data keseluruhan untuk masing-masing variabel penelitian dapat dilakukan setelah terlebih dahulu dilakukan klasifikasi yang berdasarkan nilai- nilai dari jawaban responden. Adapun kategori yang digunakan untuk pengklasifikasian tersebut adalah : a. Kategori untuk alternatif jawaban a diberi skor 4. b. Kategori untuk alternatif jawaban b diberi skor 3. c. Kategori untuk alternatif jawaban c diberi skor 2. d. Kategori untuk alternatif jawaban d diberi skor 1. Untuk lebih jelasnya, hasil tabulasi jawaban variabel bebas dan variabel terikat dapat dilihat pada lampiran. Setelah data ditabulasikan maka dapat dihitung nilai Koefisien Korelasi Product Moment sebagai berikut : N = 77 Σ X = 2356 Σ Y = 2319 Σ X 2 = 72408 Σ Y 2 = 70421 Σ XY = 71233       Σ − Σ       Σ − Σ Σ Σ − Σ = Γ 2 2 2 2 y y N x x N N y x xy xy = { }{ } 2 2 2319 70421 77 2356 72408 77 2319 2356 7123 77 − − − Universitas Sumatera Utara = { } { } 5377761 5422417 5550736 5575416 5463564 5484941 − − − = 44565 24680 21377 = 04 , 33198 21377 = 0,64 Pada tabel nilai-nilai r propduct moment dengan jumlah n = 77 dan taraf signifikan 5 0,05 maka diperoleh r tabel = 0,227. Dengan demikian hasil perolehan Koefisien Korelasi Product Moment, bahwa harga r xy adalah positif yaitu 0,64 dan bila dibandingkan dengan r tabel maka r hitung r tabel 0,64 0,227. Ini berarti bahwa hubungan antara variabel bebas X terhadap variabel terikat Y tersebut adalah searah atau semakin tinggi komunikasi antar pribadi Guru BP maka semakin tinggi motivasi belajar siswa. Berdasarkan tabel dan hasil temuan dari tabel,maka selanjutnya nilai perhitungan Koefisien Korelasi Product Moment r akan diuji tingkat signifikannya dengan uji t : t = r 2 1 2 r n − − = 0.64 2 64 , 1 2 77 − − = 0.64 0,4096 1 75 − Universitas Sumatera Utara = 0.64 0,5904 75 = 0,64 127,0325 = 0,64 x 11,270870 = 7,21 Pada tabel dengan taraf signifikan 5 0,05 dan derajat kebebasan dk = 77 – 2 = 75, maka diperoleh t tabel = 2,000. Berdasarkan ketentuan pengujian hipotesis : 1. Jika harga t hitung t tabel, maka Ho ditolak dan Ha diterima, artinya ada pengaruh signifikan antara komunikasi antar pribadi Guru BP terhadap motivasi belajar siswa. 2. Jika harga t hitung t tabel, maka Ho dan Ha ditolak, artinya tidak ada pengaruh signifikan antara komunikasi antar pribadi Guru BP terhadap motivasi belajar siswa. Dengan membandingkan antara t hitung = 7,21 dan t tabel = 2,000 maka t hitung t tabel, berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian berarti ada hubungan yang signifikan antara variabel X komunikasi antar pribadi Guru BP terhadap variabel Y motivasi belajar siswa. Besarnya pengaruh variabel X terhadap variabel Y dihitung melalui Koefisien Determinasi : D = r xy 2 x 100 = 0,64 2 x 100 = 0,4096 x 100 = 40,96. Universitas Sumatera Utara Kontribusi komunikasi antar pribadi Guru BP terhadap motivasi belajar siswa pada SMK Negeri 7 Medan sebesar 40,96 sedangkan sisanya 59,04 merupakan kontribusi lain diluar penelitian ini.

4.6 Pembahasan

Dokumen yang terkait

Komunikasi Antar Pribadi Dan Kepemimpinan (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Penggunaan Komunikasi Antar Pribadi Terhadap Keberhasilan Kepemimpinan Hotel Emeral Garden Medan)

0 37 110

Komunikasi Antar Budaya dan interaksi Antar Etnis (Studi Korelasional Mengenai Pengaruh Komunikasi Antar Budaya Dalam Menciptakan Interaski Antar Etnis di Kalangan Mahasiswa Asing USU).

6 60 140

Komunikasi Antar Pribadi Ayah Dan Perkembangan Kecerdasan Emosional Anak Remaja (Studi Korelasional tentang Pengaruh Komunikasi Antar Pribadi Ayah terhadap Perkembangan Kecerdasan Emosional Anak Remaja di SMA Swasta Al- Ulum, Medan)

0 44 140

Komunikasi Positif Guru dan Motivasi Belajar Siswa (Studi Korelasional Antara Komunikasi Positif Guru dan Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri 29 Medan)

0 38 109

Komunikasi Antarpribadi Guru Bimbingan Penyuluhan Dengan Siswa Dalam Mengurangi Tingkat Kenakalan Remaja Di Smk Bunda Kandung Jakarta

0 21 119

KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI GURU TERHADAP MURID (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Antar Pribadi Guru Terhadap Murid Komunikasi Antar Pribadi Guru Terhadap Murid (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Antar Pribadi Guru Terhadap Murid Dalam Membentuk

0 3 16

KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI GURU TERHADAP MURID (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Antar Pribadi Guru Terhadap Murid Komunikasi Antar Pribadi Guru Terhadap Murid (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Antar Pribadi Guru Terhadap Murid Dalam Membentuk

1 4 13

Hubungan Komunikasi Antar Pribadi Dalam Keluarga Dengan Motivasi Belajar Anak Di Sekolah.

0 2 14

Komunikasi Positif Guru dan Motivasi Belajar Siswa (Studi Korelasional Antara Komunikasi Positif Guru dan Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri 29 Medan)

0 0 6

Komunikasi Positif Guru dan Motivasi Belajar Siswa (Studi Korelasional Antara Komunikasi Positif Guru dan Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri 29 Medan)

0 1 12