Frekuensi pemanfaatan Layanan Pengguna

98 2 Sesuai 96 37.80 3 Kurang sesuai 24 9.45 4 Tidak sesuai 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang waktu peminjaman yang diberlakukan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat sesuai 52,76, sesuai 37,80, kurang sesuai 9,45dan tidak sesuai 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan waktu peminjaman yang diberlakukan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat sesuai dengan harapan pengguna perpustakaan. Persepsi responden yang menjelaskan tentang jumlah buku yang dapat dipinjamkan dan kebutuhan informasi di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.17. berikut ini: Tabel 4.17 Jumlah Buku yang Dapat Dipinjamkan Perpustakaan STAIN Padmgsidimpuan No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat memenuhi 115 45.28 2 Memenuhi 107 42.13 3 Kurang memenuhi 32 12.60 4 Tidak memenuhi 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang jumlah buku yang dapat dipinjamkan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat memenuhi 45,28, memenuhi 42,13, kurang memenuhi 12,60 dan tidak memenuhi 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan jumlah buku yang dapat dipinjamkan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat memenuhi kebutuhan informasi pengguna.

4.3.2.2. Frekuensi pemanfaatan

Universitas Sumatera Utara 99 Tanggapan responden yang menjelaskan tentang frekuensi pemanfaatan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.18 sampai tabel 4.19. Persepsi responden yang menjelaskan tentang keragaman koleksi dapat meningkatkan frekuensi pinjaman buku di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.18 berikut ini: Tabel 4.18 Keragaman Koleksi Dapat Meningkatkan Frekuensi Pinjaman Buku No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat meningkat 115 45.28 2 Meningkat 116 45.67 3 Kurang meningkat 23 9.06 4 Tidak meningkat 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Pendapat responden terhadap pertanyaan tentang keragaman koleksi dapat meningkatkan frekuensi pinjaman buku di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat meningkat 45,28, meningkat 45,67, kurang meningkat 9,06 dan tidak meningkat 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan keragaman koleksi sangat meningkatkan frekuensi pinjaman buku di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan. Persepsi responden yang menjelaskan tentang sarana layanan internet dapat meningkatkan minat di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.19 berikut ini: Tabel 4.19 Sarana Layanan Internet Dapat Meningkatkan Minat No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat meningkat 125 49.21 2 Meningkat 108 42.52 3 Kurang meningkat 21 8.27 Universitas Sumatera Utara 100 4 Tidak meningkat 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang sarana layanan internet dapat meningkatkan minat di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat meningkat 49,21, meningkat 42,52, kurang meningkat 8,27 dan tidak meingkat 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan bahwa sarana layanan internet sangat meningkatkan minat mereka memanfaatkan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan.

4.3.2.3. Layanan Pengguna

Tanggapan responden yang menjelaskan tentang layanan pengguna perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.20 sampai tabel 4.22. Persepsi responden yang menjelaskan tentang layanan referensi yang tersedia di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.20 berikut ini : Tabel 4.20 Layanan Referensi yang Tersedia No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat memenuhi 123 48.43 2 Memenuhi 117 46.06 3 Kurang memenuhi 14 5.51 4 Tidak memenuhi 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang layanan refrensi yang tersedia di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat memenuhi 48,43, memenuhi 46,06, kurang memenuhi 5.51 dan tidak memenuhi 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan layanan refrensi yang tersedia di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat memenuhi harapan pengguna perpustakaan. Universitas Sumatera Utara 101 Persepsi responden yang menjelaskan tentang layanan terbitan berseri yang tersedia di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.21. berikut ini: Tabel 4.21 Layanan Terbitan Berseri yang Tersedia No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat memenuhi 116 45.67 2 Memenuhi 117 46.06 3 Kurang memenuhi 21 8.27 4 Tidak memenuhi 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang layanan terbitan berseri di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat memenuhi 45,67, memenuhi 46,06, kurang memenuhi 8,27 dan tidak memenuhi 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan layanan terbitan berseri yang tersedia di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat memenui harapan pengguna perpustakaan. Persepsi responden yang menjelaskan pernah memberitahukan hal tersebut kepada mahasiswa lain di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.22 berikut ini: Tabel 4.22 Memberitahukan Sarana Layanan Kepada Mahasiswa Lain No Kriteria Responden Persentase 1 Selalu 134 52.76 2 Sering 91 35.83 Universitas Sumatera Utara 102 3 Jarang 29 11.42 4 Tidak Pernah 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang pernah memberitahukan sarana layanan kepada mahasiswa lain di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan selalu 52,76, sering 35,83, jarang 11,42 dan tidak pernah 0 nol. Berdasarkan persentase di atas dapat diinterpretasikan bahwa pada umumnya responden menyatakan bahwa mereka selalu memberitahukan sarana layanan yang tersedia di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan kepada mahasiswa lain. 4.3.2.4.Emosional Pustakawan Tanggapan responden yang menjelaskan tentang emosional pustakawan perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.23 sampai tabel 4.24. Persepsi responden yang menjelaskan tentang keterampilan dan kecepatan pustakawan dalam memberikan informasi di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.23 berikut ini : Tabel 4.23 Keterampilan Dan Kecepatan Pustakawan Dalam Memberikan Informasi No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat memuaskan 143 56.30 2 Memuaskan 79 31.10 3 Kurang memuaskan 32 12.60 4 Tidak memuaskan 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang keterampilan dan kecepatan pustakawan dalam memberikan informasi sangat memuaskan 56,30, memuaskan 31,10, kurang memuaskan 21,60 dan tidak memuasakan 0 nol. Universitas Sumatera Utara 103 Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan mereka sangat puas terhadap keterampilan dan kecepatan pustakawan dalam memberikan informasi. Persepsi responden yang menjelaskan tentang sikap pustakwan ramah di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan dapat dilihat pada tabel 4.24 berikut ini: Tabel 4.24 Sikap Pustakawan Ramah No Kriteria Responden Persentase 1 Sangat ramah 100 39.37 2 Ramah 131 51.57 3 Kurang ramah 23 9.06 4 Tidak ramah 0.00 Jumlah 254 100.00 Sumber : Hasil Penelitian 2010 Persepsi responden terhadap pertanyaan tentang sikap pustakwan ramah di perpustakaan STAIN Padangsidimpuan sangat ramah 39,37 , ramah 51,57 dan yang paling besar mengatakan ramah sebanyak 131 orang 51,7, kurang ramah 9,06 dan tidak ramah 0 nol.Berdasarkan persentase di atas dapat disimpulkan bahwa pada umumnya responden menyatakan bahwa sikap pustakawan ramah dalam melayani pengguna perpustakaan.

4.4. Analisis Statistik

4.4.1. Uji Validitas

Pengujian validitas dilakukan dengan menggunakan SPSS 12.00, dengan kriteria sebagai berikut : d. Jika r hitung positif dan r hitung r tabel maka butir pertanyaan dinyatakan valid e. Jika r hitung negatif dan r hitung r tabel maka butir pertanyaan dinyatakan tidak valid f. r hitung dapat dilihat pada kolom corrected item-total correlation. Pada tahap penelitian berikutnya peneliti menggunakan repeated measure atau pengukuran ulang dilakukan dengan cara memberikan kuesioner pertanyaan yang Universitas Sumatera Utara