Analisis Data Penelitian METODE PENELITIAN

Keterangan : A : Tingkat Pendidikan Orang Tua A1 : Tingkat Pendidikan Orang Tua Tinggi A2 : Tingkat Pendidikan Orang Tua Sedang A3 : Tingkat Pendidikan Orang Tua Rendah B : Minat Belajar B1 : Minat Belajar Tinggi B2 : Minat Belajar Rendah

H. Analisis Data Penelitian

Berdasarkan permasalahan dan hipotesis yang telah dikemukakan maka untuk menguji hipotesis yang dinyatakan dalam variabel bebas dan terikat digunakan Analisis Variansi dua jalan. Analisis ini dapat menunjukkan secara bersama-sama tentang pengaruh Tingkat pendidikan orang tua terhadap prestasi belajar sejarah siswa dan pengaruh minat belajar terhadap prestasi belajar sejarah siswa, serta pengaruh secara bersama antara tingkat pendidikan orang tua dan minat belajar dalam mempengaruhi prestasi belajar sejarah siswa. Teknik analisis varians ini harus memenuhi syarat : 1. Uji Normalitas Uji normalitas adalah melakukan pengujian terhadap normal tidaknya sebaran data yang akan di analisis. Untuk melakukan uji normalitas digunakan uji Lilliefors yang statistik ujinya adalah : L = Maks {F zi -S zi } Keterangan : L : hasil statistik uji Lilliefors Ltabel : tabel penguji F zi : frekwensi kumulatif teoritik S zi : frekwensi kumulatif empirik No. Skor N Jika Lhitung Ltabel, maka sampel yang berasal dari populasi yang berdistribusi normal. 42

2. Uji Homogenitas

Uji homogenitas dilakukan untuk menguji apakah kelompok yang diambil sebagai sampel yang berasal dari populasi yang sama. Uji homogenitas memakai metode Bartlett dengan rumus sebagai berikut : a. Hipotesis : H : sampel berasal dari populasi yang homogen H 1 : sampel tidak berasal dari populasi yang homogen b. Menyusun tabel kerja uji homogenitas Sampel Dk 1 2 dk Si 2 Log Si 2 dk.log Si 2 c. Menghitung S 2 , B dan � 2 S 2 = ∑ − ∑ − B = log S 2 x ∑ni - 1 � 2 = 2,303 x {B-dk log si 2 } keterangan : S 2 = varians gabungan Si 2 = varians tiap sampel B = harga satuan ni = jumlah sampel ke i 42 Budiyono, op-cit, hlm.170. d. Keputusan uji H diterima jika � 2 hitung � 2 tabel atau H ditolak bila � 2 hitung � 2 tabel. 3. Uji Hipotesis Dalam menguji hipotesis anava dua jalan digunakan rumus sebagai berikut: a. Rumus χ ijk = μ + α 1 + β j +αβ ij + ᵋ ijk Keterangan: χ ijk : Prestasi belajar pada subyek ke-k dibawah faktor A Tingkat Pendidikan Orang Tua kategori i dan faktor B minat belajar kategori j. Faktor A : Tingkat Pendidikan Orang Tua terdiri dari tiga kategori yaitu A 1 Tinggi, A 2 Sedang, A 3 Rendah. Faktor B : Minat belajar terdiri dari dua kategori yaitu B 1 Tinggi dan B 2 Rendah. i : 1,2 ; I=1 : tinggi; I=2 : Sedang I=3 : rendah j : 1,2 ; J=1 : tinggi; J=2 : rendah k : 1,2,3,4,........................,nij μ : rerata besar β j : pengaruh faktor B kategori j terhadap X ijk αβ ij : pengaruh secara bersama-sama antara faktor A kategori I dan faktor B kategori J terhadap X ijk ᵋijk : galat yang berdistribusi normal N 43 43 Ibid, hlm.207. b. Hipotesis statistiknya adalah : H 0A : α i = 0 untuk semua harga i H 1A : α i ≠ 0 untuk paling sedikitnya satu harga i H 0B : β j = 0 untuk semua harga j H 1B : β j ≠ 0 untuk paling sedikitnya satu harga j H 0AB : αβ ij = 0 untuk semua gabungan harga i,j H 1AB : αβ ij ≠ 0 untuk paling sedikitnya satu harga i,j 44 Dimana : H 0A = Tidak ada pengaruh prestasi belajar sejarah antara siswa yang tingkat pendidikan orang tua tinggi dengan siswa yang tingkat pendidikan orang tua rendah H 1A = Ada pengaruh prestasi belajar sejarah antara siswa yang tingkat pendidikan orang tua tinggi dengan siswa yang tingkat pendidikan orang tua rendah H 0B = Tidak ada pengaruh prestasi belajar sejarah antara siswa yang memiliki minat belajar tinggi dengan siswa yang memiliki minat belajar rendah H 1B = Ada pengaruh prestasi belajar sejarah antara siswa yang memiliki minat belajar tinggi dengan siswa yang memiliki minat belajar rendah 44 Budiyono, op-cit, hlm.229. H 0AB = Tidak ada pengaruh secara bersama antara tingkat pendidikan orang tua dan minat belajar dalam mempengaruhi prestasi belajar sejarah H 1AB = Ada pengaruh secara bersama antara tingkat pendidikan orang tua dan minat belajar dalam mempengaruhi prestasi belajar sejarah. c. Tabel Anava Dua Jalan TABEL 3.4 Uji Anava Dua Jalan Sumber Variasi Jumlah Kuadrat Derajat Kebebasan Rerata Kuadrat Statistik Uji P Baris A Kolom B Antara AB Pengaruh Bersama = � � − � = � � − � = � � − � − − A-1 B-1 �� X�� �� �� �� 0,05 Dalam d = − − �� X�� �� Total T = � − � N-1 d. Statistik Uji 1. F a = Rk a Rk err Dimana F a berdistribusi F dengan derajat kebebasan p-1 dan N-pq 2. F b = RK b Rk err Dimana F b berdistribusi F dengan derajat kebebasan q-1 dan N-pq PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 3. F ab = Rk ab Rk err Dimana Fab berdistribusi F dengan derajat kebebasan p-q q-1 dan N-pq Keputusan ujinya adalah : 1. F a Fα ; p-1, N-pq 2. F b Fα ; q-1, N-pq 3. F ab Fα ; p-1q-1, N-pq 45 e. Keputusan uji Hipotesis nol ditolak apabila harga statistik ujinya yang bersesuaian melebihi harga kritiknya.

I. Variabel Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian ex-post facto yang dapat diartikan sebagai metode penelitian yang menunjuk kepada perlakuan atau manipulasi variabel bebas yang telah terjadi sebelumnya sehingga penelitian tidak perlu memberikan perlakuan lagi, tinggal melihat efeknya pada variabel terikat. Adapun yang menjadi variabelnya adalah sebagai berikut: 1. Variabel bebas a. Tingkat pendidikan orang tua dibedakan antara rendah, sedang, dan tinggi : 1 Tingkat Pendidikan Rendah : tamat SD, SMP, dan tidak sekolah 2 Tingkat Pendidikan Sedang : Tamat SMASMK 3 Tingkat Pendidikan Tinggi : Tamat Perguruan Tinggi b. Minat belajar dibedakan antara rendah dan tinggi : 1 Minat Belajar Rendah : 189 2 Minat Belajar Tinggi : 190 45 Budiyono, op-cit, hlm.231. 2. Variabel terikat yaitu prestasi belajar siswa, berdasarkan kriteria yang tetapkan oleh peneliti dengan berlandaskan pada ketentuan standar dari SMK Negeri 2 Depok Sleman Yogyakarta, maka prestasi belajar siswa dibagi menjadi lima yaitu: 1 Prestasi belajar sangat tinggi : 85-100 2 Prestasi belajar tinggi : 75-84 3 Prestasi belajar sedang : 60-74 4 Prestasi belajar rendah : 50-59 5 Prestasi belajar rendah : 0-49 46

J. Jadwal Kegiatan

Dokumen yang terkait

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN DAN MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS ATAS Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Motivasi Orang Tua Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas Atas SDN 03 Buran Tahun 2015/2016.

0 2 17

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI Pengaruh Minat Belajar Dan Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Tinggi SD Negeri 01 Wonolopo Tahun Ajaran 2014/2015.

0 2 11

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI Pengaruh Minat Belajar Dan Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Tinggi SD Negeri 01 Wonolopo Tahun Ajaran 2014/2015.

0 2 16

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA Pengaruh Tingkat Pendidikan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V Di SD Negeri 1 Jagoan Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 3 16

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA Pengaruh Tingkat Pendidikan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V Di SD Negeri 1 Jagoan Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 2 9

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEPEDULIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEPEDULIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 GATAK TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 17

PENGARUH DISIPLIN SISWA DAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PENGARUH DISIPLIN SISWA DAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS I SMK VETERAN KLATEN.

0 1 9

PENGARUH PRESTASI BELAJAR DAN PENGHASILAN ORANG TUA TERHADAP MINAT SISWA BERWIRASWASTA KELAS XI SMK BATIK 2 Pengaruh Prestasi Belajar Dan Penghasilan Orang Tua Terhadap Minat Siswa Berwiraswasta Kelas Xi Smk Batik 2 Surakarta Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 1 17

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA, DISIPLIN BELAJAR, DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 DEPOK TAHUN AJARAN 2016/2017.

1 2 181

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN KONTINUITAS BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI JUMAPOLO TAHUN AJARAN 2015/2016.

6 35 195