Kerangka berfikir TINJAUAN PUSTAKA

Firms Listed at The Nairobi Securities Exchange - Abnormal return terhadap harga saham. 8. Ajeng Kartika Nur Afrianti, Nunung Nurhayati, dan Sri Fadilah 2015 Pengaruh Penerbitan Obligasi Syariah Sukuk terhadap Cumulative Abnormal Return di Jakarta Islamic Index Var: - Cumulative Abnormal Return Y - Sukuk to Equity Ratio X Analisis Regresi - Penerbitan sukuk berpengaruh positif terhadap cumulative abnormal return 9. Anggi Dian Pratiwi 2015 Analisis Reaksi Pasar Modal terhadap Peristiwa Penerbitan Sukuk dan Obligasi Korporasi Var: - Cumulative Abnormal Return X1 - Trading Volume Acticity X2 - Peristiwa pengumuman penerbitan sukuk dan obligasi korporasi Y - tidak terdapat perbedaan yang signifikan pada variabel cumulative abnormal return dan trading volume activity baik pada periode sebelum, saat dan setelah pengumuman 10 . Syazwani Abd Rahim dan Nursilah Ahmad 2015 Asymmetric Market Reactions to Sukuk Isuuance Var: Reaksi pasar cumulative average abnormal return dan pengumuman penerbitan sukuk Event study - Ada reaksi pasar positif signifikan terhadap pengumuman penerbitan sukuk peristiwa untuk kedua index yaitu: FTSE Hijrah Shariah Index dan Dow Jones Islamic Market Index. Sumber: Berbagai sumber diolah 2016

2.12. Kerangka berfikir

Investor di pasar modal akan mendasarkan keputusan berinvestasi pada berbagai informasi yang diberikan perusahaan. Seringkali berinvestasi berdasarkan pada sinyal-sinyal yang diberikan perusahaan, salah satunya informasi yang diberikan dari adanya pengumuman penerbitan obligasi baik obligasi syariah ataupun obligasi konvensional. Informasi dari perusahaan dapat ditujukan untuk mengetahui kondisi perusahaan saat ini dan di masa yang akan datang. Peristiwa tersebut dapat mempengaruhi harga saham yang diperdagangkan di pasar modal, apabila peristiwa tersebut mengandung informasi bagi para investor dan informasi tersebut dapat diterima oleh investor baik sebelum, saat dan sesudah peristiwa. Peristiwa yang memiliki kandungan informasi maka pasar akan bereaksi pada waktu pengumuman tersebut diterima oleh pasar. Jogiyanto 2003: 410 menjelaskan bahwa reaksi pasar ditunjukkan dengan adanya perubahan harga dari sekuritas bersangkutan. Reaksi pasar ini dapat diukur dengan menggunakan return sebagai nilai perubahan harga atau dengan menggunakan abnormal return dan dilihat dari aktivitas perdagangan yang diukur dengan trading volume activity. Pasar bereaksi akan terdapat abnormal return yang signifikan di sekitar peristiwa masing-masing kelompok peristiwa pengumuman penerbitan sukuk ijarah dan obligasi konvensional di dalam rentang event period-nya dengan menggunakan alat uji t-test dan perbedaan trading volume activity sebelum dan sesudah peristiwa yang diuji menggunakan uji paired sample t-test. Berdasarkan hubungan teoritis antara pengumuman penerbitan sukuk ijarah dan obligasi konvensional terhadap reaksi pasar yang diproksikan dengan abnormal return dan trading volume activity, maka kerangka pemikiran teoritis penulis dapat dilihat pada Gambar 2.3 berikut: Gambar 2.3. Kerangka Berfikir Pengumuman Penerbitan Sebelum Trading Volume Activity Abnormal Return Reaksi Pasar Reaksi Pasar Sukuk Ijarah Obligasi Konvensional Saat Sesudah Sebelum Sesudah Trading Volume Activity Abnormal Return Sebelum Saat Sesudah Sebelum Sesudah Ha1 Uji T-Test Ha2 Uji T-Test Ha3 Uji Paired T-Test Ha4 Uji Paired T-Test

2.13. Hipotesis