Kategorisasi Skor Kepuasan Konsumen GSM Kategorisasi Skor Kepuasan Konsumen CDMA

a. Kategorisasi Skor Kepuasan Konsumen GSM

Kategorisasi skor kepuasan konsumen kelompok pengguna GSM dapat diperoleh melalui uji signifikansi perbedaan antara mean skor empiris GSM dan mean teoritik GSM. Perbandingan antara mean hipotetik dan mean empirik dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 12 Perbandingan Mean Hipotetik dan Mean Empirik GSM Variabel Empirik Hipotetik Min Max Mean SD Min Max Mean SD kepuasan konsumen GSM 36 83 61.59 10.215 18 90 54 12 Dari mean hipotetik sebesar 54 dan standar deviasi sebesar 12 dapat dibuat kategorisasi kepuasan konsumen pengguna GSM seperti yang terlihat dalam tabel 13 berikut ini: Tabel 13 Kategorisasi data pada variabel kepuasan konsumen GSM Variabel Rentang nilai Kategori Jumlah Persentase kepuasan konsumen GSM X 72 Sangat tinggi 7 orang 7 60 x ≤ 72 Tinggi 56 orang 56 48 x ≤ 60 Sedang 23 orang 23 36 x ≤ 48 Rendah 13 orang 13 ≤ 36 Sangat rendah 1 orang 1 Total 100 orang 100 Dari tabel diatas, dapat dilihat bahwa subjek pengguna GSM yang memiliki kepuasan konsumen sangat tinggi sebanyak 7 orang 7, kepuasan konsumen tinggi sebanyak 56 orang 56, kategori sedang sebanyak 23 orang 23., kategori rendah sebanyak 13 orang 13, dan subjek yang memiliki kepuasan konsumen dalam kategori sangat rendah adalah sebanyak 1 orang 1. Berdasarkan data pada tabel diatas maka mean empirik pada variabel kepuasan konsumen kelompok pengguna GSM berada pada kategori tinggi.

b. Kategorisasi Skor Kepuasan Konsumen CDMA

Kategorisasi skor kepuasan konsumen kelompok pengguna CDMA dapat diperoleh melalui uji signifikansi perbedaan antara mean skor empiris CDMA dan Universitas Sumatera Utara mean teoritik CDMA. Perbandingan antara mean hipotetik dan mean empirik dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 14 Perbandingan Mean Hipotetik dan Mean Empirik CDMA Variabel Empirik Hipotetik Min Max Mean SD Min Max Mean SD kepuasan konsumen CDMA 34 72 49.55 10.923 18 90 54 12 Dari mean hipotetik sebesar 54 dan standar deviasi sebesar 12 dapat dibuat kategorisasi kepuasan konsumen pengguna CDMA seperti yang terlihat dalam tabel 15 berikut ini: Tabel 15 Kategorisasi data pada variabel kepuasan konsumen CDMA Variabel Rentang nilai Kategori Jumlah Persentase kepuasan konsumen pengguna CDMA X 72 Sangat tinggi - 60 x ≤ 72 Tinggi 20 orang 20 48 x ≤ 60 Sedang 30 orang 30 36 x ≤ 48 Rendah 42 orang 42 ≤ 36 Sangat rendah 8 orang 8 Total 100 orang 100 Dari tabel diatas, dapat dilihat bahwa tidak ada subjek pengguna CDMA yang memiliki kepuasan sangat tinggi. Subjek yang memiliki kepuasan konsumen tinggi sebanyak 20 orang 20, kategori sedang sebanyak 30 orang 30., kategori rendah sebanyak 42 orang 42, dan subjek yang memiliki kepuasan konsumen dalam kategori sangat rendah adalah sebanyak 8 orang 8. Berdasarkan data pada tabel diatas maka mean empirik pada variabel kepuasan konsumen kelompok pengguna CDMA berada pada kategori rendah.

4. Gambaran Perbandingan Elemen-elemen Kepuasan Konsumen

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Smart Antenna Pada Perluasan Daerah Jangkauan Dan Penambahan Kapasitas Sistem Komunikasi Code Division Multiple Access (CDMA) Dengan Menggunakan Teknik Space Division Multiple Access (SDMA)

1 41 97

Pengaruh Tarif GSM (Global System For Mobile) Antar Operator Telekomunikasi Indonesia Terhadap Perilaku Konsumen Pengguna Jasa Telekomunikasi Indonesia Pada Mahasiswa FE USU

0 12 72

Analisis Pengaruh Biaya Peralihan (Switching Cost) Terhadap Loyalitas Pelanggan Operator Seluler Dari GSM (Global System For Mobile Communcations) Ke CDMA (Code Division Multiple Access) Di Kota Medan

0 32 91

Analisis Perbedaan Persepsi Konsumen Atas Dimensi Kualitas Produk Handphone GSM (Global System For Mobile) dan CDMA (Code Divission Multiple Access)(Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Malang)

0 19 2

Blood Glucose Test Device Via Global System For Mobile Communication (GSM).

0 2 24

Smart Aquarium Using Global System For Mobile Communication (GSM).

0 2 24

Pressure Monitoring System Interfaced With Global System For Mobile Communication (GSM).

0 4 24

Global System For Mobile Communication (GSM) Kit For Vehicle's Alarm System.

0 2 24

ANALISIS PREFERENSI MAHASISWA TERHADAP OPERATOR TELEPON SELULER CDMA (CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS) (Studi Kasus Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA Unand Angkatan 2003-2007).

0 0 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Global System Mobile (GSM) - ALAT PENGACAK SINYAL TELEPON SELULER BERBASIS GSM (Global System for Mobile) - POLSRI REPOSITORY

0 0 15