Product Moment Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Konsumen

68

a. Product Moment

Untuk mengetahui apakah ada hubungan kualitas pelayanan terhadap loyalitas konsumen pada PT Telkom maka digunakan rumus product moment ��� = �.∑ �� −∑ �∑ � �{�.∑ � 2 −∑ � 2 }{ �. ∑ � 2 −∑ � 2 } Ketarangan N = 100 ∑ � = 3273,275 ∑ � = 2551,531 ∑ � � = 84607,76 ∑ x 2 = 112083 ∑ y 2 = 68452,32 ��� = 100.84607 ,76 − 3273,2752551,531 �{100.112083 −3273,275 2 }{100.68452 ,32 −2551,531 2 } ��� = 8460776 −8351862 ,6 �{11208300 −10714329 }{6845232 −6510310 ,4} ��� = 108913 ,4 �{493971}{334921 ,6} ��� = 108913 ,4 √165441557673 ,6 ��� = 108913 ,4 406745 ,0770 ��� = 0,267768 Hasil perhitungan korelasi tersebut yaitu 0,267768, berarti ada hubungan positif antara kualitas pelayanan terhadap loyalitas konsumen pada PT Telkom Medan. Dari hasil perhitungan korelasi sebelumnya perlu disesuaikan dengan nilai tabel. Dari perhitungan korelasi diatas diperoleh nilai r hitung 0,267768, bila dikonsultasikan dengan 69 nilai r tabel untuk n = 100 dan kesalahan 5, maka r tabel adalah 0,195. Dengan demikian korelasi itu korelasi itu signifikan. Karena r hitung r tabel. Dari hasil perhitungan yang menggunanakan rumus koefisien korelasi Product Moment maka diperoleh hasil r =0,267768. Jadi dapat disimpulkan bahwa dengan adanya kualitas pelayanan memberi hubungan positif terhadap loyalitas konsumen di PT Telkom Medan. Dengan kata lain apabila salah satu variabel terjadi peningkatan maka diikuti dengan peningkatan variabel yang berkorelasi. Untuk mengetahui kadar lemah kuatnya koefisien korelasi, maka diperlukan interpretasi sebagai berikut: Tabel 25 Tabel Koefisien Korelasi Interprestasi Koefisien Tingkat Hubungan 0,00 – 0,199 Sangat Rendah 0,20 – 0,399 Rendah 0,40 – 0,599 Sedang 0,60 – 0,799 Tinggi 0,80 – 1,000 Sangat Tinggi Sumber : Sugiyono 2005:214 Selain itu, dengan mengkonsultasikan r yang diperoleh dengan tabel pedoman interpenden Sugiyono, maka dapat dilihat bahwa r = 0.267768 berada pada interval koefisien 0,20 – 0,399. Jadi tingkat hubungan antara variabel X dan Variabel Y berada pada kategori rendah. Berarti hubungan antara Kualitas Pelayanan X terhadap Loyalitas Konsumen Y adalah berada pada tingkat rendah. 70

b. Uji Signifikan Uji t