Sumber, Bahan Media Belajar

Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti 105 Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Instrumen InstrumenSoal - Menjelaskan peristiwa menjelang kelahiran Nabi Kongzi; - Menyebutkan tanda- tanda ajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi; - Menjelaskan mengapa terjadi tanda ajaib tersebut; - Menyebutkan tanggal dan tempat lahir Nabi Kongzi. Tugas individu Penilaian lisan Penilaian unjuk kerja • Mengapa Ayah dan Ibu Nabi bersembahyang di Bukit Ni? • Sebutkan tanda- tanda ajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi • Jelaskan mengapa ada tanda ajaib tersebut • Sebutkan tanggal dan tempat lahir Nabi Kongzi Format Kriteria Penilaian A. Produk No. Aspek Kriteria Skor Rentang Skor Perolehan 1 Konsep A. Semua benar B. Sebagian besar benar C. Sebagian kecil benar D. Semua salah 4 3 2 1 86 – 100 76 – 85 60 -75 59 A B C D

I. Penilaian

a. Penilaian Proses 1. Bentuk : non tes 2. Jenis : unjuk kerja 3. Instrumen: rubrik penilaian unjuk kerja Buku Guru Kelas 1 SD 106 Lembar Penilaian No. Nama Peserta didik Performan Jumlah Skor Nilai Perolehan Sikap Ketram pilan Pengeta- huan 1 2 3 Catatan: Nilai = jumlah skor: jumlah skor maksimal x 10

B. Performasi

DOMAIN UNSUR SKOR KRITERIA 4 3 2 1 Sikap Mengha- yati Sangat menghayati cerita kelahiran Nabi Kongzi sebagai peristiwa suci Cukup menghayati cerita kelahiran Nabi Kongzi sebagai peristiwa suci Kurang menghayati cerita kelahiran Nabi Kongzi sebagai peristiwa suci Tidak menghayati cerita kelahiran Nabi Kongzi sebagai peristiwa suci Ketram- pilan Mengu- raikan Mampu menguraikan urutan peristiwa menjelang kehamilan Ibu Yan Zhengzai Cukup mampu menguraikan urutan peristiwa menjelang kehamilan Ibu Yan Zhengzai Kurang mampu menguraikan urutan peristiwa menjelang kehamilan Ibu Yan Zhengzai Tidak mampu menguraikan urutan peristiwa menjelang kehamilan Ibu Yan Zhengzai Pengeta- huan Mengeta- hui Dapat mengetahui tentang tanda-tanda gaibajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi. Cukup mengetahui tentang tanda-tanda gaibajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi. Kurang mengetahui tentang tanda-tanda gaibajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi. Tidak mengetahui tentang tanda-tanda gaibajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi. Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti 107 b. Penilaian Hasil 1. Bentuk : tertulis 2. Jenis : report 3. Instrumen: rubrik penilaian Interview dan Read retell • Performansi report Poin Indikator SKOR KRITERIA 4 3 2 1 A Penyajian cerita menjelang kehamilan Ibu Yan Zhengzai. Sangat tepat Cukup tepat Kurang tepat Tidak tepat B Menceritakan menuliskan tanda-tanda ajaib menjelang kelahiran Nabi Kongzi. Sangat lengkap Cukup lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap C Penulisan hanzi 孔子 Sangat rapi Cukup rapi Kurang rapi Tidak rapi • Lembar Penilaian No. Nama Peserta didik Indikator Jumlah Skor Nilai Perolehan A B C 1 2 3 Catatan: Nilai = jumlah skor: jumlah skor maksimal x 10