Penyakit Terbanyak Rawat Jalan. Loyalitas

Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.5 Distribusi Tenaga Non Medis Keamanan dan Kebersihan RSUD dr.H.Kumpulan Pane No. Kualifikasi Ketenagaan Jumlah 1. Satuan Pengamanan 10 2. Supir Ambulance 3 3. Cleaning Service 10 4. Tukang Cuci 3 5. Tukang Masak 4 6. Tukang Kebun 3 Data : Profil RSUD dr.H.Kumpulan Pane 2008.

4.4. Penyakit Terbanyak Rawat Jalan.

Dari Tabel 4.6 dibawah terlihat bahwa penyakit rawat jalan yang terbanyak adalah lainnya sebanyak 16.043 orang 53,70, Diabetes Melitus sebanyak 2.685 orang 8,99, otitis media sebanyak 1.820 orang 6,09 serta penyakit bronkhitis paling sedikit yaitu sebesar 161 orang 0,53. Tabel 4.6 Distribusi Penyakit Terbanyak Rawat Jalan RSUD dr.H.Kumpulan Pane Tahun 2008 No. Jenis Penyakit Jumlah Persentase 1. Diabetes Melitus 2685 8,99 2. Otitis Media 1820 6,09 3. Penyakit Jantung Koroner 1713 5,73 4. ISPA 1446 4,84 5. Tuberkulosis 1439 4.82 6. Conjunctivitis 1379 4.62 7. Dispepsia 1221 4,08 8. Rheumatoid Artritis 1116 3,74 9. Hipertensi 855 2,86 10. Bronkhitis 161 0,53 11. Lainnya 16043 53,70 Jumlah 29878 100 Data : Profil RSUD dr.H.Kumpulan Pane 2008. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009

4.5. Penyakit Terbanyak Rawat Inap

Dari Tabel 4.7 dibawah terlihat bahwa penyakit yang terbanyak adalah lainnya sebanyak 2.935 orang 54,52 dan yang paling kecil adalah penyakit AsmaISPA sebesar 47 orang 0,87. Tabel 4.7 Distribusi Penyakit Terbanyak Rawat Inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Tahun 2008 No. Jenis Penyakit Jumlah Persentase 1. Dispepsia 780 14,49 2. Bronkhitis 297 5,52 3. Demam 275 5,11 4. Hipertensi 270 5,02 5. Stroke 266 4,94 6. Diabetes Melitus 208 3,86 7. Appendik 121 2,25 8. Tuberkulosis 104 1,93 9. Gagal Ginjal Kronik 80 1,49 10. AsmaISPA 47 0,87 11 Lainnya 2935 54,52 Jumlah 5383 100 Data : Profil RSUD dr.H.Kumpulan Pane 2008. 4.6. Karakteristik Pasien Partikulir di Ruang Rawat Inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi Tahun 2009. 4.6.1. Umur Berdasarkan Tabel 4.8 terlihat bahwa karakteristrik pasien partikulir di ruang rawat inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi Tahun 2009 berdasarkan umur terbanyak adalah pada masa dewasa 18-45 tahun sebanyak 35 orang 53,03 dan terkecil adalah pada masa remaja 13-17 tahun sebanyak 2 orang 3,03. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.8 Distribusi Responden Berdasarkan Umur No. Umur Jumlah Persentase 1. 13 - 17 tahun remaja 2 3,03 2. 18 – 45 tahun Dewasa 35 53,03 3. 46 - 59 tahun dewasa tua 13 19,70 4. ≥ 60 tahun lansia 16 24,24 Jumlah 66 100 Sumber : Data Primer.

4.6.2. Jenis Kelamin

Pada Tabel 4.9 terlihat bahwa karakteristik pasien partikulir di ruang rawat inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi Tahun 2009, yaitu sebanyak 36 orang 54,55 perempuan, dan laki-laki berjumlah 30 orang 45,45. Tabel 4.9 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No. Jenis Kelamin Jumlah Persentase 1. Laki-laki 30 45,45 2. Perempuan 36 54,55 Jumlah 66 100 Sumber : Data Primer

4.6.3 Pendidikan

Pada Tabel 4.10 terlihat bahwa karakteristik pasien partikulir di ruang rawat inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi Tahun 2009 berdasarkan pendidikan adalah lulus SLTA yaitu sebanyak 25 orang 37,88, dan yang paling sedikit adalah tidak sekolahtidak tamat SD sebanyak 1 orang 1,51. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.10 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan No. Pendidikan Jumlah Persentase 1. Tidak sekolahtidak tamat SD 1 1,51 2. Lulus SD 17 25,76 3. Lulus SLTP 18 27,27 4. Lulus SLTA 25 37,88 5. Lulus Akademi 5 7,58 Jumlah 66 100 Sumber : Data Primer.

4.6.4. Pekerjaan

Pada Tabel 4.11 terlihat bahwa karakteristik pasien partikulir di ruang rawat inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi Tahun 2009 berdasarkan pekerjaan adalah yang terbanyak adalah ibu rumah tangga sebanyak 22 orang 33,33, dan yang paling sedikit adalah pembantu rumah tangga dan pelajar masing- masing 1 orang 1,52. Tabel 4.11 Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan No. Pekerjaan Jumlah Persentase 1. Tidak bekerja 13 19,70 2. Ibu rumah tangga 22 33,33 3. Petani 8 12,12 4. Wiraswasta 15 22,72 5. Pegawai Swasta 6 9,09 6. Pembantu rumah tangga 1 1,52 7. Pelajar 1 1,52 Jumlah 66 100 Sumber : Data Primer. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009

4.6.5. Jumlah Dirawat Inap

Pada Tabel 4.12 terlihat bahwa pasien partikulir di ruang rawat inap RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi Tahun 2009 yang terbanyak adalah 1 kali sebanyak 60 orang 90,91 dan yang paling sedikit 3 kali sebanyak 2 orang 3,03 Tabel 4.12 Distribusi Responden Berdasarkan Jumlah dirawat inap No. Dirawat inap Jumlah Persentase 1. 1 kali 60 90,91 2. 2 kali 4 6,06 3. 3 kali 2 3,03 Jumlah 66 100 Sumber : Data Primer.

4.6.6. Pernah Memanfaatkan Rawat Inap di Rumah Sakit Lain.

Pada Tabel 4.13 terlihat pasien sudah pernah memanfaatkan fasilitas rawat inap rumah sakit lain sebanyak 29 orang 43,94 dan sisanya sebanyak 37 orang 56,06 tidak pernah. Tabel 4.13 Distribusi Responden Berdasarkan Pernah Memanfaatkan Rawat Inap di Rumah Sakit Lain No. Pernah Memanfaatkan Jumlah Persentase 1. Ya 29 43,94 2. Belum 37 56,06 Jumlah 66 100 Sumber : Data Primer.

4.7. Persepsi Tentang Mutu Pelayanan

Persepsi tentang mutu pelayanan kesehatan meliputi aspek tangiables bukti fisik, reability kehandalan, responsiveness daya tanggap, assurance jaminan dan emphaty perhatian. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009

4.7.1. Variabel Tangiables

Pada Tabel 4.14 terlihat bahwa persepsi tentang mutu pelayanan kesehatan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek tangiables, sebanyak 52 orang 78,79 berpendapat kondisi ruang tunggu keluarga baik, sebanyak 51 orang 77,27 menilai kondisi taman rumah sakit baik. Sebanyak 49 orang 74,24 menilai kelengkapan peralatan dan fasilitas yang dimiliki rumah sakit baik. Sebanyak 47 orang 71,21 menilai fasilitas parkir kenderaan di rumah sakit dan kondisi ruang rawat inap selama dirawat baik. Tabel 4.14 Distribusi Berdasarkan Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Aspek Tangiables Tidak Baik Baik Sangat Baik Total Tanggapan Responden f f f f Kelengkapan peralatan dan fasilitas yang dimiliki rumah sakit 2 3,03 49 74,24 15 22,73 66 100 Kondisi ruangan rawat inap selama anda di rawat 3 4,55 47 71,21 16 24,24 66 100 Kondisi taman rumah sakit 3 4,55 51 77,27 12 18,18 66 100 Kondisi ruang tunggu keluarga 3 4,55 52 78,79 11 16,66 66 100 Fasilitas parkir rumah sakit 0 0 47 71,21 19 28,79 66 100 Sumber : Data Primer. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009

4.7.2. Variabel Reliability

Pada Tabel 4.15 terlihat bahwa persepsi tentang mutu pelayanan kesehatan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek reliabiliy, sebanyak 59 orang 89,39 berpendapat jadwal dokter jaga terlaksana dengan baik. Sebanyak 54 81,82 menilai jadwal pelayanan yang ditetapkan dan diagnosa yang diberikan dokter baik. Sebanyak 53 orang 80,30 menilai prosedur pelayanan di rumah sakit baik. Sebanyak 38 orang 57,58 menilai penjelasan yang diberikan dokter baik. Tabel 4.15 Distribusi Berdasarkan Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Aspek Reliability Tidak Baik Baik Sangat Baik Total Tanggapan Responden f f f f Jadwal pelayanan yang ditetapkanvisite dokter perawat,waktu berkunjung keluarga 0 0 54 81,82 12 18,18 66 100 Prosedur pelayanan di rumah sakit 0 0 53 80,30 13 19,70 66 100 Diagnosa yang diberikan dokter 0 0 54 81,82 12 18,18 66 100 Penjelasan yang diberikan dokter 0 0 38 57,58 28 42,42 66 100 Jadwal dokter jaga 1 1,52 59 89,39 6 9,09 66 100 Sumber : Data Primer.

4.7.3. Variabel Responsiveness

Pada Tabel 4.16 terlihat bahwa persepsi tentang mutu pelayanan kesehatan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek responsiveness, Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 adalah sebanyak 61 orang 92,42 menilai kecepatan petugas dalam memberikan pelayanan baik. Sebanyak 53 orang 80,30 menilai ketepatan waktu perawat saat memberikan pertolongan baik, sedangkan sebanyak 51 orang 77,27 menilai kesiapan petugas dalam membantu dan ketepatan waktu dokter dalam memberikan pelayanan pelayanan baik. Tabel 4.16 Distribusi Berdasarkan Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Aspek Responsiveness Tidak Baik Baik Sangat Baik Total Tanggapan Responden f f f f Kesiapan petugas dalam membantu saudara 1 1,52 51 77,27 14 21,21 66 100 Kecepatan petugas dalam memberikan pelayanan 2 3,03 49 74,24 15 22,73 66 100 Ketepatan waktu dokter dalam memberikan pelayanan 2 3,03 51 77,27 13 19,70 66 100 Ketepatan waktu perawat saat memberikan pertolongan 1 1,52 53 80,30 12 18,18 66 90 Kecepatan petugas administrasi saat melakukan proses administrasi 0 0 61 92,42 5 7,58 66 100 Sumber : Data Primer.

4.7.4. Variabel Assurance

Pada Tabel 4.17 terlihat bahwa persepsi tentang mutu pelayanan kesehatan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek assurance Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 sebanyak 58 orang 87,87 menilai kerahasiaan penyakit di rumah sakit ini baik, sedangkan sebanyak 56 orang 84,85 menilai kepercayaan dan keamanan terhadap perilaku perawat baik. Sebanyak 51 opang 77,27 menilai menilai kemampuan perawat di rumah sakit ini baik, sedangkan sebanyak 49 orang 74,24 menilai kemampuan dokter dalam menetapkan diagnosa penyakit baik. Tabel 4.17 Distribusi Berdasarkan Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Aspek Assurance Tidak Baik Baik Sangat Baik Total Tanggapan Responden f f f f Kemampuan dokter dalam menetapkan diagnosa penyakit 0 0 49 74,24 17 25,76 66 100 Kemampuan perawat di rumah sakit ini 0 0 51 77,27 15 22,73 66 100 Kepercayaan dan keamanan terhadap perilaku perawat 0 0 56 84,85 10 15,15 66 100 Kerahasiaan penyakit 1 1,52 58 87,87 7 10,61 66 100 Sumber : Data Primer. 4.7.5. Variabel Emphaty Pada Tabel 4.18 terlihat bahwa persepsi tentang mutu pelayanan kesehatan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek emphaty sebanyak 56 orang 84,85 menilai pelayanan secara individual di rumah sakit ini baik, sedangkan sebanyak 57 orang 86,36 menilai sikap peduli petugas baik. Sebanyak 55 orang 83,33 menilai kecukupan waktu untuk berkonsultasi baik., sedangkan sebanyak 52 orang 78,79 menilai perhatian petugas dalam memperhatikan Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 kebutuhan spesifik baik. Sebanyak 51 orang 77,27 menilai kesungguhan petugas dalam mendengarkan keluhan baik. Sebanyak 48 orang 72,73 menilai keramahan dan kesopanan petugas baik. Tabel 4.18 Distribusi Berdasarkan Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Aspek Emphaty Tidak Baik Baik Sangat Baik Total Tanggapan Responden f f f f Pelayanan secara individual di rumah sakit ini 1 1,52 56 84,85 9 13,63 66 100 Perhatian petugas dalam memperhatikan kebutuhan spesifik 2 3,03 52 78,79 12 18,18 66 100 Sikap peduli petugas 57 86,36 9 13,64 66 100 Keramahan dan kesopanan petugas 0 0 48 72,73 18 27,27 66 100 Kecukupan waktu untuk berkonsultasi 2 3,03 55 83,33 9 13,64 66 100 Kesungguhan petugas dalam mendengarkan keluhan 1 1,52 51 77,27 14 21,21 66 100 Sumber : Data Primer.

4.8. Tingkat Kepuasan

Tingkat kepuasan adalah nilai kepuasan terhadap mutu pelayanan kesehatan meliputi aspek tangiables bukti fisik, reability kehandalan, responsiveness daya tanggap, assurance jaminan dan emphaty perhatian.

4.8.1. Variabel Tangiables

Pada Tabel 4.19 terlihat bahwa tingkat kepuasan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek tangiables sebanyak 54 orang 81,81 Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 menilai puas tentang fasilitas parkir rumah sakit. Sebanyak 45 orang 68,18 merasa puas dengan kondisi ruangan rawat inap. Tabel 4.19 Distribusi Berdasarkan Tingkat Kepuasan dari Aspek Tangiables Rendah Sedang Tinggi Total Tanggapan Responden f f f f Kelengkapan peralatan dan fasilitas yang dimiliki rumah sakit 7 10,61 53 80,30 6 9,09 66 100 Kondisi ruangan rawat inap selama anda di rawat 12 18,18 45 68,18 9 13,64 66 100 Kondisi taman rumah sakit 9 13,64 49 74,24 8 12,12 66 100 Kondisi ruang tunggu keluarga 7 10,61 48 72,73 11 16,66 66 100 Fasilitas parkir rumah sakit 3 4,55 54 81,81 9 13,64 66 100 Sumber : Data Primer. 4.8.2.Variabel Reliability Pada Tabel 4.20 terlihat bahwa tingkat kepuasan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek reliability sebanyak 59 orang 89,39 memiliki tingkat kepuasan sedang dengan prosedur pelayanan di rumah sakit. Sebanyak 54 orang 81,81 memiliki kepuasan sedang tentang jadwal pelayanan yang ditetapkan, sedangkan sebanyak 53 orang 80,30 memiliki tingkat kepuasan sedang dengan jadwal dokter jaga. Sebanyak 52 orang 78,79 memiliki tingkat kepuasan sedang tentang diagnosa dokter, sedangkan sebanyak 50 orang 75,76 memiliki tingkat kepuasan sedang atas penjelasan yang diberikan dokter. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.20 Distribusi Berdasarkan Tingkat Kepuasan dari Aspek Reliability Rendah Sedang Tinggi Total Tanggapan Responden f f f f Jadwal pelayanan yang ditetapkanvisite dokter perawat,waktu berkunjung keluarga 1 1,52 54 81,81 11 16,67 66 100 Prosedur pelayanan di rumah sakit 1 1,52 59 89,39 6 9,09 66 100 Diagnosa yang diberikan dokter 0 0 52 78,79 14 21,21 66 100 Penjelasan yang diberikan dokter 0 0 50 75,76 16 24,24 66 100 Jadwal dokter jaga 3 4,55 53 80,30 10 15,15 66 100 Sumber : Data Primer.

4.8.3. Variabel Responsiveness

Pada Tabel 4.21 terlihat bahwa tingkat kepuasan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek responsiveness sebanyak 56 orang 84,85 memiliki tingkat kepuasan sedang kecepatan petugas administrasi saat melakukan proses administrasi, sedangkan sebanyak 53 orang 80,30 memiliki tingkat kepuasan sedang akan ketepatan waktu perawat saat memberikan pertolongan. Sebanyak 49 orang 74,24 memiliki tingkat kepuasan sedang tentang kesiapan petugas dalam membantu dan ketepatan waktu dokter dalam memberikan pelayanan. Sebanyak 45 orang 68,18 memiliki tingkat kepuasan sedang tentang kecepatan petugas dalam memberikan pelayanan. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.21 Distribusi Berdasarkan Tingkat Kepuasan dari Aspek Responsiveness Rendah Sedang Tinggi Total Tanggapan Responden f f f f Kesiapan petugas dalam membantu saudara 0 0 49 74,24 17 25,76 66 100 Kecepatan petugas dalam memberikan pelayanan 1 1,52 45 68,18 20 30,30 66 100 Ketepatan waktu dokter dalam memberikan pelayanan 0 0 49 74,24 17 25,76 66 100 Ketepatan waktu perawat saat memberikan pertolongan 0 0 53 80,30 13 19,70 66 100 Ketepatan waktu perawat saat memberikan pertolongan 0 0 53 80,30 13 19,70 66 100 Sumber : Data Primer.

4.8.4. Variabel Assurance

Pada Tabel 4.22 terlihat bahwa tingkat kepuasan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek assurance sebanyak 57 orang 86,36 memiliki tingkat kepuasan sedang terhadap kepercayaan dan keamanan terhadap perilaku perawat. Sebanyak 55 orang 83,33 memiliki tingkat kepuasan sedang terhadap kerahasiaan penyakit, sedangkan sebanyak 52 orang 78,78 tingkat kepuasannya sedang terhadap kemampuan perawat, sedangkan sebanyak 47 orang 71,21 tingkat kepuasannya sedang terhadap kemampuan dokter dalam menetapkan diagnosa penyakit. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.22 Distribusi Berdasarkan Tingkat Kepuasan dari Aspek Assurance Rendah Sedang Tinggi Total Tanggapan Responden f f f f Kemampuan dokter dalam menetapkan diagnosa penyakit 0 0 47 71,21 19 28,79 66 100 Kemampuan perawat di rumah sakit ini 1 1,52 52 78,78 13 19,70 66 100 Kepercayaan dan keamanan terhadap perilaku perawat 1 1,52 57 86,36 8 12,12 66 100 Kerahasiaan penyakit 1 1,52 55 83,33 10 15,15 66 100 Sumber : Data Primer. 4.8.5. Variabel Emphaty Pada Tabel 4.23 terlihat bahwa tingkat kepuasan di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi dilihat dari aspek emphaty sebanyak 57 orang 86,36 tingkat kepuasannya sedang atas pelayanan secara individual dan perhatian petugas dalam memperhatikan kebutuhan spesifik. Sebanyak 54 orang 81,82 tingkat kepuasannya sedang terhadap sikap peduli petugas, sebanyak 53 orang 80,30 memiliki tingkat kepuasan sedang akan kecukupan waktu untuk berkonsultasi. Sebanyak 52 orang 78,79 memiliki tingkat kepuasan sedang atas kesungguhan petugas dalam mendengarkan keluhan. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.23 Distribusi Berdasarkan Tingkat Kepuasan dari Aspek Emphaty Rendah Sedang Tinggi Total Tanggapan Responden f f f f Pelayanan secara individual di rumah sakit ini 1 1,52 57 86,36 8 12,12 66 100 Perhatian petugas dalam memperhatikan kebutuhan spesifik 2 3,03 57 86,36 7 10,61 66 100 Sikap peduli petugas 54 81,82 12 18,18 66 100 Keramahan dan kesopanan petugas 0 0 49 74,24 17 25,76 66 100 Kecukupan waktu untuk berkonsultasi 1 1,52 53 80,30 12 18,18 66 100 Kesungguhan petugas dalam mendengarkan keluhan 0 0 52 78,79 14 21,21 66 100 Sumber : Data Primer.

4.9. Loyalitas

Pada Tabel 4.24 terlihat loyalitas pasien partikulir di RSUD dr.H.Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi sebanyak 53 orang 80,30 memiliki kesan yang baik tentang rumah sakit ini jika harus dirawat inap, sedangkan sebanyak 57 orang 86,36 memiliki kesan yang baik jika orang bertanya tentang rumah sakit ini. Sebanyak 59 orang 89,39 memiliki kesan yang baik jika keluarganya bertanya tentang pelayanan di rumah sakit ini. Indra Jaya Tarigan : Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Partikulir Dan Hubungannya Dengan Loyalitas Terhadap RSUD Dr.H.Kumpulan Pane Tebing Tinggi Tahun 2009 Tabel 4.24 Distribusi Berdasarkan Tingkat Loyalitas Tidak Baik Baik Sangat Baik Total Tanggapan Responden f f f f Jika suatu hari nanti menderita penyakit dan diharuskan opname, gimana kesan terhadap rumah sakit ini 2 3,03 53 80,30 11 16,67 66 100 Kesan terhadap rumah sakit ini jika orang lain bertanya tentang rumah sakit ini 4 6,06 57 86,36 5 7,58 66 100 Kesan jika keluarga bertanya tentang pelayanan di rumah sakit ini 5 7,58 59 89,39 2 3,03 66 100 Sumber : Data Primer.

4.10. Analisis Bivariat Persepsi Tentang Mutu Pelayanan dengan Kepuasan